Anda di halaman 1dari 21

LAPORAN JAGA PAGI

25 September 2016
Disusun oleh: Entin
Kartikasari
Fadlina Arysta B
KOAS BEDAH
RSUD SOREANG

PASIEN 1
Identitas
-Nama: Ny. I
-Umur : 32 tahun
-Alamat : lembur tegal 4/6 Soreang
-Pekerjaan : ibu rumah tangga
-No RM : 568081

Anamnesis
Pasien datang mengeluh nyeri perut
kanan atas menjalar hingga ke
punggung belakang sejak 9 jam SMRS.
Mual (+), muntah (+) 2x isi sisa
makanan, lendir (-), darah (-), nyeri
dirasakan setelah makan sate. Riwayat
keluhan serupa (+), 3 hari yang lalu
setelah makan bakso. Demam (-),
kuning (-), BAB dan BAK dbn. Riwayat
hipertensi (-), DM (-).

Pemeriksaan fisik
KU: Komposmentis
N : 80X/M
R : 22 X/M
S : 36,3 C

Pemeriksaan fisik
Kepala: mata cekung (-), konjungtiva anemis
(-), sklera ikterik (-).
Leher: KGB tidak teraba membesar
Thorax: B/G simetris, VBS ka=ki, rh -/- wh -/BJ I dan II murni reguler, murmur (-), gallop
(-)
Abd: cembung, soepel, BU (+)N, H/L ttm, NT
(+). Murphy sign (+).
X x
Eks: akral hangat, CRT <2

Pemeriksaan Penunjang
DR
Bilirubin
USG

Diagnosa
Kolik abdomen ec susp kolelithiasis
dd/ gastritis akut

Terapi

Ketorolac 1 amp (IV)


Omeprazole 1 vial (IV)
Ondansetron 1 amp (IV)
Bila keluhan berkurang, kontrol poli
bedah

PASIEN 2
Identitas
-Nama: Tn. A
-Umur : 59 thn
-Alamat : madur 1/4 sukamaju
-Pekerjaan : pensiunan
-No RM : 418258

Anamnesis
Pasien
datang
mengeluh
BAK
berwarna merah bercampur darah
sejak kurang lebih 2 mingggu SMRS,
kadang berdarah kadang tidak. BAK
nyeri (-), BAK berpasir atau berbatu (-).
Nyeri perut (+), demam (-), riwayat
hipertensi (-), DM (-), BAB tidak ada
kelainan.

Pemeriksaan fisik
KU: Komposmentis
TD : 180/110
N : 80 X/M
R : 20 X/M
S : 36,5C

Pemeriksaan fisik
Kepala: konjungtiva anemis (-), sklera ikterik
(-).
Leher: KGB tidak teraba membesar
Thorax: B/G simetris, VBS ka=ki, rh -/- wh -/BJ I dan II murni reguler, murmur (-), gallop (-)
Abd: cembung, soepel, BU (+)N, H/L ttm, NT
(+).
Eks: akral hangat, CRT <2

Pemeriksaan Penunjang
DR
Urin rutin
BNO polos

Diagnosa
Obs. Hematuria ec susp.
Ureterolithiasis + obs. hipertensi

Terapi
RL 20 gtt/mnt
Ketorolac 2 x 1 amp
Kalnex 3 x 1 amp

PASIEN 3
Identitas
-Nama: Tn. A
-Umur : 25 th
-Alamat : Kamasan 3/7 kamasan
-Pekerjaan : buruh
-No RM : 568100

Anamnesis
Pasien mengaku terkena pecahan
peluru kurang lebih 30 menit SMRS,
saat itu pasien sedang latihan tembak
mual (-), muntah (-), penurunan
kesadaran (-), riw DM (-), riw hipertensi
(-).

Pemeriksaan fisik
A : clear
B : B/G simetris, VBS ka=ki, Rh -/-, Wh -/-, 22x/m
C : Nadi: 80x/m, TD = 110/70
KU: Komposmentis
TD : 110/70
N : 80 X/M
R : 22 X/M
S : 36,4C

Status lokalis

A/R Abdomen
Enrty wound (+)
Jelaga (-)
Teraba massa 1 x0,5
cm

Diagnosa
Corpus alienum a/r abdomen

Terapi

Ekstraksi corpus alienum + WTH 6


ATS 1500 IU
Asam mefenamat 3x500 mg (po)
Cefixime 2 x 1 tab (po)
Omeprazole 1 x 1 tab (po)

Anda mungkin juga menyukai