Anda di halaman 1dari 17

CARA MENYUSUN

BAB I

DR. H. Fuad Nashori, Psi


Dosen S1-S2 FPSB UII Yogya
Dosen S2 Studi Islam FIAI UII Yogya
Dosen S3 Studi Islam IAIN Semarang

Bukan apa judul


penelitian anda,
tapi apa
permasalahan
penelitian anda?

APAKAH YANG DIMAKSUD


DENGAN PERMASALAHAN?

Permasalahan adalah
kesenjangan antara apa
yang diharapkan (idealita)
dengan apa yang nyatanyata terjadi (realita).

IDEALITA
Idealita adalah gambaran yang menunjukkan adanya
keadaan yang diharapkan oleh norma (aturan atau
harapan kebanyakan orang), mis:
1. Kesejahteraan atau kebahagiaan (well-being).
2. Suasana hati positif (positive mood state).
3. Harmoni dan pemaafan
4. Persahabatan
5. Perilaku Menolong (Prososial)
6. Nir prasangka, nir agresi, dsb
Gambaran yang ideal tersebut perlu untuk dituliskan
dalam teks yang dipahami semua orang.

Urgensi Penelitian
Dampak dari variabel pokok
yang diteliti

REALITA
1.Realita adalah gambaran yang
sesungguhnya yang berlangsung
dalam diri individu atau masyarakat.
2.Contoh realita: kecemasan, suasana
hati negatif, peniruan/imitasi,
agresi, prasangka, konflik, dan
sebagainya.
3.Realita ditunjukkan oleh data
(kenyataan yang diwujudkan dalam
angka) dan fakta (kenyataan yang
bersifat kualitatif).

REALITA
1.Realita adalah gambaran yang
sesungguhnya. Realita bersumber
dari jurnal, buku, koran, majalah,
internet, dsb yang berasal dari
lembaga yang kredibel. Bs juga
preliminary study (wawancara,
FGD). Diutamakan yang bersifat
up to date (1-3 tahun terakhir).
2.Realita dimulai dari konteks yang
luas (seperti Indonesia) hingga
yang sempit (seperti agresivitas
siswa smu tertentu).

Kesenjangan
Idealita-Realita

1.Kesenjangan menunjukkan
kuatnya permasalahan.
2.Kuatnya permasalahan
menunjukkan kelayakan
suatu hal untuk diteliti.

1. Salah satu pertanyaan yang patut dilontarkan


FAKTOR
APA
PENGARUHI Y?
adalah faktor
apaYANG
yang mempengaruhi
fenomena Y (mis, agresi yang meningkat,
prososial yang rendah)
2. Perlu jawaban yang luas, yang biasanya
dikelompokkan menjadi internal dan eksternal.
3. Perlu jawaban yang mengarah kepada X
(variabel bebas) tertentu.
4. Jawaban tentatif ini hendaknya merujuk pada
pendapat dan atau hasil penelitian yang ditulis
secara implisit atau eksplisit).

1. Perlu ada penjelasan ringkas yang berisi


PERLU
pendapatPENJELASAN
atau hasil penelitian yang
menghubungkan
x-y (lk 1 paragraf)
HUBUNGAN
X-Y
2. Hubungan x-y hendaknya merupakan
hubungan yang menggambarkan adanya
dinamika psikologis. Masukkan pendapat
dan atau hasil penelitian yang relevan.
(misalnya: menonton tayangan
kekerasan di tv menyebabkan agresivitas
melalui proses modelling).

Tujuan dan Manfaat Penelitian


Tujuan: berisi ungkapan tujuan penelitian. Kata
kuncinya adalah mengetahui. Mis,
menghetahui hubungan antara religiositas dan
perilaku prososial.
Manfaat: berisi penjelasan manfaat secara teoritis
(ilmu psi, cabang psi) dan manfaat praktis (bila
terbukti, hasil penelitian dapat dijadikan rujukan
untuk meningkatkan atau menurunkan suatu
variabel)

KEASLIAN PENELITIAN
Keaslian dimaksudkan untuk
mengetahui apakah topik
penelitian orisinal atau tidak.
Keaslian topik: topik yang diteliti (mis.

Pengarah pelatihan mindfulness terhadap


penurunan stres pegawai bank) belum
pernah diteliti. Dimungkinkan adanya
replikasi. Di sini penulis perlu membeberkan
beberapa judul penelitian terdahulu yang
berkaitan dengan y.

KEASLIAN PENELITIAN (2)

2. Keaslian Konstruk/Teori: Suatu teori


disebut asli bila: a) dirumuskan sendiri
oleh peneliti, b) teori tersebut belum
pernah dijadikan dasar teori untuk
penelitian lain, c)
menggabungkan/mengkonstruksi teori
yang ada sehingga seperti teori baru.
Tidak harus dikejar, karena bukan
tugas utama skripsi.
Perlu perlu menyebutkan teori-teori
lain yang searah dengan teori yang
hendak digunakan dalam penelitian
yang hendak dilakukan.

3. Keaslian Alat Ukur

Perlu dipertegas apakah alat ukur yang


digunakan buatan sendiri, modifikasi,
penerjemahan, atau menggunakan
alat ukur orang lain. Tidak harus
membuat alat ukur sendiri.

4. Keaslian Subjek

Perlu dipertegas apakah karakteristik


subjek/responden dalam penelitian yang
hendak dikerjakan ini berbeda dengan
karakteristik subjek/responden penelitian
sebelumnya dengan topik yang sama
(salah satu variabelnya).

5. Keaslian Perlakuan
Apakah tritmen yang anda
pakai merupakan rancangan
sendiri atau menggunakan
milik orang lain

Anda mungkin juga menyukai