Deskripsi Kasus

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 22

Pengaruh Perkembangan Gaya Hidup

Istri yang Memicu Terjadinya KDRT

Oleh :
Ferdhisa Noviar (1102008311)
Kelompok I Domestic Violance
Tutor : Dr. Rita Murniekusumawati Sp.M

LATAR BELAKANG
Saat

ini kita sudah sering mendengar maraknya


kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang
terjadi, dan secara garis besar dapat terlihat,
dalam hal ini suami yang memegang peran
utama timbulnya KDRT terhadap istri
Namun,

kerapkali masalah kekerasan atau


ketidak adilan terhadap perempuan dalam
masyarakat
justru
diperburuk
oleh
kaum
perempuan itu sendiri. Artinya tanpa disadari
kaum
perempuan
semakin
mendukung
terciptanya kondisi yang mengarah pada adanya

DESKRIPSI KASUS
Ny.E

(Istri)
40
tahun
datang
karena
mendapatkan kekerasan psikis oleh Tn.M (Suami)
yaitu dengan tuduhan selingkuh dengan pria lain
yang semakin sering.
Istri

mengaku sering berkumpul keluar rumah


dengan para ibu rumah tangga lain untuk
melakukan kegiatan arisan, tapi tanpa seizin
suami.
Dalam

20 tahun pernikahan, 3 tahun belakangan


suami sudah mulai sering memberikan tuduhan

Istri sempat pergi dari rumah dan tinggal


dirumah adiknya karena tidak kuat terusterusan dituding

Istri meminta suami untuk menggugat cerai.

Persidangan berlangsung tapi istri tidak


pernah hadir karena perasaan takut terhadap
di pengadilan

Perceraian terjadi, dengan hak asuh anak


jatuh pada suami dan istri tidak mendapatkan

DISKUSI KASUS
KDRT
KDRT

Seksual
Seksual

Fisik
Fisik

Psiki
Psiki
ss

PenelanPenelantaran
taranRT
RT

Domestic
Violance??

SUAMI
SUAMI

Sifat suami yang keras


Kesulitan ekonomi
Campur tangan org 3
Merasa lebih berkuasa

Istri
Istri
Gaya berpakaian
Tren arisan + Brondong
Istri yang bekerja

KDRT
KDRT

PERCERAIAN
PERCERAIAN

PERUBAHAN ISTRI
MASA KINI
Berbusana
terbuka, seksi

Pada deskripsi kasus, dapat dilihat istri


memiliki gaya busana yang trendy, yang
mengikuti jaman

Baju cenderung terbuka memperlihatkan aurat

Tempat Berkumpul

Pada deskripsi kasus, istri juga sering


berkumpul dengan teman-teman wanitanya di
pusat perbelanjaan, coffee shop.

KEGIATAN

TIPE KARAKTER MANUSIA MENURUT


HIPOCRATES

SANGUINIS
SANGUINIS

MELANKOLIS
MELANKOLIS

FLEGMATIS
FLEGMATIS

CHOLERIS
CHOLERIS

Dari deskripsi kasus, ada kemiripan sifat


antara istri dengan tipe kepribadian sanguinis
dimana istri :
Senang berinteraksi dengan orang asing
Senang ke tempat yang ramai
Ceria dan berusaha membuat orang lain ceria
Blak-blakan dan santai

TERIMA KASIH

Tipe ini banyak salah diartikan oleh khalayak


umum dengan sifat yang murahan karena
wanita dengan tipe ini cenderung blak-blakan

Hal inilah yang menciptakan dugaan yang


kurang bagus terhadap seorang wanita bertipe
sanguinis ini, padahal sebenarnya belum tentu
mereka seperti itu

Pengaruh budaya tentu akan terus mendera


setiap lapisan masyarakat, juga gaya hidup
dalam menjalankan rumah tangga. Pengaruh
bisa positif dan negatif, namun hal itu bisa
dihadapi dengan baik jika sebuah rumah
tangga itu berdiri kokoh dengan berlandaskan
agama.
Maka satu-satunya jalan menuju ketenteraman
jiwa dan ketenteraman keluarga adalah bakti
kepada suami setelah bakti kepada Allah
Taala

Nabi Muhammad SAW pernah bersabda:


Tidak ada yang lebih baik di dunia ini bagi
seorang muslim setelah menyembah Allah, selain
mendapatkan istri yang shaleh, cantik apabila
dipandang, patuh apabila diperintah, memenuhi
sumpah pernikahan, menjaga dirinya dan
kekayaan suami di saat suami pergi,
mengasuh anak-anaknya, tidak membiarkan
orang lain masuk ke rumah tanpa ijin suami, dan
tidak menolak apabila suami memanggil ke
tempat tidur.
(HR. Bukhari dan Muslim)

KESIMPULAN

Memang masuknya pengaruh budaya asing


baik positif maupun negatif sedikit banyak
memberikan dampak bagi gaya hidup istri-istri
jaman sekarang, khususnya mereka yang
ekonomi kelas menengah keatas

Bisa terlihat dari cara berpakaian, bertutur


kata terhadap orang lain, bahasa tubuh,
tempat berkumpul, kegiatan-kegiatan yang
mereka lakukan.

Hal ini lah bentuk negatif perkembangan


jaman yang menjadi fenomena istri jaman
sekarang
dimana
banyak
kasus
yang
membuktikan hal tersebut dapat menjadikan
istri pencetus terjadinya KDRT

SARAN

lebih banyak memperdalam ilmu agama


masing masing dan mengingat apa hak dan
kewajiban suami dan istri dalam rumah tangga

Bagi sseorang istri, wajib hukumnya menjaga


kepercayaan suami. Tunjukkan sikap dan
perilaku seorang istri yang solehah, dan taat
terhadap suami

Bagi suami, hargai dan cintailah istrinya


karena sudah menjaga kehormatan dan
kepercayaan suami

TERIMA KASIH

Terima kasih kepada seluruh pihak dari LBHAPIK, Kramat Jati yang telah membantu
menemukan narasumber dari kasus ini serta
dalam membantu pencarian data. Terima kasih
kepada
narasumber
yang
bersedia
menyediakan waktunya juga pengalamannya
untuk wawancara kasus ini

Terima kasih pula saya ucapkan kepada :

dr. Rita Murniekusumawati Sp.M yang telah


memberikan bimbingan dan waktunya dalam
penyelesaian laporan kasus ini. Terima kasih
kepada
dr. Hj.RW.Susilowati,M.Kes dan DR.Drh.Hj.Titiek
Djannatun sebagai koordinator blok elektif ini
serta kepada
dr.Ferryal Basbeth,SpF sebagai dosen pengampu
kepeminatan Kekerasan Dalam Rumah Tangga
(KDRT).

Anda mungkin juga menyukai