Anda di halaman 1dari 15

Dasar Dasar

Pemetaan
Anggota Kelompok :
1.

Andri aprianto

2.

Daniel pratama

3.

Dicky wahyuda

4.

Febri dwiyana

5.

Mada galan

6.

Ramadhan

Pengertian Peta
* Peta

*Atlas*Globe

Persyaratan Peta :
1.

Tidak boleh membingungkan

2.

Mudah dimengerti

3.

Memberikan gambaran yang sesungguhnya

4.

Indah, menarik, rapi dan bersih

Fungsi dan tujuan :


5.

Menunjukkan posisi atau lokasi

6.

Memperlihatkan ukuran

7.

Menggambarkan bentuk-bentuk permukaan bumi

8.

Menyajikan data potensi daerah

9.

Sebagai alat perencana

10.

Sebagai alat peraga

Proyeksi Peta
Pengertian : Teknik penggambaran dari bentuk bumi
yang bundar ke bidang datar

Klasifikasi Proyeksi Peta

Penggambaran kutub

Proyeksi modifikasi/gubahan/arbitrary
1. Proyeksi Mollweide

2. Proyeksi Homolografik

3. Proyeksi Mercator

B. KLASIFIKASI PETA
Berdasarkan skalanya :
a.

Peta teknik/kadaster, skala 1 : 100 1 : 5000

b.

Peta berskala besar, skala 1 : 5000 1 : 250.000

c.

Peta berskala sedang, skala > 1 : 250.000 500.000

d.

Peta berskala kecil, skala > 1 : 500.000 1.000.000

e.

Peta berskala geografis, skala > 1.000.000

Berdasarkan data yang ditampilkan/informasinya :


f.

Peta umum/ikhtisar
* Peta dunia
* Peta korografi
* Peta topografi

b.

Peta khusus/tematik

Berdasarkan bentuknya :
c.

Peta stationer/tetap/stabil

d.

Peta dinamis/berubah

KOMPONEN PETA

1. Judul Peta

7. Inset

2. Skala Peta
3. Petunjuk Arah
4. Simbol dan Warna
5. Legenda dan Keterangan
6. Sumber data

Skala Peta
1.

Skala angka
Misal : 1 : 50.000 1 cm pada peta = 50.000 cm di lapangan

2.

Skala inci
Misal : 1 inci : 5 mil 1 inci pada peta = 5 mil di lapangan

3.

Skala grafik/garis
Misal :

0
0

5 cm

250 km

1 cm pada peta = 50 km dilapangan (250 : 5 = 50)


4. Skala verbal : dalam bentuk kalimat
Misal : 1 cm ke 1 km, artinya 1 cm berbanding 1 km

Cara mengetahui skala pada peta yang tidak diketahui skalanya


1.

Membandingkan jarak dua titik pada peta dengan jarak dua titik
sebenarnya dipermukaan bumi.
Contoh : Jarak kota A dan B pada peta adalah 5 cm, sementara jarak
kota A dan B sebenarnya adalah 5 km,maka skala pada peta
adalah.....
= 5 cm : 5 km
= 5 cm : 500.000 cm
= 1 : 100.000

2.

Berdasarkan jarak dua titik lintang dipermukaan bumi


Pedoman : 1 = 111 km
Contoh : Jarak kota A dan B pada peta adalah 10 cm dan selisih garis
lintangnya adalah 2 . Jarak kota A dan B sebenarnya dihitung dengan
cara sebagai berikut :
2 x 111 km = 222 km
222 km = 22.200.000 cm
jika jarak kota A dan B diketahui 10 cm, maka skala peta =
10 cm : 22.200.000 cm = 1 : 2.220.000

Lanjutan
3. Membandingkan peta yang tidak berskala dengan peta yang
diketahui skalanya diwilayah yang sama.
Rumus :

d1

P2 = ----- x P1
d2
4. Menggunakan peta topografi diwilayah yang sama
Rumus :

Ci = ------ X S
2000

Keterampilan Dasar Peta dan Pemetaan


1.

Membaca peta :

a.

Judul : isi peta dan tempat

b.

Lokasi : letak garis lintang dan garis bujur

c.

Arah : petunjuk arah (orientasi)

d.

Ketinggian : garis kontur

e.

Kemiringan lereng : melalui garis kontur dan jaraknya

f.

Sumber daya alam : keterangan (legenda)

g.

Kenampakan alam : simbol-simbol peta

2. Analisis peta
h.

Posisional : tidak mempunyai luasan /dimensi,dilihat dari angka yang ada. Contoh :
ketinggian tempat

i.

Garis : mempunyai luasan satu dimensi, contoh : jalan, sungai

j.

Area : mempunyai luasan 2 atau 3 dimensi, contoh : danau, waduk

3. Interpretasi Peta menafsirkan peta


contoh : pola pegunungan, pola aliran sungai, pola pemukiman penduduk, pola jalan raya

1.

Sistem Grid (sistem kotak-kotak)

Memperbesar dan Memperkecil Peta

a. Buatlah grid pada peta yang akan diperbesar


b. Buatlah grid yang lebih besar atau lebih kecil pada kertas yang akan digunakan
untuk menggambar peta baru.
c. Memindahkan gsris peta sesuai dengan peta dasar ke peta baru
d. Mengubah skala sesuai dengan rencana
Contoh :
Peta berskala 1 : 40.000 . Panjang sisi petak pada peta 1 cm akan diperbesar menjadi
2 cm. Berapakah skala peta baru !
Jawab.
Penyebut skala peta awal
Ukuran sisi petak baru =------------------------------- x ukuran sisi petak awal
Penyebut skala peta baru
Jawab.

40.000
2 cm ------------------------------ x 1 cm
Penyebut skala peta baru

40.000
Penyebut skala peta baru =------------- X 1 cm = 20.000 => 1 : 20.000
2

Lanjutan
b. Fotocopy

c. Menggunakan alat pantograf

Pengukuran sudut arah


Azimuth

Bearing

Anda mungkin juga menyukai