Anda di halaman 1dari 21

VEKTOR PENYAKIT

PROTOZOA
Kelompok 1
Adi supriatna
Chepi permana
Muhammad Rezky H. T

What Is Protozoa??
Definisi :
Protozoa adalah jasad renik hewani yang
terdiri atas satu sel (uniselular)
Proto (J) : pertama
Zoon : hewan
Hidup sendiri-sendiri /Hidup dalam koloni
Merupakan unit komplit yang melakukan semua
fungsi fisiologik
Kebanyakan hidup di alam bebas
Ada yang hidup sebagai parasit setelah adaptasi
terdapat kehidupan dalam badan hospes

Morfologi protozoa
Bentuk Macam Macam
bulat
lonjong
tidak teratur
simetris bilateral

Alat pergerakan :
Pseudopodium (kaki
palsu)
Cilium (bulu getar)
Flagel (bulu cambuk)
Membran
bergelombang

Ukuran Kecil
Beberapa mikron
(merozoit Plasmodium
1 - 2 )
Sampai 70
(Balantidium coli)

Sebuah sel terdiri


atas :
Protoplasma
Inti

Pembagian dalam kelas :


Rhizopoda
(rhiz [y] = akar), (podium = kaki)
Mastigophora = flagellata
(matriks [y] = bulu) (poros = mengandung)
Ciliophora = ciliata
(cilium = bulu getar) (poros = mengandung)
Sporozoa

Protozoa dalam dunia Medis


Contoh penyakit karena Protozoa
patogen :
Malaria, Amebiasis, Penyakit tidur,
Toksoplasmosis, giardiasis,trichomonas
vaginalis,dll..
Penting untuk kedokteran :
+30 Spesies Parasit dan
Komensal
Diagnosis: menemukan
parasit dalam spesimen,uji
serologi,PCR

Patologi klinis :
Kerusakan disebabkan invasi,
enzim, toksin, respons imun
Gejala sistemik :demam,
splenomegali, limfadenopati

Penularan :
Secara langsung kista,
trofozoit, ookista
Melalui vektor :Plasmodium,
Trypanosoma

Vektor Penyakit Protozoa


Malaria : Anopheles (dunia 60 sp. Ina 16 sp.)
dll

V : Anopheles sundaicus, Anopheles barbirostris,

Tripanosomiasis Afrika
V : Glossina morsitans, Glossina palpalis

Tripanosomiasis Amerika (Chagas disease)


V : Triatoma, Rhodnius, Panstrongylus

Leishmaniasis
V : Phlebotomus longipalpis

Surra (E/ Trypanosoma evansi)


V : Tabanus striatus, Stomoxys calcitrans

Plasmodium penyebab
Malaria

Nyamuk Anopheles sebagai


vektor
Plasmodiu
m
Anopheles di
indonesia (80
spesies)
Vektor (16 spesies)

Metamorfosis sempurna
Telur :
Di atas permukaan air
Berbentuk perahu
Bawahnya konveks
Di atasnya konkaf
Mempunyai sepasang
pelampung

Larva :
Mengapung sejajar air
Spirakel (posterior
abdomen)
Tergal plate (bagian
tengah)
Bulu palma (bagian

Dewasa :
Jantan :
Palpus bagian apikal berbentuk
gada
Antena lebat ( plumose )

Betina :
palpus ruas opikal mengecil
antena jarang ( pilose )

Sayap :
Kosta & vena bersisik
Ujung sisik sayap tumpul

PERILAKU BIONOMIK NYAMUK


ANOPHELES
WAKTU MENGHISAP DARAH
SENJA
DINI HARI
BANYAK PADA MALAM HARI

PILIHAN HOSPES: ANTROPHOFILIK > ZOOFILIK


TEMPAT ISTIRAHAT :EKSOFILIK > endofilik
JARAK TERBANG: 0,5 3 km
UMUR
Di alam > 10 hari
Di Laboratorium 3 5 minggu

7 km:

transportasi

Tempat Perindukan
Kawasan pantai :

An. Sundaicus
An. Subpictus

Kawasan pedalaman :

An.
An.
An.
An.
An.

aconitus
barbirostris
subpictus
nigerimus
sinensis

Kawasan kaki gunung :


An. balabacensis

Di Gunung

An. maculatus

PERANAN VEKTOR
FAKTOR :

INFEKSI ALAMI TINGGI


PILIHAN HOSPES ANTROPOFILIK
DENSITAS SPESIES TINGGI
UMUR MENUNJANG PERKEMBANGAN
PARASIT

Trypanosoma
3 Spesies
1. Trypanosoma rhodesiense
2. Trypanosoma gambiense
3. Trypanosoma cruzi
Tidak ditemukan di Indonesia

Nice to Know.

Penyakit :
Tripanosomiasi
s Afrika =
Penyakit tidur
Afrika
(African
sleeping
sickness

Hospes
perantara :
lalat Glossina
( lalat
tsetse )
T. rhodesiense
: Glossina
morsitans
T. gambiense
: Glossina
palpalis

parasitemia
demam
gejala winter
bottom
hepatosplenom
egali
koma

Siklus vektor lalat tse tse

Vektor Tripanosomiasis Afrika


Lalat glossina

Ordo : Diptera
Kelas : insecta
Metamorfosis sempurna
Bersifat vivipar
Tipe mulut tusuk isap
Jantan dan betina mengisap darah

Vektor Tripanosomiasis Amerika


Triatoma rubrofasciata dan Rhodnius
prolixus

Vektor biologik T. cruzi


Menyebabkan Tripanosomiasis Amerika
(Chagas)
Ordo hemiptera
Kelas : insecta
Anterior inokulatif posterior kontaminatif
Pipih dorsoventral
Habitat di celah-celah dinding rumah
retak

Leishmania
Vektor : lalat phlebotomus
Penyakit : Leishmaniasis viseral =
Kala azar

Vektor Leishmaniasis
Phlebotomus longipalpis (lalat pasir)
Ordo Diptera
Kelas Insecta
Metamorfosis sempurna
Tipe mulut tusuk isap
Jantan, betina mengisap darah

Terima Kasih
.
& Selamat
Belajar

Anda mungkin juga menyukai