Anda di halaman 1dari 15

RUMAH

SEHAT

NERS MUDA PSIK UR 2016

PENGERTIAN
Rumah sehat adalah bangunan tempat
berlindung
dan
beristirahat
yang
menumbuhkan kehidupan sehatt secara
fisik, mental dan sosial, sehingga seluruh
anggota keluarga dapat memperoleh
derajat kesehatan yang optimal.

SYARAT-SYARAT
A. Tersedia air bersih dan tempat
penampungan air
Air bersih adalah air yang jernih,
tidak berbau, tidak
bewarna/berasa, dan bebas dari
jentik nyamuk

B. Adanya tempat sampah


Sebaiknya
sampah
dipisahkan
antara sampah
organik/basah
dan sampah
anorganik/kering
agar lebih ramah
lingkungan.

Bahaya dari pencemaran sampah:


Pengotoran udara, seperti bau busuk dan asap
Pengotoran air, mengganggu pemandangan
Sampah dapat menyumbat saluran air, parit atau got,
sehingga dapat menyebabkan banjir yang merusak
jalan dan bangunan
Sampah dapat menimbulkan kecelakaan, seperti luka
terkena paku, beling, pecahan kaca atau dapat
menyebabkan kebakaran
Sampah dapat menjadi sarang lalat, tikus, nyamuk,
lipas atau kecoa yang dapat menyebarkan bibit
penyakit
Anak-anak yang bermain didekat tempat sampah bisa
mengakibatkan gatal-gatal, kudis, koreng ataupun
kurap

C. Adanya jamban
Adanya jamban di rumah
akan menghindari anggota
keluarga dari berbagai
penyakit

D. Adanya saluran atau penampungan


air hujan
Adanya saluran atau
penampungan air hujan akan menghindari
genangan air yang dapat
menyebabkan adanya jentik nyamuk

E. Mempunyai halaman rumah

Halaman rumah bisa


dimanfaatkan untuk ditanami
pohon yang menghasilkan buah,
tanaman hias, sayuran dan lain
sebagainya. Kebersihan rumah
dan halaman akan menghindari
penyakit

F. Ruangan rumah cukup luas dan


tidak padat penghuninya
Hal ini untuk menyediakan udara yang cukup dalam
rumah dan untuk menghindari penularan penyakit
antar anggota keluarga, misalnya, sakit batuk, batuk
pilek, flu, sakit mata, TBC, sakit kulit, dll.

G. Kandang ternak terpisah


paling tidak
10 meter
jaraknya dari rumah

Karena di kandang sering


banyak lalat dan nyamuk.
Lalat dan nyamuk dapat
menularkan penyakit. Selain
itu, kotoran ternak berbau
dan merusak pandangan,
serta jadi sumber penyakit
tetanus

H. Adanya jalan keluar untuk asap


dapur

Supaya rumah tidak pengap dan


ada sarana untuk keluarnya asap
dapur yang banyak mengandung
gas karbon dioksida yang
berbahaya bagi kesehatan

G. Dinding dan lantai harus kering, tidak lembab

Hal ini untuk menghindari timbulnya


jamur dan kuman penyakit lainnya

I. Kamar-kamar harus berjendela


Agar udara kotor dalam
kamar dapat berganti dengan
udara bersih dari luar rumah
Agar sinar matahari dapat
masuk kedalam kamar dan
dapat membunuh kuman
penyakit
Agar kamar tidak lembab,
basah, pengap, dan berbau
tidak sedap
Agar ruangan menjadi terang
sehingga mudah dibersihkan

Cara membuat rumah


lebih sehat
menjaga agar rumah dapat bebas dari jentik nyamuk:
1. Bersihkan bak penampungan air dan bak mandi minimal
seminggu sekali
2. Tutup rapat-rapat wadah penampungan air
3. Timbunlah didalam tanah, atau simpanlah barang-barang
bekas, agar tidak terisi air hujan dan dijadikan sarang nyamuk
4. Alirkan air hujan dan air bekas agar tidak menggenang, sebab
genangan dapat menjadi sarang nyamuk

Anda mungkin juga menyukai