Anda di halaman 1dari 11

INTERFACE

Oleh :
Dadang Yuni
Utomo/1412509
Yoel Efod Gita
Rhindi/1412218

Merupakan

suatu tipikal komputer berukuran


kecil hingga menengah yang terdiri dari :

UART
Universal Asynchronous Receiver Transmitter
Merupakan

sebuah chip yang dapat membaca


sebuah byte dari bus data dan mengeluarkannya bit
per bit pada sautu jalur seri untuk sebuah terminal/
memasukkan data dari sebuah terminal.
Kecepatan : 50 19.200 bps
Lebar karakter 5 8 bit
1.1,5 atau 2 bit stop
Paritas genap, ganjil, dan tanpa paritas.

8250 UART chip

USART
Universal Synchronous Asynchronous Receiver Transmitter
USART

dapat menangani transmisi sinkron


dengan menggunakan sejumlah protocol
serta menjalankan semua fungsi UART.
Merupakan komunikasi yang memiliki
fleksibilitas tinggi, yang dapat digunakan
untuk melakukan transfer data baik antar
mikrokontroler maupun dengan modulmodul eksternal termasuk PC yang
memiliki fitur UART.

USART 8521

Chip PIO
Parallel

I/O memiliki 24 jalur yang dapat


menginterfacekan setiap peralatan TTL
yang kompatibel.
Program CPU dapat menulis bilangan 0
atau 1 pada jalur apa saja atau
membaca status input dari setiap jalur.

Chip ini memiliki 8 jalur yang berhubungan


secara langsung pada:
Bus

data
Jalur pemilihan chip
Jalur baca dan tulis
Dua jalur alamat
Sebuah jalur untuk mereset chip.

Sekian &
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai