Anda di halaman 1dari 55

Laporan Kasus

Stroke Hemoragik
Pembimbing:
dr. Tut Wuri Handayani, Sp.S
Presentan:
Jardinia Dian Fatimah
(2011730047)
KEPANITERAAN KLINIK ILMU PENYAKIT SARAF
RSUD R. SYAMSUDIN SH, SUKABUMI
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA
12 SEPTEMBER 13 NOVEMBER 2015

IDENTITAS PASIEN
Nama

ANAMNESIS
Dilakukan secara autoanamnesa dan alloanamnesa

dengan istri dan anak pasien

Riwayat

FISIK
5 Okt 2015
Keadaan

Kepala

Paru

Jantung

Abdomen:

Punggung

PEMERIKSAAN
NEUROLOGIS

Saraf kranial
N.I

N. V

N. VII

N. VIII

N. IX-X

N. XI

Motorik
A. Kekuatan
Ekstermitas atas : 5/5
Ekstremitas bawah : 5/5

B. Refleks-refleks
Fisiologis:
Biseps: +/+
Triseps : +/+
Patella
: +/+
Achilles: +/+

Patologis:
Babinski : -/Chaddock
: -/Oppenheim : -/Gordon : -/Schaeffer : -/Hoffman Tromner : -/-

C. Klonus Patella
Achilles

:-/-

:-/-

D. Tonus
Lengan:
Istirahat
: dbn
Gerakan pasif : dbn
Istirahat
: dbn
Gerakan pasif : dbn

E. Trofik : tidak dilakukan

F. Koordinasi fungsi serebelar


Statis
Duduk
: normal
Berdiri
: tidak dilakukan
Intention tremor : Disdiadokinesia : normal
Dinamis
Telunjuk-telunjuk : tidak dilakukan
Telunjuk-hidung : tidak dilakukan
Tumit-tumit : tidak dilakukan

Sensibilitas
Permukaan
Lengan : dalam batas normal
Tungkai :
dalam batas normal
Tubuh : dalam batas normal
Dalam
Sikap dan arah : dalam batas normal
Rasa getar
: tidak dilakukan

Sistem Otonom
Miksi
Defekasi

:+
:+

Fungsi Luhur
Afasia motorik
:Afasia sensorik
:Daya ingat, menghitung : normal
Apraksia
: normal

Tanda Regresi
Refleks glabela : Refleks mencucur : Refleks pegang : -

Tanggal 17 Oktober 2015

Pemeriksaan Laboratorium

PEMERIKSAAN
DARAH RUTIN

KETERANGAN

Hemoglobin

15.6 g/dL

Leukosit

8.700 /L

Hematokrit
Eritrosit

44 %
5.1 juta / L

MCV

86 fL

MCH

31 pg

MCHC
Trombosit

36 g/dL
305.000 / L

LEMAK DARAH
Trigliserida

88 mg/dL

Cholesterol total

212 mg/dL

Cholestrol HDL

33 mg/dL

Cholesterol LDL-direk

161 mg/dL

ELEKTROLIT
Natrium

148 mmol/L

Kalium

3.4 mmol/L

CT Scan
kepala
Tanggal 17 Oktober 2015
Kesan:
Perdarahan
intraserebri
disertai edema
perifokal.

RESUME
Pasien laki-laki, 63 tahun datang dengan

penurunan kesadaran sejak 1 jam SMRS. Os


mengeluh nyeri kepala yang berat, dan pusing
yang berputar disertai muntah sejak 1 hari
SMRS. Bicara menjadi rero dikeluhkan. Selama
dirumah,
pasien
semakin
lemah,
mengeluhkan nyeri kepala berulang, mual,
muntah tiap kali makan.
*Riwayat penyakit dahulu: Hipertensi sejak 4
tahun yll

Pemeriksaan Fisik Umum


KU: tampak sakit sedang
Kes/GCS: compos mentis/ E4 M6 V5
TD: 140/110 mmHg
HR : 84 kali/menit
RR : 20 kali/menit
Suhu: 36,2 C
Status generalis:
Jantung : dbn
Ekstremitas : dbn

Pemeriksaan Neurologis
Tanda peningkatan tekanan intrakranial: Sakit kepala (+)
Pemeriksaan Nervus Kranialis
N. VIII: Nystagmus (-)
N. XII :Disartria(+)
Pemeriksaan Motorik
Kekuatan motorik: dbn
Pemeriksaan penunjang:
Laboratorium : dbn
CT Scan: perdarahan intraserebri dengan edema

perifokal

Skor Siriraj =
(2,5 x 1) + (2x1) + (2x1) + (0,1 x 110) (3x0)-12
= 2,5 + 2+ 2 + 11 0 12
= 5.5 ; (Strok hemoragik)

DIAGNOSIS
Klinis: Penurunan kesadaran, Parese N.XII
Topis : Intraserebri
Etiologis : Gangguan pembuluh darah otak
Patologis : Perdarahan

TATALAKSANA
- Rawat inap dalam bangsal

- IVFD 2A + mecobalamin 15 tpm

- Citicoline 250 mg/12 j/IV

- Amlodipin 10 mg 1x1

- Ibuprofen 400 mg 2x1

PROGNOSIS
Quo ad vitam : dubia ad bonam
Quo ad functionam : malam

23 Oktober 2015

24 Oktober 2015

Nyeri kepala

Nyeri kepala berkurang

Mual (+), muntah (-)

KU: tampak sakit sedang

KU: tampak sakit sedang

Kesadaran: compos mentis, GCS E4M6V5

Kesadaran:

TTV: TD: 140/110 mmHg Nadi: 80 x/mnt

E4M6V5

Napas: 20 x/mnt

Suhu: 36,8 0C

Pemeriksaan neurologis:
TTIK: sakit kepala (+)
Motorik: dbn

compos

mentis,

TTV: TD: 140/90 mmHg

GCS

Nadi: 72

x/mnt
Napas: 20 x/mnt

Suhu:36,3 0C

Pemeriksaan neurologis:
TTIK: sakit kepala (+)
Motorik:

Laki-laki, 63 tahun, dengan stroke hemoragik, Hipertensi grade I

Laki-laki,

68

tahun,

dengan

stroke

hemoragik, dg hipertensi grade I

IVFD 2A + Mecobalamine 1 amp 15 tpm

IVFD 2A + Mecobalamin 1 amp 15 tpm

Ketorolac amp/12jam/IV

Ketorolac amp/12jam/IV

Ranitidine amp/12jam/IV

Ranitidine amp/12jam/IV

Manitol 20% 200-150-100


Amlodipin 5 mg tablet 1 x 1 PO
Alprazolam 0,5 mg dd 1
Citicoline 250 mg/12jam/IV

Manitol 20% 200-150-100


Alprazolam 0,5 mg dd 1
Citicoline 250 mg/12jam/IV
Amlodipin 5 mg 1 dd1

26 Oktober 2015

Nyeri kepala berkurang

KU: tampak sakit sedang


Kesadaran: compos mentis, GCS E4M6V5
TTV: TD: 140/110 mmHg Nadi: 80 x/mnt
Napas: 20 x/mnt

Suhu: 36,8 0C

Pemeriksaan neurologis:
TTIK: sakit kepala (+)
Motorik:

Laki-laki, 63 tahun, dengan stroke hemoragik, Hipertensi grade I

Rawat Jalan, BLPL


Citicoline 500 mg 2 dd 1
Amlodipine 5 mg 1 dd 1
Codein 3 dd 1
Ibuprofen 400 mg 2 dd 1

STROKE
HEMORAGIK

Definisi

Lokasi
JenisSistem
Hemoragik
Sistem
NonArterivenous
Trombosis
Emboli
Subaraknoid
Intraserebral
Kardioemboli
Tromboemboli
Arteril
Lakunar

KLASIFIKASI

Faktor Risiko
Faktor

Manifestasi Klinis
Tergantung lokasi
Serebelum:
Efek masa akut di fosa posterior herniasi
sakit kepala oksipital yang berat, mual dan muntah, dan
vertigo, umumnya disertai gaya berjalan tidak stabil, disartria,
dan kepala menoleh serta deviasi bola mata ke arah kontralateral
lesi
Perdarahan besar somnolen, stupor, atau koma

Fase lanjut spasme ekstensor, instabilitas hemodinamik, dan


akhirnya gagal napas

Perdarahan kecil ataksia ekstremitas, kecenderungan

untuk jatuh ke sisi lesi, dan deviasi gaya jalan kea rah lesi

DIAGNOSA
Anamnesa

STROKE NON HEMORAGIK VS


HEMORAGIK
Siriraj Stroke Score
(2,5 x derajat kesadaran) + (2 x muntah) + (2
x nyeri kepala) + (0,1 x tekanan diastolik) (3
x penanda ateroma) 12
Skor > 1 : stroke hemoragik
Skor < 1 : infark serebri

Penatalaksanaan stroke
cegah perluasan
fase akut

neuroproteksi
faktor risiko - pencegahan
fase kronis

rehabilitasi

cegah
perluasan

nonhemoragik

revaskularisasi

rtPA
aspirin
tiklopidin
klopidogrel

hemoragik

hentikan perdarahan

operatif
asam traneksamat
nimodipin

neuroproteksi

cegah efek massa

sitikholin
piritinol
pirasetam

manitol
cegah hipoksi
dekompresi

Tatalaksana Stroke
Hemoragik
A-B-C-D
Terapi

PRINSIP PENATALAKSANAAN
JENIS HEMORAGIK
Menghentikan perdarahan
Konservatif : antifibrinolitik
kontrol tekanan
darah
Operatif : clipping aneurisma
Mengendalikan tekanan intrakranial

Konservatif : osmoterapi
cegah hipoksi
Operatif : evakuasi hematom

TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai