Anda di halaman 1dari 78

SEBAGIAN REMAJA

SEBAGIAN REMAJA

SEBAGIAN REMAJA

SEBAGIAN REMAJA

Kenapa sih kita


Harus tahu
dengerin....??

Karena kalian
R-E-M-A-J-A!!

Emang
kenapa kalo
remaja?

Pengin eksis!

Hura hura .

Sasaran empuk virus


merah jambu

Hingga akhirnya .

Inilah jalan yg dipilih


dan ditempuh

Pengin nyoba sesuatu yg baru

Biar kekinian..

PADAHAL
ga sadar dan ga tahu
kalo ujungnya
..

6 20% anak SMU dan mahasiswa


di Jakarta pernah berhubungan seks
pranikah. 35% mahasiswa kedokteran
di sebuah universitas swasta

sepakat tentang seks pranikah.

Klinik yang membuka praktek aborsi


Ilegal di Jakarta dan sekitarnya
menjamur. Jumlah wanita yang
menggugurkan kandungan meningkat
tajam. Dalam setahun angka aborsi
mencapai 2-3 juta sebanyak 50 % oleh
remaja. Umumnya pengguguran
dilakukan dengan sengaja (induce).
(sumber : BKKBN)

30% dari total


pengguna narkoba
adalah pelajar dan
mahasiswa.
Badan Narkotika Nasional

Di Indonesia
1999, kasus AIDS sekitar 352,
akhir 2008 mencapai 16.110 orang.
Menurut perkiraan Badan Kesehatan
Dunia (WHO), jumlah kasus HIV/AIDS
di Indonesia sudah sekitar 169.000216.000.

KESEHATAN
REPRODUKSI

Remaja
Kepahiang, 30 Maret 2016

Pendidikan kesehatan
reproduksi
Pendidikan seks tidak ditujukan untuk
mengajarkan tentang hubungan seksual,
namun memberi pengetahuan tentang upaya
yang perlu ditempuh untuk menjaga kesehatan
organ reproduksi.
Setiap remaja mempunyai hak untuk
mendapatkan akses dan informasi tentang
kesehatan reproduksi berupa pendidikan seks
(ICPD - Konferensi Internasional Kependudukan dan
Pembangunan di Kairo, Mesir, 1994)

Kesehatan
Reproduksi Remaja
APAAN TUH ???

Sehat adalah suatu keadaan yang


lengkap, meliputi kesejahteraan fisik,
mental, dan sosial, bukan semata-mata
bebas dari penyakit atau kecacatan.
Reproduksi adalah proses kehidupan
manusia dalam menghasilkan keturunan
demi kelestarian hidupnya
Remaja adalah masa peralihan dari masa
kanak-kanak ke masa dewasa

Jadi, kesehatan reproduksi


remaja adalah kondisi sehat
yang menyangkut sistem,
fungsi dan proses reproduksi
yang dimiliki oleh remaja

memiliki informasi yg
benar mengenai fungsi, peran &
proses reproduksi.
Agar

Memiliki
sikap serta
tingkah laku
yang

bertanggu
ng jawab
mengenai
proses
reproduksi.

MENGAPA REMAJA
PERLU
MEMPELAJARI
KESPRO?

REMAJA:
SIAPA ITU
REMAJA?

BATASAN USIA
REMAJA
10

11

12

pra-remaja

pra-pubertas

13

14

15

remaja awal

16

17

18

remaja
pertengahan

pubertas

Adolesen

19

20

21

remaja
akhir

MASA REMAJA adalah...


Masa PERALIHAN

PENUH GONCANGAN

PENCARIAN IDENTITAS DIRI


PERIODE YANG PALING BERAT

Masa Remaja : Masa peralihan dari anak anak


menjadi dewasa, ditandai oleh perubahan
fisik,
emosi dan
psikis

Terjadi perubahan fisik secara cepat yang tidak


seimbang dengan perubahan emosi

Masa Remaja Awal ( 10 12 tahun )


Ciri khas :
Lebih dekat sama teman
Ingin bebas
Lebih banyak memperhatikan
keadaan tubuh

Masa Remaja Tengah (13-15 tahun)


Mulai mencari jati diri
Mulai punya gebetan
Mengembangkan
kemampuan berpikir abstrak

Masa Remaja Akhir (16-19 Tahun)


Mencari kebebasan diri
Pilih pilih dalam berteman
Mulai merasa jatuh cinta
Mampu berpikir abstrak

DISKUSIKAN
DENGAN
ORANG TUA

TANYAKAN
PADA GURU

HATI-HATI

APA YANG
MESTI
DILAKUKAN
JIKA ADA
MASALAH

JIKA
BERTANYA KEPADA TEMAN

PERUBAHAN FISIK PADA REMAJA


REMAJA LAKI-LAKI
REMAJA PEREMPUAN
Suara besar
Pertumbuhan penis dan Pertumbuhan rahim dan
kantung zakar
vagina
Mimpi basah

Menstruasi pertama

Badan berotot

Pinggul melebar

Buah dada membesar

Apa itu MIMPI

BASAH...
Laki-laki memproduksi sperma setiap harinya
NORMAL
Sperma tidak harus (selalu) dikeluarkan, ia
akan diserap tubuh, keluar lewat keringat,
kotoran cair, dan padat.
Keluar secara alami (tidak disadari) melalui
mimpi basah.

Bagaimana proses terjadinya

Menstruasi?

Sel telur tidak dibuahi menempel pd dinding rahim


membentuk lapisan yg banyak pembuluh darah
Lapisan menipis luruh keluar dalam bentuk darah

NORMAL

Lama: 5-14 hari


Jarak : 21-35 hari

APA YANG
MESTI
DILAKUKAN

YANG MESTI DILAKUKAN....


JAGA
KEBERSIHAN
ORGAN
REPRODUKSI
agar
terhindar
dari
PENYAKIT MENULAR SEKSUAL (PMS)
DAN KEMANDULAN.

Kebersihan
Celana Dalam

Pakai bahan celana dalam yang


menyerap keringat
Ganti minimal 2x/hari, setelah mandi
Dan yang paling pentingg.
Jangan tuker2 sama temennya
yaaa.hehe

Kebersihan
Celana Dalam
Oiya,,,
Celana dalam (dan luar)
harus nyaman dan pas
nggak boleh terlalu sempit,
nanti bisa jadi lembab dan
tempat tumbuhnya kuman
dan jamur lhoo

Kebersihan Daerah Dalam


Merawat rambut yang tumbuh di sekitar alat
kelamin
dipangkas teratur, nggak perlu bawa ke salon kok
Alat cukur hanya untuk sendiri ya jangan kongsi.

Jangan pakai minyak wangi/parfum atau bedak


Bisa bikin iritasi dan lembab

Setelah buang air kecil / besar..


Jangan lupa mencuci bagian
luar alat kelamin dengan air
dan sabun yaa..
untuk perempuan, siram
dengan air dari arah depan ke
belakang, bukan sebaliknya...
untuk laki laki, cukup
dibersihkan dengan air bersih

Kalo Lagi di Toilet Umum ??


Siram dulu sebelum dipakai yaa..
Setelahnya juga harus disiram lhoo,,
kasihan yang lain....

Saat Menstruasi...
1. Gunakan pembalut yang baik, lembut dan
aman digunakan
2. Pilih pembalut yg nyaman dan tidak
menimbulkan iritasi pada daerah kewanitaan
3. Ganti pembalut sesering mungkin
4. Bersihkan vagina dg air bersih dan sabun
5. Selalu bawa pembalut dan underwear saat
melakukan aktivitas ataupun bepergian
6. Selalu mencuci tangan sebelum membasuh
vagina

Saat Menstruasi...
Kadang terasa nyeri/kram perut yang ganggu
banget.. Gimana cara nanganinnya ??
1. Hindari makanan pedas & asam yg dapat
mempengaruhi kelancaran saat menstruasi
2. Minum obat herbal atau ramuan tradisional seperti
jamu temulawak, kunyit asem untuk membantu
kelancaran selama menstruasi
3.
4.
5.
6.

Perbanyak minum air putih


Jangan mengangkat beban berat
Tenangkan pikiran, rilex
Konsumsi makanan dan buah buahan

Usia ideal

hamil

dan

melahirkan

Ditentukan oleh,
1. kesiapan fisik,
2. kesiapan mental/ emosi/psikologis
3. kesiapan sosial/ekonomi.
Siap secara fisik pertumbuhan tubuhnya
TELAH SELESAI (ketika tubuhnya berhenti
tumbuh), yaitu sekitar usia 20 th.

Apa yang Terjadi jika Remaja Menikah/hamil pada


Usia Sangat Muda (di bawah 20 tahun)?

Undang-undang
Perkawinan No. I
tahun 1979
bahwa usia minimal menikah bagi perempuan
adalah 16 tahun dan bagi laki-laki 18 tahun.

Tetapi....
Resiko kehamilan
TD tinggi/ PEB/ eklampsi
Pemicu kanker leher rahim karena
belum sempurnanya
dinding rahim.

perkembangan

PENYAKIT
MENULAR
SEKSUAL
(PMS)

1.Penyakit yang
ditularkan akibat
hubungan seksual
2.Resiko tinggi pada
orang yang bergantiganti pasangan
3.Bila tidak diobatai
benar berakibat
serius pada kesehatan
reproduksi seperti
mandul, bayi buta
kematian bayi dll
4.Tidak semua PMS bisa
diobati

CIRI-CIRI PMS PADA LAKILAKI


berupa bintil-bintil berisi cairan,
lecet atau borok pada alat kelamin,
luka tidak sakit;
keras dan berwarna merah pada alat kelamin,
adanya kutil atau tumbuh daging seperti jengger ayam,
rasa gatal yg hebat sepanjang alat kelamin,
rasa sakit yang hebat pada saat kencing,
kencing nanah atau darah yang berbau busuk,
bengkak panas dan nyeri pada pangkal paha yang
kemudian berubah menjadi borok.

CIRI-CIRI PMS PADA


PEREMPUAN
rasa sakit atau nyeri pada saat kencing,
rasa nyeri pada perut bagian bawah,
pengeluaran lendir pada alat kelamin,
keputihan berwarna putih susu, bergumpal dan
disertai rasa gatal dan kemerahan pada alat
kelamin atau sekitarnya,
keputihan yang berbusa, kehijauan, berbau busuk,
dan gatal,
bintil-bintil berisi cairan,
lecet atau borok pada alat kelamin.

Bagaimana Remaja Bisa Terhindar dari


PMS?
TIDAK
BERHUBUNGAN
SEKSUAL SEBELUM
MENIKAH.

SELALU MENJAGA
KEBERSIHAN
ALAT KELAMIN.

Apakah PMS dapat Diobati?


Kebanyakan PMS dapat diobati, namun
ada beberapa yang tidak bisa diobati
secara tuntas seperti

herpes kelamin.

HIV/AIDS

dan

Apakah

HIV/AIDS itu.........?

HIV
H

: Human

manusia

: Immunodeficiency

penurunan kekebalan

: Virus

virus

Apakah

AIDS itu....?

Acquired = didapat
Immune = kekebalan tubuh
Deficiency = menurun/berkurang
Syndrome = kumpulan gejala penyakit
AIDS adalah kumpulan gejala penyakit
yang timbul akibat menurunnya kekebalan tubuh yang didapat.

HIV melemahkan sistem


kekebalan tubuh manusia
HIV serang sel darah putih
Sel darah putih adalah seperti tentara
yaitu melawan infeksi
Namun, setelah HIV memasuki sel darah
putih untuk perkembangbiakannya,
HIV merusak sel tersebut, akhirnya
membunuhnya
Akibatnya, PENURUNAN yang
SISTEM KEKEBALAN TUBUH rentan
terhadap segala serangan penyakit :
AIDS

CD4

Gambar virus HIV

Penularan oleh HIV

HIV yang baru memperbanyak diri tampak


bermunculan sebagai bulatan-bulatan kecil (diwarnai
hijau) pada permukaan limfosit setelah menyerang sel
tersebut; dilihat dengan mikroskop elektron.

VIRUS HIV ADANYA DI MANA ?


Cairan darah dan materialnya
Air mani
Cairan vagina
Air susu ibu

Penularan HIV / AIDS


NO

Media Penularan

Darah

Air susu ibu

Cairan sperma

Cairan vagina

Air liur

Keringat

Batuk / bersin

Gigitan nyamuk

Bisa Menularkan

Tidak bisa
menularkan

Cara penularan HIV


Lewat cairan darah
Transfusi darah
Pemakaian jarum suntik
yang tidak steril dan
dipakai bersama-sama
Pemakaian alat tusuk
yang menembus kulit
(yang tidak steril dan
dipakai bersama-sama)

Melalui jarum suntik bergantian / bersama

Penularan melalui ibu yang HIV+ kepada bayi


yang dikandungnya
Penularan dapat
terjadi selama:
Masa kehamilan
Proses persalinan
Menyusui
Kemungkinan penularan ke
bayi adalah sekitar 25 30 %
bila tanpa pengobatan

Tanda-tanda dan Gejala HIV/AIDS


Tidak ada gejala
FLU LIKE SYNDROME
LIMPADENOPATI GENERALISATA
Tahun ke-5 atau 6 diare kronis berulang,
penurunan berat badan secara mendadak, sering
sariawan di mulut, berbagai macam penyakit
infeksi, kanker dan bahkan kematian.

TANDA DAN GEJALA HIV / AIDS

OBAT HIV/AIDS ??

BELOM
ADA........!!!

Cara
Memeriksakan
Kesehatan
ORGAN
REPRODUKSI

Paket Hemat
Lakukan sendiri
Kenali organ reproduksi masing
masing
Periksa secara rutin
Kenali jika ada kelainan / perubahan

Paket Plus Plus


Jika terdapat perubahan atau kelainan
seperti
Benjolan
Kemerahan
Gatal
Bau
dll

Jangan dibiarkan yaa, segera hubungi


dokter ..

Pacaran
SETELAH MENIKAH !!

JANGAN DIDEKATIN
!!!

GUNAKAN REMAJAMU UNTUK


..

SEBAIKNYA
SEBAIKNYA BILANG
BILANG
ENGGAK
ENGGAK
SEBELUM
SEBELUM TERJADI
TERJADI
YANG
YANG

ENGGAK-ENGGAK
ENGGAK-ENGGAK

THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai