Anda di halaman 1dari 12

HIPERTENSI DAN KOMPLIKASI

GAGAL GINJAL

Adnan Syamferbri (3311121033)


Derik Rismawan (3311121016)
Ratih Ambarini (3311121019)
Raina Putri Marista (3311121030)
Salma Khansa (3311121036)

PATOFISIOLOGI

Primer

Tidak diketahui
Chronic Kidney
Disease (CKD)
atau
renovaskular
disease

Hipertensi

Cushing
syndrome
Sekunder
Hyperparathyroid
ism

Obat

NSAIDs,
Amphetamin,
Kortikosteroid,
Esterogen

HOW ARE HIGH BLOOD PRESSURE


AND KIDNEY DISEASE RELATED?
1.

Tekanan darah tinggi adalah penyebab utama terjadinya CKD.


Tekanan darah tinggi dapat merusak pembuluh darah. Hal ini dapat
mengurangi asupan darah ke organ-organ penting seperti ginjal.
Tekanan darah tinggi juga dapat merusak filtrasi di ginjal. Sehingga
ginjal tidak dapat mengeluarkan cairan yang berlebihan didalam
darah karena hipertensi terjadi salah satunya oleh berlebihan
volume darah.

2.

Tekanan darah tinggi juga dapat menjadi komplikasi dari CKD. Ginjal
memegang peranan penting menjaga tekanan darah dalam angka
normal. Penyakit ginjal dapat mengurangi kemampuan tubuh untuk
mengatur tekanan darah. Sehingga tekanan darah meningkat.

TUJUAN TERAPI

Menurut JNC 8, untuk penderita hipertensi dengan komplikasi


Chronic Kidney Disease (CKD) nilai tekanan darahnya kurang
dari 140/90 mmHg
Menjaga agar penyakit ginjal tidak semakin parah
Menurunkan resiko terkena penyakit jantung

GUIDELINE TERAPI

Terapi
Nonfarmakol
ogi

Farmakol
ogi

Menurunkan
berat badan jika
kelebihan berat
badan
Melakukan diet
makanan sesuai
DASH (dietary
approaches to
stop
hypertension)

Terapi NonFarmakologi

Perubahan Gaya
Hidup

Mengurangi
asupan natrium
2,4g/hari

Mengurangi
factor resiko yang
berhubungan
dengan
kerusakan ginjal

Olahraga teratur

Berhenti merokok

T E R A P I

FA R M A K O L O G I

DAFTAR PUSTAKA

James, Paul A., et al. "2014 evidence-based guideline for the


management of high blood pressure in adults: report from the
panel members appointed to the Eighth Joint National
Committee (JNC 8)."Jama311.5 (2014): 507-520.
Wells, B., DiPiro, J., Schwinghammer, T., & Hamilton, C. (2005).
Pharmacotherapy handbook.
www.kidney.org

Anda mungkin juga menyukai