Anda di halaman 1dari 9

Membaca Cepat Teks Bacaan Nonsastra

Standar Kompetensi

Memahami berbagai
teks bacaan nonsastra
dengan berbagai teknik
membaca.

Kompetensi Dasar

Menemukan ide pokok


berbagai teks nonsastra
dengan teknik membaca
cepat (250 kata permenit).

Materi Pokok

Membaca cepat termasuk


jenis membaca scanning :
Membaca secara sepintas kilas
untuk menangkap hal-hal
yang pokok atau penting.

Cara-cara Meningkatkan
Kecepatan Membaca Cepat
Baca dalam hati dan
mulut tidak bersuara.
Jangan menunjuk bagian
teks.
Gerakan mata secara
vertikal.
Perluas jangkauan mata.
Tingkatkan konsentrasi.
Jangan mengulang
bagian yang sudah
dibaca.

Untuk Mengukur Kecepatan


Membaca
Keterangan :

Kpm = Q X 60
t

Kpm = Jumlah Kata


Permenit
t
= Time (waktu
dalam
detik)
60 = Satuan menit =
60
detik
Q
= Quantity (Jumlah
kata
yang
dibaca)

Contoh :
Misalnya: Kamu membaca 1500
kata dalam 4 menit 20 detik atau
total 260 detik. Kecepatan
membacamu adalah :
1500 X 60 = 346 Kpm
260

Penutup

Anda mungkin juga menyukai