Anda di halaman 1dari 29

Dinamika

Kependudukan
Kelas XI IPS

Sumber Data Penduduk


Sensus penduduk
Survei Penduduk
Registrasi Penduduk

Berdasarkan macamnya,
2 sensus penduduk :
Sensus de Jure
Sensus de Facto

A. Komposisi penduduk
berdasarkan
Jenis
Kelamin
dan
Usia
1. SEX
RATIO
(Rasio Jenis
Kelamin)
Rumus :

Setiap 100 penduduk perempuan


terdapat....penduduk laki-laki

2. Depedency Ratio (Angka Beban


Ketergantungan)
Rumus :

Keterangan :
Usia 0-14 tahun = usia nonproduktif
Usia > 65 tahun = usia nonproduktif
Usia 15-64 tahun = usia produktif
Setiap 100 penduduk produktif harus
menanggung ...penduduk non produktif

B. Pertumbuhan
Penduduk
1. Pertumbuhan Penduduk Alami
Rumus :

T=L-M
Keterangan :
T = pertumbuhan penduduk
L = Kelahiran
M = Kematian

2. Pertumbuhan Penduduk Total


Rumus :

Ttotal = (L-M) + (I-E)


Keterangan :
Ttotal
= pertumbuhan penduduk total
L
= Kelahiran
M = Kematian
I
= Imigrasi
E
= Emigrasi

3. Pertumbuhan Penduduk Migrasi


Rumus :

Tmigrasi = I - E
Keterangan
Tmigrasi
I
E

:
= Pertumbuhan penduduk migrasi
= Imigrasi
= Emigrasi

4. Proyeksi Penduduk
Rumus :

Pn= P0 (1 + r)n
Keterangan :
Pn
= Jumlah penduduk tahun ke n
Po
= jumlah penduduk tahun k 0
n
= selisih tahun ke 0 dan tahun ke n
r
= tingkat pertumbuhan penduduk
(dalam persen)

C. Kelahiran
(Natalitas)

Faktor-faktor pro natalitas


Kawin usia muda (pernikahan dini)
Tingkat kesehatan
Banyak anak banyak rejeki
Faktor-faktor anti natalitas
Pembatasan usia menikah
Program KB (keluarga berencana)
Pembatasan tunjangan anak
Anak merupakan beban

1. Angka Kelahiran Kasar (CBR)


Rumus :

Keterangan :
CBR = Crude Birth Ratio
B = kelahiran selama 1 tahun
P = jumlah penduduk pertengahan tahun

2. Angka Kelahiran khusus (ASBR)


Rumus :

Keterangan :
ASBR
= Age Specific Birth Rate
Bx
= jumlah kelahiran dari wanita
kelompok umur x
Px
= jumlah wanita kelompok umur x

D. Kematian
(Mortalitas)
Faktor-faktor pro mortalitas
Kurangnya kesadaran masyarakat mengenai
kesehatan
Kurangnya fasilitas kesehatan yang memadai
Sering terjadinya kecelakaan lalu lintas
Terjadinya bencana alam
Terjadi peperangan
Faktor-faktor antimortalitas
Fasilitas kesehatan yang memadai
Lingkungan yang bersih dan teratur
Negara dalam keadaan aman, tidak terjadi
peperangan
Larangan agama untuk tidak bunuh diri
Kemajuan IPTEK di bidang kedokteran dan kesehatan

1. Angka Kematian Kasar (CDR)


Rumus :

Keterangan :
CDR
= Crude Death Rate
D
= kematian dalam 1 tahun
P
= jumlah penduduk

2. Angka Kematian Khusus (ASDR)


Rumus :

Keterangan
ASDR
Dx
Px

:
= Age Spesific Death Rate
= jumlah kematian kelompok umur x
= jumlah penduduk kelompok umur x

E. Distribusi Penduduk
1.Kepadatan Penduduk
Aritmatik
Rumus :

2. Kepadatan Penduduk Agraris


Rumus :

F. Bentuk Piramida
Penduduk

Piramida Ekspansif
(Muda)

Ciri-ciri Piramida Ekspansif


Jumlah penduduk usia muda (019 tahun)
sangat besar, sedangkan usia tua sedikit.
Angka kelahiran jauh lebih tinggi jika
dibandingkan dengan angka kematian.
Pertumbuhan penduduk relatif tinggi.
Sebagian besar terdapat di negaranegara berkembang, seperti Indonesia,
Malaysia, Thailand, Republik Rakyat Cina,
Mesir, dan India.

Piramida Stasioner

Ciri-ciri Piramida Stasioner


Perbandingan jumlah penduduk pada
kelompok usia muda dan dewasa
relatif seimbang.
Tingkat kelahiran umumnya tidak
begitu tinggi, demikian pula dengan
angka kematian tidak begitu rendah.
Pertumbuhan penduduk kecil.
Terdapat di beberapa negara maju
antara lain Amerika Serikat, Belanda,
dan Inggris

Piramida Konstruktif
(Tua)

Ciri-ciri Piramida Konstruktif


Jumlah penduduk usia muda (019 tahun) dan usia tua (di
atas usia 64 tahun) sangat kecil.
Jumlah penduduk yang tinggi terkonsentrasi pada ke
lompok usia dewasa.
Angka kelahiran sangat rendah, demikian juga angka
kematian.
Pertumbuhan penduduk sangat rendah mendekati nol,
bahkan pertumbuhan penduduk sebagian mencapai tingkat
negatif.
Jumlah penduduk cenderung berkurang dari tahun ke tahun.
Negara yang berada pada fase ini, antara lain Swedia,
Jerman, dan Belgia.

G. Kualitas Penduduk
Tingkat Pendapatan
Faktor penyebab pendapatan Indonesia
masih tergolong rendah :
Sumber daya alam belum dikelola
maksimal oleh pemerintah untuk
kesejahteraan rakyat
Jumlah Penduduk yang besar dan
pertumbuhan penduduk yang tinggi.
Masih rendahnya penguasaan IPTEK
oleh penduduk Indonesia
1.

Langkah-langkah pemerintah
mengatasi rendahnya tingkat
pendapatan
o Memberikan Subsidi keluarga
miskin melalui program sosial.
o Memberikan keringanan biaya
pendidikan dan kesehatan.
o Memberikan modal kepada para
pengusaha mikro.
o Melaksanakan pembangunan
sarana dan prasarana sosial.

2. Tingkat Pendidikan
Faktor-faktor yang mempengaruhi
rendahnya tingkat pendidikan
Rendahnya pendapatan menyebabkan
orang tuan tidak dapat membiayai
anaknya untuk besekolah.
Sarana dan prasarana pendidikan yang
ada belum seimbang dan belum
memadai jumlah penduduk usia sekolah.
Masih kurangnya kesadaran penduduk
terhadap pentingnya pendidikan

Langkah-langkah pemerintah mengatasi


rendahnya tingkat pendidikan
Membangun sekolah-sekolah baru di
daerah tertinggal dan terasing.
Menambah peningkatan mutu
kualitas guru
Mencanangkan program Wajib
Belajar 9 tahun dan orang tua asuh.
Memberikan beasiswa kepada murid
yang berprestasi dan memerlukan
bantuan.

3. Tingkat Kesehatan
Faktor-faktor penyebab rendahnya
tingkat kesehatan di Indonesia :
Angka kematian bayi di
Indonesia masih relatif tinggi
Tingkat ketidakcukupan gizi
masyarakat yang mulai
meningkat.
Angka harapan hidup yang
masih rendah.

Langkah-langkah untuk
mengatasi rendahnya
tingkat
kesehatan

Menjalin kerjasama badan


kesehatan nasional dengan WHO.
Melaksanakan program kualitas
lingkungan yang sehat dan bersih.
Menggiatkan program pemerataan
kesehatan dengan memenuhi
sarana prasarana kesehatan.
Meningkatan pelayanan kesehatan
masyarakat.

LATIHAN SOAL
Sebut dan jelaskan 3 macam jenis piramida
penduduk!
Sebutkan 3 faktor yang mempengaruhi kualitas
penduduk!
Sebutkan 4 faktor rendahnya tingkat pendidikan
di Indonesia!
Sebutkan langkah-langkah pemerintah untuk
mengatasi rendahnya tingkat kesehatan!

Anda mungkin juga menyukai