Anda di halaman 1dari 30

Kardiomegali Dengan

Edem Pulmo

Bab 1
Pendahuluan
Gagal jantung adalah keadaan patofisiologik dimana jantung
sebagai pompa tidak mampu memenuhi kebutuhan darah
untuk metabolisme jaringan. mekanisme kompensatorik yang
bermanifestasi terhadap pembesaran jantung atau kardiomegali
Pemeriksaan penunjang seperti rontgen sangat membantu
untuk menegakkan diagnosa.
Gambaran sinar rontgen yang menyokong diagnosa dari gagal
jantung ialah adanya kardiomegali yang paling sering
dijumpai, penonjolan vaskular pada lobus atas, efusi pleura
dan adanya kongesti vena paru (garis Kerley B) atau edema
paru. Beberapa gambaran di atas itulah yang menjadi
karakteristik dari gambaran rontgen toraks pasien gagal
jantung (Gleadle, 2005).

Bab 2
Tinjauan Pustaka
Radio anatomi

Pembesaran jantung

Macam-macam pembesaran
jantung

Edema Paru
Edema paru merupakan akumulasi
cairan yang terdapat pada ruang
interstitial atau ruang alveolar
Etiologi :
Kardiogenik
Non kardiogenik

Gambaran radiologi
Pada foto torax edema interstitial
akan tampak garis garis septa
(garis kerley),pada edema alveolar
tampak bercak bercak yang tebal
dikedua perihiler sehingga batasbatas pembuluh darah menjadi
suram

Edema Interstitial
Menimbulkan septa line (kerley lines)
- Kerley A
Garis panjang sisuperior paru , berasal dari daerah hilus
menuu keatas dan perifer
- Kerley B
garis garis pendek dengan arah horizontal tegak lurus pada
dinding pleura dan letaknya di lobus inferior
paling mudah terlihat karena tepat diatas sinus
costophrenicus
-kerley c
garis garis pendek bercabang, ada di lobus inferior
-kerley d
garis garis pendek, horizontal , letaknya retrosternal

Edema Alveolar
Pengurangan lusensi paru yang difus
mulai dari hilus sampai perifer
bagian atas dan bawah
- butterfly appearance / butterfly
pattern / bats wings pattern
Batas kedua hilus menjadi kabur

Laporan Kasus

Identitas Penderita
Nama : Tn Kasmani
Usia : 63 th
Jenis kelamin : Laki Laki
Alamat : Jl. Pelik Mranggen, Demak
Agama : Islam
Pekerjaan : Wiraswasta
Pendidikan : SMA
Status : Menikah
Suku Bangsa : Jawa (WNI)
Ruangan : Baitus Izzah 1/Rawat INAP

Pemeriksaan penunjang
HEMATOLOGI
Darah Rutin
Hb 14,9 g/dl
Ht 45,1 %
Leukosit 9,73 ribu/uL
Trombosit 271 mg/dl
KIMIA
Ureum44 mg/dl
Creatinin Darah 0.74 mg/dl

Pembacaan Hasil Foto Thorax


Cor

: Apeks bergeser ke laterokaudal.


Pinggang jantung mendatar.
Elevasi broncus ke kiri,
Elongasi aorta
Pulmo: Corakan bronkovaskuler
meningkat disertai blurring vaskuler
Diaphragma dan sinus costofrenikus tak
tampak kelainan.

KESAN

Cor

: Kardiomegali suspek LVH , LA


Elongasi aorta
Pulmo : Edem pulmo

Anda mungkin juga menyukai