Anda di halaman 1dari 15

Doppler

Rinda Nurhasanah
P27838014028

Pesawat Doppler digunakan


untuk mendeteksi detak
jantung pada janin, yang
biasanya digunakan pada
usia kehamilan 11 minggu
keatas.

FUNGSI DOPPLER

PENCATATAN
Jenis alat
Merk
:
Type
:
Produksi
Ltd
Rating
Hz
Daya
:
Serial No
Made
:

: Doppler
ECHO SOUNDER
HDCO ES - 1026
: HAYASI DENKI Co.
: 200 240 VAC 50 / 69
2 watt
: 3044340
Japan

Peletakan Elektroda
Untuk peletakan elektroda dapat
diamati pada gambar 3.11. untuk
pengukuran
dan
pendeteksian
denyut
jantung
ibu
hamil,
elektroda diletakkan pada dada kiri
agak
bawah
dengan
posisi
elektroda (-), di tengah untuk
ground , samping kiri dari ground
untuk elektroda (+).
Untuk
pengukuran
dan
pendeteksian denyut jantung janin,
dapat
dilakukan
dengan
menggunakan dua posisi peletakan
elektrode (+) dan elektroda (-),
sedangkan
untuk
ground
diletakkan di tengah tengah perut
ibu hamil tepatnya diatas pusar.

Gambar 1
Peletakan Elektroda

PENGOPERASIAN
1. Hubungkan alat dengan catu daya
2. Hidupkan alat dengan menekan tombol ON/OFF ke
posisi ON
3. Cek tegangan masuk, perhatikan lampu indicator
4. Cek kondisi baterai
5. Cek volume suara
6. Perhatikan protap pelayanan
7. Hubungkan probe pada pasien
8. Lakukan pelayanan diagnosa
9. Lakukan perekaman bila diperlukan
10. Matikan alat dengan menekan tombol ON/OFF ke
posisi OFF
11. Lepaskan probe dan electrode
12. Bersihkan alat dan aksesoris
13. Pasang penutup debu
14. Kembalikan alat ke tempat semula
Catat beban kerja alat dalam jumlah pasien/ bulan

PRINSIP KERJA DOPPLER

Pesawat Doppler menggunakan frekuensi


sebesar 2,25 MHz yang digunakan untuk
mendeteksi detak jantung bayi usia 10-11 minggu,
kemudian detak jantung bayi yang berupa frekuensi
dibangkitkan oleh oscilator kemudian dipancarkan
oleh tranduser transmitter ke media pengukuran
dan hasil pengukuran diterima kembali oleh
tranduser receiver, lalu sinyal direkam oleh
reactivier masuk ke pre-amp untuk dikuatkan
kemudian dilakukan penguatan akhir oleh Power
Amp dan masuk speaker.

Pesawat Doppler menggunakan 2 sensor :

Ultrasound

Menggunakan transmitter dan receiver,


Keuntungannya lebih peka dan akurat,
tetapi harganya lebih mahal.
Mikrosound
Tidak menggunakan transmitter dan
receiver. Hanya menerima, tidak
memancarkan,sehingga kurang peka.

Blok Diagram

O
B
J
E
K

Transmiter

Ocilator

SPEAKER
POWER AMP

Receiver

Pre-amp

Filter

Rangkaian ocilator membangkitkan


frekuensi tinggi 2,2MHz. Frekuensi
dipancarkan ke obyek melalui
transmiter. Oleh obyek frekuensi
dipantulkan dan diterima oleh receiver.
Rangkaian pre-amp dan filter akan
mengolah pancaran gelombang tersebut,
kemudian dikuatkan oleh penguat akhir
dan diubah menjadi sinyal suara oleh
speaker.

KETERANGAN BLOK DIAGRAM

R16
C3

R21
R

R12
R

R22
R
R15

R21
R

C3

C3

R21
R
R21

C3

R21

R
R21

C3

Q1

C3

D6

R21
R
C3

Q1

C3

R20

R17
R

Q1
R21 Q1
R

J1

R18

C3

C3

R13
R

D7

C3

R21
R

C3
R21
R21
R

R21
R
C3

R14
R

J2
R24
R

R1

R23
R

L1

Q1
R19
R

SPEAKER

C3
R8
SW2

C3

R29
R

C3

C3

R25
R

R33

T4

C3

R11

R7
C3

R9

R4

D2

C3

R6

R28

C3
R26

SW1

D1
Q1

R34
R

D2

Q1

Q1

R3
C2

Q1

R32
R

D2

C3

R27
R

C1

R1
Q1
F1

R30

C3

C3

R10

D3
R31

C3
C3

R5
R2

L1

D4
D5

R32
R

Title
Q1
C3

C3
C3

Size
Date:

Document Number
Sunday, January09, 2005

Rev
Sheet

of

CARA KERJA
Tegangan PLN 220 V masuk ke trafo, terjadi induksi
RANGKAIAN
yang
tegangannya diturunkan dengan trafo step down,
kemudian arus mengalir ke dioda dan di searahkan
sehingga arus mengalir ke resistor. Setelah di
searahkan arus mengalir ke kapasitor, diisi penuh maka
kapasitor akan membuang arus, mengalir ke resistor
dan mentriger basis.
Pada transistor TR1, arus mengalir dari emitor
mensuplay tegangan yang diatur untuk mensuplay
transistor TR3 dan keluaran emitor Transistor 3
memberi tegangan ke dioda zener. Dari resistor
kemudian disearahkan, dan terjadi pengisian batteray
yang di tunjukkan dengan meter,

Kemudian tegangan tersebut di gunakan untuk


menyuplai tegangan blok rangkaian transmittan
dan ossilasi yang arusnya membangkitkan
frekuensi sangat tinggi untuk mendeteksi detak
jantung bayi pada ibu hamil, yang terdengar di
terima oleh receiver ( penerima sinyal ), yaitu
kristal piezo elektrik, kemudian di filter oleh
kapasitor dan dikuatkan oleh rangkaian pre
amplifier sinyal listrik yang di terima dengan
menggunakan TR5.
Kemudian keluaran TR5 outputannya di filter
dengan kapasitor untuk menghilangkan sinyal yang
tidak diinginkan ( noise ), setelah di filter keluaran
outputannya masuk ke main amplifier yang akan
menguatkan sinyal listrik, kemudian sinyal listrik
yang di hasilkan di ubah menjadi suara oleh

3 Bulanan :
Cek dan bersihkan bagian bagian alat
Cek baterai, ganti bila perlu
Cek dan bersihkan probe dengan kain halus dan gunakan air
hangat atau sabun lunak
Cak pengatur volume / sound level
Cek suara keluaran
Cek konektor probe dan bersihkan
1 Tahunan
Cek kebocoran arus listrik
Cek hubungan pembumian

PEMELIHARAAN

Penyimpanan
Simpan Doppler di tempat bersih yang tidak berdebu
dan tidak lembab. Jauhkan dari binatang binatang
kecil yang dapat menyebabkan kerusakan pada unit
seperti( semut, nyamuk, dan kecoak ).
Matikan alat dengan menekan atau memutar tombol
on/ off ke posisi off setelah digunakan.
Lepaskan hubungan alat dari catu daya atau kecuali
(yang memakai baterai ).
Pasang penutup debu

N Kerusakan
o
.

Perbaikan dan analisa

1
.

Alat tidak menyala

Cek sumber tegangan

2
.

Alat menyala tapi tidak


ada suara

Cek kabel audio

3
.

Tidak akurasinya heart


rate

janin terlalu muda


Detak jantung ibu ikut
terdeteksi
pastikan secara manual untuk
perhitungan detak

4
.

Static

Gel yang digunakan terlalu


sedikit, gunakan lebih banyak
Bandingkan dengan alat lain
Kurangi volume detak
Tidak menggunakan ultrasonic
gel

5
.

Simbol hati tidak muncul Cek sambungan pada probe


FHR1

6
.

Display fetal menjadi


warna merah dan alarm

Penempatan probe FHR kurang


tepat sehingga DJJ terbaca lebih

T
R
O
U
B
L
E
S
H
O
O
T

Anda mungkin juga menyukai