Anda di halaman 1dari 35

EVENT BASED SURVEILLANCE

(SURVEILENS BERBASIS
KEJADIAN / RUMOR)

RASIONAL ?
DETEKSI (ANCAMAN) KLB PENYAKIT /
KEJADIAN KESEHATAN
KLASIK (RE) EMERGING

SURVEILENS
BERBASIS
INDIKATOR / AMBANG
BATAS
SERING GAGAL / TERLAMBAT
TIDAK MEMADAI

BERBASIS KEJADIAN /
RUMOR KESEHATAN
PROSES MENANGKAP:
INFORMASI
KEJADIAN / RUMOR

RASIONAL ?
Surveilens berbasis Indikator
Pelaporan kasus kasus penyakit Rutin:
Sistem surveilens penyakit yang wajib
dilaporkan

Surveilens berbasis Kejadian


Deteksi cepat, pelaporan,
konfirmasi, penilaian kejadian
kejadian kesehatan:

melengk
api

Surveilens Sentinel
Surveilens berbasis Lab.
Umumnya:
Berbasis sarana kesehatan
Pelaporan mingguan / bulanan

Klaster kasus
Rumor kematian
Umumnya: pelaporan segera

Satu
Sistem
Respon
Surveilens

Berkaitan dengan:
Nasional
Hasil Surveilens

Kapasitas Respon tkt Pusat,


Propinsi, dan Kab/Kota

melibatkan nonkesehatan

PERJALANAN KEJADIAN SUATU KLB, DETEKSI DAN KONFIRMASI

Persiapan
Waspada

Kasus

Respons

Peluang untuk
Pengendalian

Hari

PERJALANAN KEJADIAN SUATU KLB, DETEKSI DAN


KONFIRMASI
Kewaspadaan Dini

Respons Cepat

Potensi Kasus kasus


Dapat dicegah
Kasus

Hari

DEFINISI KEJADIAN (EVENT)


BERDASARKAN GEJALA PENYAKIT PADA
MANUSIA:
KLASTER KASUS PENYAKIT / BELUM DIKENAL
KLASTER KEMATIAN

KALAZIMAN DI MASYARAKAT:
SETIAP KEJADIAN TIDAK LAZIM DI MASYARAKAT
YANG:
DAPAT BERDAMPAK PADA KESEHATAN
MENIMBULKAN KERESAHAN / KETAKUTAN

STRUKTUR SURVEILENS BERBASIS


KEJADIAN / RUMOR (1)
Obyektif: mendeteksi ancaman ancaman berdasarkan
kejadian kejadian yang dilaporkan, diidentifikasi dan
dikaji,
Laporan
Sumber laporan

Sumber daya / Resource


Petugas
Perangkat dan Layanan Komunikasi
Sekretariat / Posko

Prosedur Organisasi
Mekanisme pelaporan

Anggaran

SUMBER LAPORAN & RUMOR


SEKTOR KESEHATAN
Sarana Kesehatan

-PEMERINTAH
-SWASTA: - Dokter praktek RS Klinik Kesehatan Laboratorium

Organisasi / Asosiasi Profesi


Kesehatan

-Dokter
-Petugas Kesehatan masyarakat
-Petugas Kes lingkungan
- Petugas Karantina Kes

- Perawat / Bidan
- Layanan /ambulans
- Pengobat tradisional

NON KESEHATAN
Klpk Masyarakat

Anggota masyarakat yang diberi tugas


-Lurah, Kader kesehatan desa, anggota masyarakat

Pelayanan Masyarakat

-Organisasi keagamaan - Apotik


-Panti panti
- Sekolah
-Polisi
- Sarana masyarakat (PDAM,
-LSM

Media dan Sumber publikasi

-Media (Koran, Radio, TV)


-Internet

Lain lain

-TNI Polri
-Kedutaan / Konsul
-Universitas

Kebersihan)
- Kesehatan Hewan

SUMBER LAPORAN & RUMOR (2)


SUMBER LAPORAN DAN RUMOR PADA SURVEILENS BERBASIS KEJADIAN:

IDEAL: SEMUA SUMBER PELAPORAN YANG RELEVAN

KENYATAAN: SUMBER DAYA TERBATAS !!!

TIDAK MUNGKIN MEMFASILITASI SEMUA


SUMBER PELAPORAN TERSEBUT

PEMILIHAN PRIORITAS SUMBER INFORMASI


-

BERDASARKAN
SENSITIVITAS
KELANGSUNGAN / SUSTAINABILITAS

Sensitivitas

Sustainabilitas

Jumlah kejadian
kesehatan
Deteksi
Dikaji
Ditindaklanjuti

Cost
Keuangan
SDM
Dampak pada
Program lain
Kelangsungan
pelaporan

SUMBER LAPORAN & RUMOR (2)


PRIORITAS SUMBER INFORMASI / LAPORAN
Media
CETAK atau
ONLINE :
http://www.analisadaily.com/news/read/2012/06/30/60026/puluhan_warga
_desa_sopo_batuterserang_wabah_diare/
Puluhan Warga Desa Sopo Batu Terserang Wabah Diare
Panyabungan, (Analisa). Puluhan warga Desa Sopo Batu Kecamatan
Panyabungan Kabupaten Mandailing Natal (Madina) sejak 2 minggu
terakhir ini terserang wabah diare.
Petugas Kesehatan
Praktek / Klinik / RS Swasta: tingkat kunjungan sebagai kriteria
Masyarakat
Yang sudah / pernah terlibat dalam program kesehatan
Kader kader, Tokoh masyarakat,
Sekolah (UKS),

PRIORITAS SUMBER INFORMASI


MEDIA

CETAK
ONLINE :

http://www.analisadaily.com/news/read/2012/06/30/60026/puluhan_warga_desa_sopo
_batuterserang_wabah_diare/

Puluhan Warga Desa Sopo Batu Terserang Wabah Diare


Panyabungan, (Analisa). Puluhan warga Desa Sopo Batu Kecamatan Panyabungan
Kabupaten Mandailing

KEUNTUNGAN
MEDIA KREDIBEL: LAPORAN AKURAT
CAKUPAN PERINGATAN MUDAH DIAKSES DALAM BENTUK ELEKTRONIK
PENAPISAN BERITA DI MEDIA MEMERLUKAN SEDIKIT SUMBERDAYA

KERUGIAN
KRITERIA LAPORAN MEDIA BERDASARKAN KEUNTUNGAN MEMBERITAKAN
KEJADIAN
KEJADIAN KESEHATAN TIDAK TERDETEKSI BILA ADA KONTROL MEDIA YANG

PRIORITAS SUMBER INFORMASI


PETUGAS KESEHATAN
MELIBATKAN SEKTOR SWASTA DAN ORGANISASI
PROFESI: LEBIH MUDAH

TIDAK MERUPAKAN LAPOR RUTIN


TANGGUNG JAWAB SOSIAL KLINISI
UPAYA MEMINIMALISIR KONSEKUENSI NEGATIVE
BANTUAN TEKNIS DARI TIM PENILAI KEJADIAN

PERAN PETUGAS KESEHATAN SEBAGAI:


SUMBER PELAPOR UTAMA:
HASIL KONSULTASI PASIEN
TINGKAT KUNJUNGAN IGD

SUMBER SEKUNDER: MENYALURKAN RUMOR

PETUGAS DIBERI PELATIHAN

PRIORITAS SUMBER INFORMASI


PETUGAS KESEHATAN
KEUNTUNGAN
PETUGAS KESEHATAN SUDAH TERLIBAT DALAM
PROGRAM SURVEILEN DAN KESEHATAN
MEMBANTU MEMELIHARA PERHATIAN DAN
KETERLIBATAN DALAM SISTEM
PETUGAS DAPAT MEMPEROLEH KEUNTUNGAN
DARI SISTEM YANG SUDAH ADA DAN PROGRAM
PELATIHAN

KERUGIAN
LAPORAN PETUGAS KESEHATAN: BIAS DARI
DETEKSI ORANG YANG MENCARI PENGOBATAN

PRIORITAS SUMBER INFORMASI


MASYARAKAT
PERNAH TERLIBAT DALAM KEGIATAN PROGRAM
KESEHATAN
Kader / Tokoh masyarakat
Sekolah (UKS)

LAPORAN MASYARAKAT
LANGSUNG
HARUS DIIKUTI KAMPANYE KEWASPADAAN: MASYARAKAT
TAHU APA YANG DAN KAPAN DILAPORKAN
TIDAK LANGSUNG TOKOH MASYARAKAT, LSM, dll
DASAR PEMILIHAN:
TERSEDIANYA SUMBERDAYA UNTUK MELAKUKAN
KONFIRMASI, PENILAIAN, DAN RESPON ATAS KEJADIAN

PRIORITAS SUMBER INFORMASI


MASYARAKAT
AKSES MASYARAKAT LANGSUNG
KEUNTUNGAN
SENSITIVITAS: TINGGI

KERUGIAN
SPESIFISITAS: RENDAH
BUTUH BANYAK SUMBER DAYA

AKSES MASYARAKAT TIDAK LANGSUNG


KEUNTUNGAN
SPESIFISITAS: TINGGI

KERUGIAN
TIDAK SUSTAIN KARENA
KONSEKUENSI EKONOMI AKIBAT DARI PENANGGULANGAN
MERASA WAKTUNYA TERGANGGU

SUMBER DAYA SURVEILENS


- TENAGA / PETUGAS
MENERIMA (& MELENGKAPI) LAPORAN
MINIMUM
KEBUTUHAN PADA SURVEILENS
VERIFIKASI LAPORAN (VERBAL
KUNJUNGAN PE)
BERBASIS
KEJADIAN

PENGOLAH,
ANALISIS, MENILAI HASIL VERIFIKASI
PUSAT
TIM PENILAI
KEJADIAN
PENDISTRIBUSIAN, UMPAN BALIK / DISEMINASI
PROPINSI
KEMAMPUAN RESPON
KAB / KOTA
PENANGGULANGAN
CEPAT PENGENDALIAN)
(PENCEGAHAN,
AWAL

- SARANA KOMUNIKASI

TELEPON
SMS
FAX / EMAIL
RADIO UHF/VHF

HANYA SATU NOMOR KONTAK


KHUSUS PERUBAHAN ---SEGERA DIDISEMINASI

RUANG OPERASIONAL

- ALOKASI DANA OPERASIONAL

MEKANISME / METODE PELAPORAN


-

STRUKTUR PELAPORAN DARI SUMBER / PELAPOR: TIDAK


MENGGUNAKAN FORM BAKU
CEPAT DAN PARTISIPASI
TINGGI

PENERIMA LAPORAN MEMILIKI FORMULIR BAKU UNTUK


MELENGKAPI DAN DOKUMENTASI INFORMASI DARI PELAPOR
MEMBUAT PENILAIAN AWAL DARI KEJADIAN

PETUGAS / UNIT PENILAI KEJADIAN


SETIAP HARI MENCARI, MEMONITOR, MENSELEKSI BERITA
KLB: MEDIA CETAK ELEKTRONIK
MEMASTIKAN SEMUA INFORMASI DASAR KEJADIAN:
TERKUMPUL

BEKERJA DENGAN MEDIA SEBAGAI MITRA

PELATIHAN BAGI MEDIA


MENYEDIAKAN UPDATE BERKALA DAN TEPAT WAKTU
UMPAN BALIK POSITIVE KEIKUTSERTAAN MEDIA
PENGHARGAAN

KEBUTUHAN MINIMUM
MANAJEMEN DATA
KOMPONEN KRITIS: PENGUMPULAN DATA
SISTEMATIS DAN TERSTRUKTUR
CEPAT & MENCAKUP INFORMASI YANG
MENCUKUPI PENILAIAN AWAL KEJADIAN
INFORMASI DIDALAM DATABASE
OUTPUT / LUARAN
HASIL KAJIAN / PENILAIAN KEJADIAN
RESPON YANG DILAKUKAN

MANAJEMEN DATA
LANGKAH 1:
PETUGAS MENGUMPULKAN INFORMASI DASAR DASAR
KEJADIAN FORM:

IDENTITAS DAN NOMOR KONTAK PELAPOR,


TANGGAL PELAPORAN
URAIAN KEJADIAN
NAMA AREA GEOGRAFIK (Tempat)
TANGGAL DAN JAM TIMBULNYA KEJADIAN (Waktu)
JUMLAH POPULASI TERJANGKIT (Orang)
AKSI YANG TELAH DIAMBIL, BILA ADA

LANGKAH 2:
MELAKUKAN PENILAIAN DAN KONFIRMASI KEJADIAN
INFORMASI TAMBAHAN DAPAT DIPEROLEH DARI SUMBER
SUMBER LAIN: RS, Lab, SEKOLAH
PERLU DIAMBIL KEPUTUSAN UNTUK SEGERA MELAKUKAN
RESPONS / PENYELIDIKAN LAPANGAN.

CONTOH FORM CATATAN LAPORAN


KEJADIAN
1

Tanggal terima laporan

Apa yang akan anda laporkan?


Apa yang terjadi

Kapan kejadiannya

Dimana terjadinya

Berapa banyak orang terserang

Apa ada yang meninggal?


Berapa?

Informasi lain yang dimiliki


pelapor?

Siapa nama pelapor dan nomor


yang dapat dihubungi

Tanggal verifikasi

10

Hasil verifikasi

LANGKAH LANGKAH SURVEILENS


BERBASIS KEJADIAN / RUMOR
LAPORAN KEJADIAN / RUMOR
KESEHATAN

SEKTOR
KESEHATAN

SEKTOR NONKESEHATAN

OTORITAS KESEHATAN
VERIFIKASI
KLB ?
TIDAK
TATA LAKSANA
PENYAKIT NON-KLB

YA
TATA LAKSANA
PENYAKIT KLB

MANAJEMEN DATA

LANGKAH 3:
MENCATAT DAN MENDOKUMENTASIKAN
SEMUA KEPUTUSAN
PERMINTAAN DUKUNGAN
LANGKAH LANGKAH PENANGGULANGAN

SELAMA MELAKUKAN RESPON KEJADIAN

LANGKAH 4: UMPAN BALIK

PEMUATAN BULETIN SURVEILENS


DATA AGREGAT SECARA BERKALA DILAPORKAN DALAM BULETIN
SURVEILEN SEBAGAI SARANA UMPAN BALIK

JUMLAH KEJADIAN DILAPORKAN


JUMLAH KEJADIAN DI NILAI
JUMLAH KEJADIAN KONFIRMASI DAN TIDAK
SUMBER PALAPORAN

contoh: website: aseanplus3-eid.info


URAIAN SINGKAT RESPON YANG DILAKUKAN DAPAT DIMASUKKAN
DALAM BULETIN HUBUNGAN PELAPORAN DAN RESPON

KONFIRMASI & PENILAIAN


MULAI DILAKUKAN OLEH TINGKAT
KABUPATEN PROPINSI - PUSAT
SUMBER DAYA TERBATAS: KEJADIAN DAPAT
DILAPOR LANGSUNG KE PUSAT --- POSKO
KLB
KECEPATAN RESPON HASIL PENILAIAN
TERGANTUNG HUBUNGAN PUSAT STAF
KESEHATAN SETEMPAT

Contoh Formulir untuk penilaian dan konfirmasi Kejadian / Rumor Kesehatan

PERTANYAAN PENILAIAN
KEJADIAN KESEHATAN
1

Apa kejadian melibatkan sindroma / penyakit wajib lapor?


(diphteri, diare cair)?

Apakah penyakit yang dicurigai menyebabkan KLB mempunyai potensi penyebaran


yang tinggi (kolera, campak)?

Apa ada kesakitan / kematian yang melampaui ambang batas yang telah ditetapkan?

Apa penyakit lazim terjadi di masyarakat?

Apa ada klaster kasus atau kematian dengan gejala yang serupa (diare berdarah,
tanda dan gejala perdaraqhan)?

Dapatkah penyakit disebabkan oleh produk komersial yang terkontaminasi?

Apakah penyakit mempunyai konsekuensi terhadap perjalanan / perdagangan


internasional?

Apa terdapat penyebaran infeksi nosokomial

KEJADIAN BUKAN KESEHATAN MANUSIA


1

Apa kejadian diketahui mempunyai konsekuensi bagi kesehatan manusia


(kebocoran bahan kimia, KLB hewan, kematian hewan tidak tahu sebab)?

Apa kejadian mempunyai kemungkinan konsekuensi bagi kesehatan manusia


(suspek KLB penyakit zoonotic)?

YA

TIDAK

RESPONS KEJADIAN
BAGIAN INTEGRAL DARI SISTEM
DAPAT DILAKUKAN OLEH STAFF KESEHATAN
SETEMPAT (KABUPATEN PROPINSI NASIONAL)
TINGKAT RESPON DAN KETERAMPILAN YANG
DIBUTUHKAN DITENTUKAN HASIL PENILAIAN AWAL
RISIKO
ADA PROSEDUR (S O P) JELAS !!!
RESPON EFEKTIVE, CEPAT DAN SESUAI: BAGIAN YANG
FUNDAMENTAL DARI SURVEILENS BERBASIS KEJADIAN DAN
JANGAN TERHAMBAT OLEH SISTEM YANG TIDAK RESPONSIVE

UMPAN BALIK
TANPA UMPAN BALIK LAPORAN KEJADIAN
BERHENTI / TERSENDAT
FORMAT:
SEDERHANA
DAPAT DITERIMA PEMBACA
MELIPUTI UPDATE BERKALA MENGENAI HASIL PENILAIAN,
KONFIRMASI DAN RESPON

MENYERTAKAN DATA DALAM BULETIN SURVEILEN


DAN DALAM TINJAUAN DAN EVALUASI BERKALA
SISTEM SURVEILENS

KETERKAITAN
KEBERHASILAN: IDENTIFIKASI KEJADIAN
KEJADIAN BERISIKO BAGI KESEHATAN MANUSIA
KEJADIAN PENYAKIT PADA HEWAN & LINGKUNGAN
DILAPORKAN, DIKONFIRMASI, DINILAI DAN DI
RESPON
PENILAIAN DAN RESPON EFEKTIVE MEMERLUKAN
KETERKAITAN LINTAS SEKTORAL:
- DEPTAN

- PAM

- SEKOLAH

- DLL

BERANEKA MEKANISME TUKAR MENUKAR


INFORMASI DAN RESPON BERSAMA: PDSR - DSO

MONITORING DAN EVALUASI

M & E RUTIN: PENTING DALAM MENJAMIN SISTEM BERFUNGSI


EFEKTIVE DAN DAPAT MENGADAPTASI PERJALANAN WAKTU

RUTIN MONITORING: JUMLAH KLB DETEKSI DIBANDING SISTEM

EVALUASI BERKALA

PELAPORAN RUTIN
AKURASI DAN KETEPATAN WAKTU SUMBER INFORMASI
PPV
INTERVAL WAKTU LAPORAN RESPON
CHECK LIST ! !

Paling tidak 2 kejadian per tahun dievaluasi:

laporan konfirmasi respon


wawancara setiap orang yang terlibat
Nilai kinerja sistem
buat rekomendasi

Bahan diskusi
(2 - 3 menit)
1. Suatu hari pada minggu ke 2 bulan Juli, kepala Dinas kesehatan
propinsi X menerima telepon dari dokter praktek spesialis anak,
bahwa dalam 1 minggu ini terdapat 2 pasien yang menderita sakit
demam mendadak dan luka didalam rongga mulut yang sakit sekali
sehingga anak tidak mau makan.
Apa langkah langkah yang harus dilakukan oleh Kabupatan/Kota
setelah mendapat informasi dari Kadis?
2. Pada hari Senin minggu ke 4 bulan Juni, guru UKS di salah satu
SLTP di Kabupaten A melaporkan banyaknya siswa yang absen
karena sakit pada minggu ke 3.
Apa informasi yang seharusnya digali pada saat menerima
pemberitahuan dari guru tersebut?

JAWABAN NO.1
a.

Tanyakan Nama, Nomor kontak / alamat dokter pelapor

b.

Gali info dari dokter pelapor:


Tanggal pasien berobat pertama kali
Alamat pasien
Rawat jalan / dirujuk untuk rawat inap
Kondisi pasien: membaik / memberat
Tanggal pertama kali dilaporkan

c.

Verifikasi ke lapangan / rumah pasien


o Tanggal gejala pertama timbul
o Apa ada anggota keluarga yang sakit serupa dalam 1 2
minggu terakhir
o riwayat berkunjung ke suatu daerah
o Mencari kasus kasus serupa di sarana kesehatan terdekat.

JAWABAN NO.2
a.

Tanyakan Nama & Nomor kontak Guru pelapor, Nama dan alamat
sekolah

b.

Gali info dari Guru pelapor:


Berapa banyak siswa yang absen pada minggu ke 3 dan dari
kelas berapa
Tanggal mulai ada siswa yang absen
Apakah pelapor mengetahui sakit siswa yang absen
Alamat siswa yang absen dan apakah sudah ada yang masuk
setelah absen?
Meminta kesediaan bantuan guru untuk mendampingi
kunjungan ke rumah siswa

Anda mungkin juga menyukai