Anda di halaman 1dari 8

Seorang mahasiswi dibegal di Spg.

Simalingkar dengan keadaan cukup


mengerikan. Terdapat pisau masih
tertancap diabdomen bagian dekstra
bawah, luka lecet ditangan kiri,
RR:28x/m, HR: 89x/m, pasien
berteriak minta tolong. Saat
dievakuasi korban mampu mengikuti
perintah.
Label apa yang akan kita berikan?

Mahasiswa T ditemukan tergantung


di kamar mandi asrama. Dada tidak
mengembang, bibir sianosis, saat
diberikan pertolongan rescue
breathing korban mengalami apnue.
Label apa yang akan kita berikan?

Perawat cantik sedang dinas shift


pagi sendirian di IGD, saat dia
berdinas banyak pasien yang datang
dengan kondisi yang berbeda-beda.
Sang perawat butuh bantuan anda
untuk mentriage para pasien. Mari
lihat kondisinya..

Pasien A datang ke IGD dengan


demam yang tinggi. T: 39C, RR:
20x/m, HR, 75x/m. Pasien selalu
berteriak minta tolong karena kepala
pasien sangat sakit dan terasa ingin
pecah.
Label apa yang akan kamu berikan?

Pasien B datang ke IGD dengan


kondisi memegang dada bagian kiri.
Pasien mengatakan dada sebelah kiri
terasa nyeri seperti tertusuk-tusuk
jarum. Saat diperiksa tedapat RR:
24x/m, HR: 95x/m. Pasien terus
memegangi dadanya dan mengeluh
kesakitan. Lebel apa yang akan kita
berikan?

Pasien C datang ke IGD dengan


kondisi apnue dada tidak
mengembang, saat diposisikan jalan
nafas pasien masih belum bernafas
dan saat diraba nadi radialis masih
ada namun sangat halus dan lambat,
label apa yang akan kamu berikan?

Anda mungkin juga menyukai