www.themegallery.com
Pesan Bisnis
Menurut Onong Effendy, pesan
adalah suatu komponen dalam
proses komunikasi berupa
paduan dari pikiran dan perasaan
seseorang dengan menggunakan
lambang, bahasa/lambanglambang lainnya disampaikan
kepada orang lain (Effendy,
1989 )
Setiap
pemberitahuan
(pikiran dan
perasaan) kata atau
komunikasi baik
secara lisan
maupun tertulis
yang dikirimkan
dari satu orang ke
orang lain
Pesan Bisnis :
Suatu pesan atau surat
yang digunakan oleh
pengirim untuk
menyampaikan
informasi tertulis
maupun lisan dalam
penyelenggaraan
kegiatan bisnis yang
diterima oleh orang
ataupun organisasi.
Saluran Komunikasi
Komunikasi lisan :
- Memerlukan
umpan balik segera
dari audiens
-Pesan relatif
sederhana
-Tidak memerlukan
catatan permanen
-Dapat
mengumpulkan
audien lebih mudah
- Diperlukan
interaksi dalam
memecahkan
masalah
Komunikasi tertulis
Tidak
memerlukan
umpan balik
segera
-Pesan sangat
rinci, kompleks dan
perlu perencanaan
-Memerlukan
catatan permanen
-Ingin Mencapai
audiens luas
-Meminimisasi
distorsi pesan
Media Komunikasi
Komunikasi lisan :
- Percakapan
langsung, , pidato,
pertemuan
-Audio, video
-konferensi Video
-Telekonferensi
Komunikasi tertulis
Surat, memo,
laporan, proposal
-Email
-surat
-Faksimile
Pesan Bisnis
Perencanaan
Pengorganisasian
Revisi
Penyusunan
Pesan Bisnis
Perencanaan
Penentuan tujuan
Analisis Audiens
Saluran dan Media
Komunikasi
Perencanaan
ada 3
Pengorganisasian
Kata
Kalimat
Merangkai
Paragraf
Ilustrasi
Merevisi
-Familier/dikenal
-Singkat
-Makna jelas
Kesatuan pikiran,
susunan &
kelogisan
Kalimat efektif
Tergantung
Subjek,
maksud
audiens dan
pesan
LOGO