Anda di halaman 1dari 17

STRUKTUR EKONOMI

POLITIK
INTERNASIONAL
KELOMPO
KELOMPO
K5

Addila Islamy
1610412007
Yolanda Putri Yonika 1610412009
Siti Mei Sarah
1610412018
Olga Oktapiany
1610412021
Intan Anindita Amarylis 1610412037
Puput Ade Septiyana 1610412038

Pembahasan

Pengertian Ekonomi &


Politik

Ekonomi

Politik

Secara umum, bisa dibilang bahwa ekonomi


adalah sebuah bidang kajian tentang
pengurusan sumber daya material individu,
masyarakat,
dan
negara
untuk
meningkatkan kesejahteraan hidup manusia.
Karena ekonomi merupakan ilmu tentang
perilaku dan tindakan manusia untuk
memenuhi kebutuhan hidupnya yang
bervariasi dan berkembang dengan sumber
daya yang ada melalui pilihan-pilihan
kegiatan produksi, konsumsi dan atau
distribusi.
Secara umum yaitu sebuah tahapan dimana
untuk membentuk atau membangun posisiposisi kekuasaan didalam masyarakat yang
berguna sebagai pengambil keputusankeputusan yang terkait dengan kondisi
masyarakat.

Ekonomi Politik
Internasional
Ekonomi politik internasional
adalah hubungan kompleks
antara ekonomi dan politik
antara negara dan pasar dalam
konteks internasional.

Apa itu
Ekonomi
Politik
Internasional?

Pasar modern didasarkan aturan


politik
(untuk
menghindari
munculnya
pasar
ilegal).
Peraturan dan aturan politik
menciptakan kerangka agar pasar
bisa berfungsi. Pada waktu yang
bersamaan, kekuatan ekonomi
merupakan dasar yang penting
untuk kekuatan politik.

Mengapa Ekonomi
Politik
Internasional?

Ekonomi Politik
Internasional Menurut
Tokoh
Mendefinisikan konsep ekonomi-politik sebagai dinamika interaksi
global antara pengejaran kekuasaan (politik) dan pengejaran
kekayaan (ekonomi). Dalam definisi ini terdapat hubungan timbal
balik antara politik dan ekonomi. Negara dan pasar saling berinteraksi
untuk mempengaruhi pembagian kekuasaan dan kekayaan dalam
hubungan internasional.

Robert Gilpin

Joan E. Spero

Mengajukan suatu konstruksi berpikir yang berawal dari pengertian


politik internasional dan ekonomi internasional guna memahami
makna ekonomi-politik internasional. Politik internasional adalah
interaksi diantara negara-negara dalam upaya mencapai tujuan
masing-masing dan penentuan who gets what, when, and how?
Ekonomi internasional merupakan perilaku negara untuk memenuhi
kepentingan nasionalnya dalam kondisi keterbatasan sumber daya.

Struktur Ekonomi
Politik Internasional
Robert Gilpin menjelaskan bahwa struktur merupakan bagian dari aktivitas
ekonomi secara keseluruhan dalam suatu periode tertentu yang tampaknya secara
relatif paling stabil diantara yang lain. Terdapat beberapa indikator perubahan
dalam struktur yang juga memainkan peran penting dalam dinamika ekonomi
politik internasional, antara lain perubahan harga, perubahan permintaan dan
penawaran ekonomi, perubahan kemajuan teknologi dan perkembangan
komunikasi serta transportasi yang mampu mereduksi biaya aktivitas ekonomi
dan mendorong adanya integrasi pasar ke dalam perluasan interdependensi global
(Gilpin, 1987: 83).

Hubungan antara
Ekonomi dengan
Politik
Hubungan ekonomi dengan politik adalah jika pembangunan politik semakin
meningkat akan berbanding terbalik dengan pembangunan ekonomi yang semakin
merosot. Jika pembangunan politik nya menurun maka pembangunan ekonomi nya
meningkat.

Hubungan antara
Politik dengan
Ekonomi
Jika ditinjau dari segi kehidupan masyarakat pengaruh ekonomi dan politik jelas
saling bergantung, keduanya saling membutuhkan. Walaupun sangat kuat harum
terasa aroma politisnya, namun sekurang-kurangnya ada 3 konsep yang
menempatkan politik bisa menjadi erat kaitannya dengan ekonomi, seperti:
1. Politik sebagai pemerintahan
2. Pemerintah sebagai publik
3. Politik sebagai alokasi nilai oleh pihak yang berwenang

Ekonomi Politik Liberal


Menurut
Adam Smith
Ekonomi pasar adalah sumber utama
. kemajuan, kerjasama dan kesejahteraan.
Campur tangan politik dan peraturan negara
adalah hal yang tidak ekonomis dan
menyebabkan kemunduran ekonomi dan
menyebabkan konflik.
Pasar cenderung berekspansi secara spontan
untuk memuaskan kebutuhan manusia

Konsep Liberalisme
Liberalisme atau Liberal
adalah sebuah ideologi,
pandangan filsafat, dan
tradisi politik yang
didasarkan pada
pemahaman bahwa
kebebasan dan persamaan
hak adalah nilai politik
yang utama. Secara umum,
liberalisme mencita-citakan
suatu masyarakat yang
bebas, dicirikan oleh
kebebasan berpikir bagi
para individu.

Ekonomi Liberal
Pengertian Sistem Ekonomi Liberal
Sistem Ekonomi Liberal adalah sistem perekonomian yang memberikan kebebasan
sepenuhnya dalam segala bidang perekonomian kepada masing-masing individu
untuk memperoleh keuntungan yang sebesar-besarnya.
Ciri-ciri Sistem Ekonomi Liberal
1) Setiap orang bebas memiliki alat-alat produksi.
2) Adanya kebebasan berusaha dan kebebasan bersaing.
3) Campur tangan pemerintah dibatasi.
4) Para produsen bebas menentukan apa dan berapa yang akan diproduksikan.
5) Harga-harga dibentuk di pasar bebas.
6) Produksi dilaksanakan dengan tujuan mendapatkan laba serta semua kegiatan
ekonomi didorong oleh prinsip laba.

Ekonomi Liberal
Kelebihan Sistem
Ekonomi Liberal

Kekurangan Sistem
Ekonomi Liberal

1) Setiap individu diberi


kebebasan memiliki kekayaan
dan sumber daya produksi.
2) Individu bebas memilih
lapangan pekerjaan dan bidang
usaha sendiri.
3) Adanya persaingan
menyebabkan kreativitas dari
setiap individu dapat
berkembang.
4) Produksi barang dan jasa
didasarkan pada kebutuhan
masyarakat.

1) Muncul kesenjangan yang


besar antara yang kaya dan
miskin.
2) Mengakibatkan
munculnya monopoli dalam
masyarakat.
3) Kebebasan mudah
disalahgunakan oleh yang
kuat untuk memeras pihak
yang lemah.
4) Sulit terjadi pemerataan
pendapatan.

Politik Liberal
Pengertian Sistem Politik Liberal
Sistem Politik Liberal adalah suatu ideologi tentang negara, ekonomi, dan
masyarakat yang mengharapkan kemajuan budaya, hukum, ekonomi, dan tata
kehidupan negara demokrasi parlementer dengan persamaan hak bagi seluruh rakyat
serta penghormatan terhadap hak-hak asasi manusia.
Ciri-ciri Sistem Politik Liberal
1. Sangat menekankan kebebasan/kemerdekaan individu.
2. Sangat menjunjung tinggi hak-hak asasi manusia yang utama seperti hak
hidup,hak kemerdekaan, hak mengejar kebahagiaan, dan lain-lain.
3. Dalam sistem pemerintahan, terbagi atas beberapa kekuasaan, yaitu kekuasaan
legislatif, eksekutif, dan yudikatif.
4. Menganggap sistem demokrasi sebagai sistem politik yang paling tepat untuk
suatu negara karena hak-hak asasi manusia itu terlindungi.
5. Infra struktur/struktur sosial selalu berusaha untuk mewujudkan tegaknya
demokrasi dan tumbangnya sistem kediktatoran.

Politik Liberal
Kelebihan Sistem
Politik Liberal

Kekurangan Sistem
Politik Liberal

1. Diberikan kebebasan
bagi rakyat untuk
berpartisipasi dalam
politik sehingga
masyarakat memiliki
tingkat kontribusi politik
yang tinggi.
2. HAM dipegang teguh
dan dijunjung tinggi oleh
negara.

1. Akibat dari kebebasan


berpolitik, terjadi multipartai
yang berlebihan yang
mengakibatkan aspirasi yang
belum tersalurkan seluruhnya
dengan baik.
2. Pemberian kebebasan yang
cenderung tanpa disertai
tanggung jawab.

Negara yang
Menganut Ekonomi
Politik Liberal
AMERIKA

-Amerika Serikat
-Argentina
-Brazil
-Kolombia
-Meksiko
-Kanada
-Peru

EROPA

-Austria
-Belgia
-Denmark
-Finlandia
-Jerman
-Yunani
-Perancis

ASIA

-Israel
-Jepang
-Korea Selatan
-Thailand

Contoh Kasus
Contoh bukti praktek ekonomi liberal di negara kita
dapat kita lihat yaitu PT. Freeport di Papua yang
dikuasai Infestor asing dari Amerika.

Sumber
https://www.scribd.com/doc/78609559/Ekonomi-Politik-Internasional
https://faziaprimadola.wordpress.com/2013/11/09/ekonomi-politik-liberalisme-2/
http://winda-n-r-fisip09.web.unair.ac.id/artikel_detail-43491-Ekonomi%20Politik
%20Internasional%20(EPI)-Struktur%20dan%20Perubahan%20dalam%20Ekonomi%20Politik
%20Internasional.html
http://www.berpendidikan.com/2015/09/pengertian-dan-ciri-ciri-sistem-ekonomi-liberal.html
https://sugionosejarah.wordpress.com/2012/05/01/sistem-politik-demokrasi-liberal/
http://adiadelsetiawan.blogspot.co.id/2012/04/sistim-politik-liberal.html
https://shadowofheisei.wordpress.com/2008/11/16/demokrasi-liberal/
https://deddysumardi.wordpress.com/2011/01/29/perspektif-ekonomi-politik-liberal-klasik/
http://www.dunsarware.com/2015/09/nama-negara-yang-menganut-sistem.htm

Sesi Pertanyaan
1. Phinkan (1610412003)
Perusahaan dibidang ekonomi yang berada di Indonesia seperti PT. Freeport, Mc
Donalds, Adidas dll. Menurut kalian keuntungan dari segi ekonomi politik bagi Indonesia
apa saja?
2. Lesya (1610412019)
Jelaskan 3 big teori yang menyangkut Ekonomi-Politik Internasional
3. Fitri (1610412022)
Apakah sistem Ekonomi-Politik Indonesia sudah sesuai dengan Ekonomi-Politik
Internasional?

Anda mungkin juga menyukai