Anda di halaman 1dari 21

Pengenalan Citra Digital

Pertemuan I
Arif Muntasa

Sub Pokok Bahasan

Persepsi Visual Manusia


Definisi Citra Digital
Konsep Citra Grey dan Warna
Dasar-dasar Pemrosesan Citra
Komponen Sistem Pemrosesan Citra

Persepsi Visual Manusia


Manusia adalah peralatan sensor alami yang
paling canggih
Indera mata manusia dapat mengenali bentuk
obyek, telinga untuk mengenali suara,
sedangkan alat perasa (lidah) seseorang dapat
membedakan rasa.
Semakin sering kita melihat suatu obyek yang
sebelumnya pernah kita lihat, maka semakin
cepat kita dapat mengenali obyek tersebut

Definisi Citra Digital


Definisi secara harfiah
Dua Macam Citra
Representasi Citra Digital

Definisi secara harfiah


Citra digital dapat dinyatakan sebagai suatu
fungsi dua dimensi f(x,y), dengan x maupun y
adalah posisi koordinat sedangkan f merupakan
amplitudo pada posisi (x, y) yang sering dikenal
sebagai intensitas atau grey scale
Proses pengambilan atau penangkapan suatu
obyek menggunakan kamera digital akan
langsung menghasilkan citra digital. Ada dua
jenis citra digital
Dua Macam Citra

Dua Macam Citra


Citra diam (still image)
Citra bergerak (moving image).

Representasi Citra Digital

Konsep Citra Grey dan Warna


Citra Gray
Citra Warna

Citra Gray

Definisi citra gray


Representasi citra gray
Contoh citra gray
Program representasi gray

Definisi Citra Gray


Jumlah warna pada citra grey adalah 256,
citra grey jumlah bitnya adalah 8, jumlah
warnanya adalah 28 = 256
Nilainya berada pada jangkauan 0 255.
Model penyimpanannya adalah f(x,y)=nilai
intensitas, dengan x dan y merupakan
posisi nilai intensitas.

Representasi Citra Gray

Contoh Citra Gray

Program Representasi Citra


Gray
t=[ ];
for j=0 : 10: 255
B=[repmat(j,150,20)];
t=[t B];
end
imshow(uint8(t));

Citra Warna

Definisi citra warna


Representasi citra warna
Contoh citra warna
Program representasi warna

Definisi citra warna


Jumlah warna untuk citra RGB adalah
dengan mengalikan jumlah pada masingmasing komponennya.
Jumlah dari tiap komponennya, R=255 (8
bit), G=255(8 bit) dan B = 255(8 bit).
Jumlah warna RGB adalah sejumlah 28 *
28 *28 = 16.777.216

Representasi citra warna

Contoh citra warna

Program Representasi Citra


Warna
Hasil=[ ];
for k=1:3
t=[ ];
for j=0 : 5: 255
if k==1
R=[repmat(j,100,20)];
G=[repmat(0,100,20)];
B=[repmat(0,100,20)];
end
if k==2
R=[repmat(0,100,20)];
G=[repmat(j,100,20)];
B=[repmat(0,100,20)];
end
if k==3
R=[repmat(0,100,20)];
G=[repmat(0,100,20)];
B=[repmat(j,100,20)];
end
h(:,:,1)=R;
h(:,:,2)=G;
h(:,:,3)=B;
t=[t h];
end
Hasil=[Hasil; t];
end
imshow(uint8(Hasil));
Program Untuk Menampilkan Representasi Citra RGB

Komponen Sistem Pemrosesan


Citra

Soal Latihan (1)


1. Jika sebuah citra hanya mempunyai intensitas
8 bit, berapa jumlah maksimal warna yang
dimiliki oleh citra tersebut
2. Apa yang terjadi jika suatu citra dikurang nilai
intensitasnya dan apa yang terjadi jika suatu
citra ditambah nilai intensitasnya
3. Buatlah contoh untuk membaca file gambar,
kemudian

Tampilkan informasi nilai intensitasnya, tetapi hanya


yang tepi saja
Tampilkan informasi nilai intensitas yang kiri atas,
kanan atas, kiri bawah dan kanan bawah

Soal Latihan (2)


4. Berapa jumlah byte yang dibutuhkan,
jika suatu citra RGB (24 bit) dengan
tinggi citra adalah 512 dan lebar citra
1024
5. Berapa jumlah byte yang dibutuhkan, jika
suatu citra gray scale (8 bit) dengan tinggi
citra adalah 512 dan lebar citra 1024.

Anda mungkin juga menyukai