Anda di halaman 1dari 18

ORGANISASI

PROFESIKEPERAWATAN

BY:
UTAMI BANIA
DONI HARDIANSYAH
PUTUT PRABANTORO
ADJIE PRATAMA

Organisasi profesi merupakan


organisasi yang anggotanya adalah
para praktisi yang menetapkan diri
mereka sebagai profesi dan
bergabung bersama untuk
melaksanakan fungsi-fungsi sosial.

CIRI-CIRI ORGANISASI PROFESI


Menurut Prof. DR. Azrul Azwar, MPH
(1998), ada 3 ciri organisasi, yaitu:
Untuk satu profesi hanya terdapat
satu organisasi profesi yang para
anggotanya berasal dari satu profesi.

Misi utamanya adalah untuk merumuskan


kode etik dan kompetensi profesi serta
memperjuangkan otonomi profesi.
Kegiatan pokoknya adalah menetapkan
serta merumuskan standar pelayanan
profesi, standar pendidikan dan pelatihan
profesi serta menetapkan kebijakan
profesi.

PERAN ORGANISASI PROFESI

Peran organisasi profesi ialah


sebagai:

Pembina
Pengembang
Pengawas

FUNGSI ORGANISASI PROFESI

Bidang
Bidang
Bidang
Bidang

pendidikan keperawatan
pelayanan keperawatan
IPTEK
kehidupan profesi

MANFAAT ORGANISASI PROFESI

Menurut Breckon (1989) manfaat


organisasi profesi diantaranya ialah:
Mengembangkan dan memajukan
profesi.
Menertibkan dan memperluas ruang
gerak profesi.
Menghimpun dan menyatukan
pendapat warga profesi.

Organisasi keperawatan tingkat


nasional yang merupakan wadah
bagi perawat di Indonesia adalah
Persatuan Perawat Nasional
Indonesia (PPNI) yang didirikan
pada tanggal 17 Maret 1974.

PPNI pada awalnya terbentuk dari


penggabungan beberapa organisasi
keperawatan seperti:
IPI
PPI
IGPI
IPWI

TUJUAN PPNI

Tujuan PPNI diantaranya adalah:


Membina & mengembangkan
organisasi profesi keperawatan.
Membina, mengembangkan &
mengawasi mutu pendidikan
keperawatan di Indonesia.
Membina, mengembangkan &
mengawasi mutu pelayanan
keperawatan di Indonesia.

FUNGSI PPNI

Sebagai wadah tenaga keperawatan


Menampung,memadukan,menyalurk
an dan memperjuangkan aspirasi
tenaga keperawatan
Mengembangkan dan mengamalkan
pelayanan kesehatan

STRUKTUR ORGANISASI PPNI

DPP PPNI
DPD I PPNI
DPP II PPNI
Komisariat PPNI

PROGRAM KERJA UTAMA PPNI

Pembinaan organisasi dan


keanggotaan.

Pengembangan dan pembinaan


pendidikan.
Pengembangan dan pembinaan pelayanan
keperawatan di rumah sakit.

KEWAJIBAN ANGGOTA PPNI

Membayar uang pangkal dan uang


iuran.
Mentaati dan menjalankan segala
keputusan.
Menghadiri rapat yang diadakan
organisasi.

HAK ANGGOTA PPNI

Mendapat pembelaan dan


perlindungan dari organisasi.
Mendapat kesempatan dalam
menambah dan mengembangkan
ilmu.
Hak untuk memilih dan dipilih
sebagai pengurus organisasi.

KEANGGOTAAN PPNI ADA 2 YAITU:

Anggota biasa
Anggota kehormatan

ORGANISASI KEPERAWATAN
INTERNASIONAL

International Council of Nurses


(ICN)
American Nurses Association
(ANA)
Canadian Nurses Association
(CNA)
National League for Nursing
(NLN)
British Nurses Association (BNA)

TERIMA KASIH

SEKIAN

Anda mungkin juga menyukai