Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL

KEWIRAUSAHAAN
MAKANAN KHAS SUNDA
DISUSUN OLEH :
DADANG SOBARNA P (2311123001)
MOCH AIDIL (2311110

TUJUAN USAHA
Usaha ini dilakukan untuk memperkenalkan cara dan
usaha budidaya ikan blida serta pemanfaatannya bagi
masyarakat, serta sebagai investasi bagi kami dimasa
mendatang.
VISI
sebuah restoran yang menjual sajian hidangan sunda
yang kaya rasa serta tidak menghilangkan tradisi masakan
jawa barat.
MISI
konsumen dapat menikmati hidangan Jawa barat dengan
cita rasa tinggi, dengan harga terjangkau mengingat
masakan Jawa barat sangat khas, baik rasa maupun
bahannya.

DESKRIPSI PROSES
Dalam memulai usaha untuk bidang apapun terbagi menjadi dua
yaitu : 1. pertama kali harus diketahui adalah peluang pasar.
2. kita harus mampu menganalisa keunggulan dan kelemahan
pesaing kita.
Analisis SWOT
Strength (kekuatan) : Cita rasa yang kami berikan adalah cita rasa
khas sunda dengan menggunakan bumbu/rempah-rempah alami
dan dapat dinikmati oleh siapa saja.
Wickness (kelemahan) : bahan baku makanan yang tidak dapat
disimpan terlalu lama, serta harga jual yang menyesuaikan dengan
harga bahan baku yang berada di pasaran.
Opportunity (peluang) : tempat atau lokasi yang strategis,
berletak dekat lokasi penduduk dan kampus.
Threat (hambatan) : Hambatan usaha ini adalah pesaing dari
pengusaha rumah makan lain.

Deskripsi Produk
Produk yang akan dijual dan di sajian merupakan 10 15 menu
utama yang mudah dalam penyajian.
Gambaran Umum Pasar (STP)
A. Segmentasi : konsumen kami terdiri dari menengah atas dan
Kalangan ekonomi menengah kebawah.
B. Target pasar : target pasar tercakup semua kalangan masyarakat,
segala usia, umumnya yang berdomisili di daerah kota Karawang
dan sekitarnya, sekaligus untuk tempat berkumpul dengan kawan
dan keluarga.
C. Positioning : Kedai Sunda Pasundan menyajikan berbagai jenis
makanan Khas Jawa Barat yang lezat dan sehat sehingga Dengan
menyajikan menu khas sunda juga menyediakan paket hemat dan
pas bagi semua kalangan terutam bagi kalangan mahasiswa dan
pelajar.

STRATEGI PEMASARAN (4P)


A. PRODUCT (Produk) : Produk yang kami jual berupa makanan
dan minuman, dengan menyediakan menu andalan berupa nasi
paket pasundan dan menu paket hemat.
B. PRICE (Harga) : kami menewarkan beberapa harga dari daftar
menu kami seperti : 1. Gurame Asam Manis : Rp.20.000,00
2. Ayam Bakar Madu
: Rp.11.000,00
3. Nasi Timbel
: Rp.25.000,00
C. PROMOTION (Promosi) : Membuat iklan di surat kabar
Menyebarkan Flayer
Di iklankan melalui media internet.
D. PLACE (Distribusi) : Kedai Sunda membidik pasar menegah dan
menegah keatas.

ASPEK PRODUKSI
Proses Produksi Bahan baku dipesan setiap 1 minggu
sekali melalui pemasok yang datang. Setelah bahan datang,
semua bahan di cek kondisinya terlebih dahulu. Lalu
dibersihkan dan disusun ke tempatnya.
ASPEK SUMBER DAYA MANUSIA
Struktur Organisasi
Owner: M.Aidil
PimpinanUsaha:Dadang Sobarna
PengurusHarian: Didin
Gudang:Holik
KepalaBagianDapur:JulianBajaGunawan

Tabel biaya investasi


No

Jenis

Jumlah (Rp)

Pembelian Bangunan

300.000.000

Perlengkapan alat masak dll

18.383.000

Biaya lain-lain

3.000.000

Modal Kerja

30.000.000

Total

351.383.000

Anda mungkin juga menyukai