Anda di halaman 1dari 16

Suhu dan Kalor

27 April 2016

Suhu

Suhu adalah
besaran
termodinamika
yang menunjukkan
besarnya energi
kinetik rata-rata
molekul dalam
sistem padat, cair
maupun gas
(kamus kimia : balai
pustaka : 2002).

Mengapa kita bisa mengukur suhu


tubuh menggunakan termometer ?
Ada apa pada termometer tersebut ?

Kalor adalah energi panas zat yang dapat berpindah dari


benda bersuhu tinggi ke benda bersuhu rendah ketika
kedua benda bersentuhan satu sama lain sampai suhu
keduanya sama dan kesetimbangan termal tercapai

1 kalori=4,2 Joule

Bagaimana pengaruh nyala api


terhadap air yang dipanaskan ?

Tiga gelas beker yang diberi kalor berbeda


dengan kenaikan suhu berbeda

Tiga gelas beker diberi kalor yang diperlukan untuk


menaikkan suhu benda dengan massa benda yang berbeda

Q m

Bagaimana jika kalor Q yang sama diberikan pada


sejumlah massa yang sama dari tiga jenis zat yang
berbeda ?
Apa akan dihasilkan kenaikan suhu yang sama pada
waktu yang sama ?

Kalor jenis beberapa logam

Persamaan Kalor

=
Keterangan :
Q = Banyaknya kalor yang diperlukan (Joule)
= massa benda (kg)
= kalor jenis (J/kg C)
= perubahan suhu (C)

Kalor Jenis
Kalor jenis benda (zat) menunjukkan banyaknya kalor yang diperlukan
untuk menaikkan suhu satu gram zat sebesar satu derajat celcius (C).

Kalor jenis adalah sifat khas suatu zat yang menunjukkan


kemampuannya untuk menyerap kalor.

Kapasitas Kalor
Banyaknya

kalor yang diperlukan oleh benda untuk menaikan

suhunya sebesar 1C atau 1 K

: Kalor yang diserap/dilepas (J)


: Kapasitas kalor (J/ C)
: perubahan suhu (C)
C = mc

Asas Black

Hukum Kekekalan Energi :


1. Apabila dua benda yang suhunya berbeda dan
dicampur, maka benda yang lebih panas melepas
kalor kepada benda yang lebih dingin sampai suhu
keduanya sama.
2. Banyaknya kalor yang dilepas benda yang lebih
panas = banyaknya kalor yang diterima benda yang
lebih dingin.
3. Sebuah

benda

untuk

menurunkan

akan

melepaskan kalor yang sama besarnya dengan


banyaknya kalor yang dibutuhkan benda itu untuk
menaikkan suhunya sebesar T juga.
4. Teorinya adalah (Hukum Kekekalan energi)

Sehingga :

persamaan asas Black menjadi :

=
=
Keterangan :
= masa materi yang suhunya lebih tinggi
= kalor jenis materi yang suhunya lebih tinggi
= masa materi yang suhunya lebih rendah
=

kalor jenis materi yang suhunya lebih rendah

= suhu yang lebih tinggi


= suhu yang lebih rendah
= suhu akhir / suhu campuran

Anda mungkin juga menyukai