Anda di halaman 1dari 10

KULIAH KIMIA ANALITIK

TEKNOLOGI INDUSTRI PANGAN


UNIVERSITAS PADJADJARAN
2011

Metode titrasi langsung dinamakan iodimetri mengacu

kepada titrasi dengan suatu larutan iod standar . I2


sbg standar bereaksi langsung dengan zat yang di
titrasi
Sedangkan metode titrasi tak langsung dinamakan
iodometri , adalah berkenaan dengan titrasi dari iod
yang dibebaskan dalam reaksi kimia. zat yang di titrasi
bereaksi dengan I membentuk I2 kemudian di titrasi
dengan standar thio sulfat
I2 (solid) + 2e- 2Ibila ion iodida terdapat berlebih, terbentuklah ion
triiodida :
I2 (aq) + I- I3-

Yang umum di titrasi langsung oleh iodium : vitamin C,

arsenit, antimonit, Sulfit, sulfida, stano, ferrocyanida dll.

Dalam kebanyakan titrasi langsung dengan iod , digunakan

suatu larutan iod dalam kalium iodide, dan karena itu spesi
reaktifnya adalah ion triiodida . Untuk tepatnya ,semua
persamaan yang melibatkan reaksi-reaksi iod seharusnya
ditulis dengan I3- dan bukan dengan I2 , misal :
I3- + 2S2O32- 3I- + S4O62-

akan lebih akurat dari pada :

I2 + 2S2O32- 2I- + S4O62 I2 sukar larut dalam air, tetapi mudah larut dalam larutan

I- (solubilizer)
KI ini perlu ditambahkan pada pembuatan standar I2 .
Akan membentuk reaksi komplek

Anda mungkin juga menyukai