Anda di halaman 1dari 9

Cacingan

Cacingan : Infeksi / gangguan kesehatan


pada manusia yang disebabkan oleh parasit
, biasanya golongan Helmint.

Jenis jenis
cacing

Cacing Gelang (Ascaris Lumbricoides)


Siklus Hidup Ascaris Lumbricoides

Cacing Cambuk (Tricuris Trichiura)


Siklus Hidup Tricuris Trichiura

Cacing Tambang (Ancylostoma Duodenale)


Siklus Hidup Ancylostoma Duodenale

Cacing Kremi (Enterobius Vermicularis)


Siklus Hidup Enterobius Vermicularis

Patogenes
is
Pada umumnya peranan cacing yang telah dewasa pada tubuh

manusia adalah :
a.Mengisap darah manusia
b.Di dalam tubuh (usus) menghisap zat-zat makanan
manusia
hingga kekurangan zat makanan.
c.Karena cacing di dalam usus dapat berkembang biak
dengan
banyak maka dapat menimbulkan sumbatan pada saluran
pencernaan.
d.Ada cacing berbentuk larva bersarang di dalam pembuluh
limfa dan pembuluh darah sehingga peredaran darah dan
limfe terganggu, akibatnya badan atau organ menjadi
bengkak (oedema).

Gejala Umum Cacingan


Cacingan tidak mengenal usia, orang dewasa pun
dapat terkena cacingan. Namun lebih banyak
menginfeksi anak2.
- Lesu/ lemas/ loyo/ cepat lelah akibat kurang darah
(anemia)
- Kurus/ berat badan rendah karena kekurangan gizi
- Nyeri di perut
- Diare
- Perut buncit
- Wajah pucat
- Pertumbuhan terganggu
- Biasanya anak lebih pendek
- Sering sakit karena imunitas rendah
- Gatal di malam hari pada daerah anus

Cara Penularan
Siklus masuknya penyakit kecacingan pada
tubuh manusia melalui 2 cara :
1.
Telur infektif masuk melalui mulut
Tertelan, masuk usus besar
Beberapa hari menetas menjadi larva/ dewasa
& berkembang biak

2.
Telur menetas di tanah lalu menjadi larva infektif
Masuk melalui kulit kaki/tangan menerobos masuk
ke pembuluh darah
Masuk ke jantung
Lalu berpindah ke paru-paru
Terjerat di tenggorokan, lalu ke kerongkongan,
usus halus
Menjadi dewasa & berkembang biak

Anda mungkin juga menyukai