Anda di halaman 1dari 9

Petunjuk Materi Isolasi DNA

Laboratorium Biologi
Fakultas Kedokteran
Universitas Islam Sultan Agung
2014

CARA KERJA ISOLASI DNA

1.
2.
3.
4.

Bahan baku pisang


Potong pisang 1-2 buah menjadi kecilkecil
Taruh pada blender serta campur
dengan air sekitar 100 ml
Tambahkan NaCl 1 ml dan Blender
sampai halus
Taruh hasil tersebut pada tabung
conicel sampai 5 cc

5. Beri Larutan Lisis Buffer sekitar 750


mikro liter
6. Kocok dengan perlahan sekitar 1-3
menit
7. Diamkan sekitar 5-10 menit
8. Tambahkan 1 ml Proteinase K
9. Gojok perlahan-lahan sekitar 1-3 menit
10. Tambahkan etanol dingin 1/3
11. Amati hasil
12. Lakukan pembacaan pada
spektofotometri

CARA KERJA ISOLASI DNA


Bahan Baku buccal
1. Lakukan seperti Massage pada buccal
2. Kumurr dengan menggunakan air selama
minimal 3 menit
3. Lalu tampung hasil air kumuran pada
tabung conicel besar
4. Tambah NaCl 1 mL. Tambah Buffer lisis
(3cc)
Perbandingan 20 :3
5. Kocok secara perlahan selama 1-3 menit

6. Tunggu selama 5-10 menit


7. Tambah Proteinase 1 ml
8. Kocok secara perlahan selama 1-3
menit
9. Tambahkan etanol dingin 1/3 nya
10. Amati hasil
11. Lakukan pembacaan pada
spektofotometri

Panjang gelombang untuk membaca DNA


adalah 260 nanometer
Panjang gelombang untuk membaca
protein adalah 280 nanometer
260/280 rasio ketentuan 1,8 (N)
>1,8 kontaminan RNA
< 1,8 kontaminan protein

Bahan untuk isolasi DNA berasal dari :


Tumbuhan
Hewan contoh pada buccal
Bakteri
Pada tumbuhan yang banyak mengandung
DNA:
Bayam
Kacang polong
Pisang
Brokoli
Strawberry

Dinding sel (di pecah) membran (lisis)


inti sel DNA dan protein histon
protein histon akan di pecah oleh enzim
proteinase K
DNA akan di presipitasi oleh etanol dingin
agar presible seperti benang
Untuk memecah dinding sel bisa di lakukan
Di blender
Di tumbuk
Di simpan dengan suhu minus 70

Perbedaan isolasi DNA pada hewan dan


tumbuhan adalah
Pada tumbuhan terdapat dinding sel
jadi hari di pecah terlebih dahulu
Sedangkan pada hewan tidak ada
dinding sel maka langsung di beri
buffer lisis

Anda mungkin juga menyukai