Anda di halaman 1dari 13

PERANCANGAN APLIKASI

SIMULASI
LATIHAN SOAL
UNTUK SISWA
KELAS 6 SEKOLAH DASAR

OLEH :
Ruri Sunarya
10508181

Revisi Seminar Untuk Sidang


ABSTRAK
Saat ini kegiatan belajar mengajar khususnya di kelas 6 sekolah dasar banyak
melakukan kegiatan mengerjakan latihan soal guna meningkatkan kemampuan
siswanya di bidang akademik di sekolahnya. Di tengah kemajuan teknologi
informasi yang kian berkembang ini kegiatan mengerjakan latihan soal yang
dilakukan oleh pihak sekolah kepada siswa masih melakukan dengan cara
manual yaitu dengan membagikan kertas soal yang kemudian dikerjakan oleh
siswa kelas 6 sekolah dasar tersebut. Ini akan membuat waktu semakin lama
dan biaya yang dikeluarkan oleh pihak sekolah besar. Atas dasar itu penulis
mencoba untuk membuat sebuah simulasi tryout yang khusus untuk siswa kelas
6 sekolah dasar dengan menggunakan media komputer, sehingga waktu
persiapan dan dana untuk melakukan kegiatan latihan soal dapat di minimalisir.
Model pengembangan sistem yang digunakan oleh penulis yaitu
menggunakan model prototyping. Karena model prototyping ini merupakan
salah satu metode pengembangan perangkat lunak yang paling banyak
digunakan. Sedangkan untuk membuat aplikasi simulasi ini penulis
menggunakan Java Netbeans dan Microsoft Access.
Hasil yang penulis harapkan dari pembuatan aplikasi simulasi tryout ini
mudah mudahan dapat mempermudah pihak sekolah maupun siswa dalam
melakukan kegiatan tryout ini.
Kata kunci : latihan soal, simulasi,

Use Case Diagram

Activity Manage siswa

Activity Manage Pelajaran

Activity Manage Soal

Activity Manage Guru

Daftar Pustaka
Sumber Buku :
Abdul Aziz. 2009. Pembelajaran Berbantuan Komputer (PBK)

PadaMINPahandut
dan MIN Langkai Kota Palangka Raya. Studi Agamadan
Masyarakat. Juni.
Bin Ladjamudin, Al Bahra Analisis Dan Desain Sistem Informasi oleh Penerbit Graha
Ilmu, Tanggerang
2005.
Bin Ladjamudin, Al Bahra Rekayasa Perangkat Lunak oleh Penerbit Graha Ilmu,
Tanggerang 2006.
Husni Idris. 2008. Pengembangan multimedia pembelajaran Berbantuan computer.
Januari. 51-52
Sumber Jurnal :
Meidyanto Trido at.al.2004.Sebuah Implementasi Computer Aided Learning : Aplikasi
Drum Interaktif.Jurnal Ilmiah Ilmu Komputer.volume 2.ISSN 14129523.Bandung.Indonesia
Sumber Internet :
http://id.wikipedia.org/wiki/Teknologi_informasi/ 13 oktober 2012
http://computers-inc.blogspot.com/2012/03/pengertian-teknologi-informasi.html/ 13
oktober 2012
http://computers-inc.blogspot.com/2012/03/perkembangan-informasi-teknologi.html/ 13
oktober 2012
http://smatristik.blogspot.com/2012/05/elemen-sistem-komputer.html/ 17 oktober 2012
http://www.hdn.or.id/index.php/research/2006/berbagai_definisi_teknologi_informasi_1/

Lampiran

Tampilan Program

Anda mungkin juga menyukai