Anda di halaman 1dari 11

Jembatan Wheatstone

(Wheatstone Bridge)

Jembatan Wheatstone (Wheatstone


Bridge)
Rangkaian ini digunakan untuk
menyederhanakan susunan
hambatan yang pada awalnya tidak
dapat disederhankan secara pararel
maupun seri
Samuel Hunter Christie
(1833)

Contoh Gambar Rangkaian

Menghitung Rangkaian
1. Apabila perkalian silang antara R1
dan R3 sama dengan R2 dan R4
maka R5 (hambatan yang ditengah)
dapat diabaikan sehingga tinggal
menjumlah secara seri kemudian
dipararelkan.

2. Jika perkalian silang antar R1 dan R3


tidak sama dengan perkalian antara
R2 dan R4, maka hambatan itu
harus diganti dengan hambatan baru
sehingga susunan hambatannya
menjadi seperti tampak pada
gambar di bawah ini.

R1, R2, dan R5 masing-masing


diganti dengan Ra, Rb, dan Rc.
Sehingga susunan menjadi tampak
seperti gambar di bawah ini.

Rumus

Contoh Soal
Hitung hambatan pengganti
rangkaian di bawah ini!

Jawaban
Sehingga hambatan-hambatan
tersebut perlu diganti sehingga
menjadi:

Jawaban
Rbdan R2(dirangkai seri)
Rcdan R4(dirangkai seri)
Rb2dan Rc4(dirangkai pararel)

Jawaban
Rbdan Rb2c4(dirangkai seri)

Anda mungkin juga menyukai