Anda di halaman 1dari 49

NO GEOLOGY WITHOUT MARINE GEOLOGY ????

RENCANA KULIAH:
MORFOLOGI DASAR LAUT
SEDIMEN DASAR LAUT
(Geologi &Geofisika)
TEKTONIK DASAR LAUT
(Geologi & Geofisika)
METODA (Geologi &
Geofisika)
KEBENCANAAN
HASIL PENELITIAN
LATIHAN
UJIAN

PLANET BUMI (NASA)

KONDISI UMUM KELAUTAN NASIONAL


Jumlah pulau : 17.508 (besar&kecil)
panjang pantai :81.000 Km (No 2 terpanjang didunia)
Luas wilayah 7,1 juta Km persegi
Yuridiksi : 12 Mil (22 Km) dari garis pantai
Hukum laut PBB 1982

Ratifikasi 19 Nopember 1993


Berlaku 16 Nopember 1994

ZEE = 200 Mil dari garis pangkal teritorial


LKRI = 350 mil dari garis pangkal teritorial

ARAH PEMBANGUNAN KELAUTAN NASIONAL


1.GBHN 1993: PEMBANGUNAN SEKTOR KELAUTAN
PENGANEKARAGAMAN
PEMANFAATAN
PEMBUDIDAYAAN
PELESTARIAN
IPTEK KELAUTAN
2.GBHN 1998 :GAGAL DISUSUN
3.TAP MPR No:X/MPR/1998 TENTANG POKOK-POKOK
REFORMASI PEMBANGUNAN SEBAGAI HALUAN NEGARA
4.DEKLARASI BUNAKEN 26 SEPTEMBER 1998: ORIENTASI
KELAUT

5. BUKU BIRU BAPPENAS 1999/2000


PENDAYAGUNAAN POTENSI LAUT
MENEGAKKAN KEDAULATAN DAN YURIDIKSI NASIONAL
MENINGKATKAN TARAF DAN HARKAT NELAYAN
MENGEMBANGKAN POTENSI INDUSTRI KELAUTAN
DAYA DUKUNG DAN PELESTARIAN FUNGSI LAUT
6. KABINET PERSATUAN NASIONAL 2000 - 2004
LAHIR :DEPARTEMEN EKSPLORASI LAUT DAN PERIKANAN
7.UU No.22/1999
PASAL 10 AYAT 1. KEWENANGAN DAERAH ATAS WILAYAH LAUT 12 MIL UNTUK
PROPINSI DAN 4 MIL UNTUK KABUPATEN/KOTA
PASAL 10 AYAT 2. KEWENANGAN EKSPLRASI, EKPLOITASI, KONSERVASI, DAN
PENGELOLAAN WILAYAH LAUT
8.PP25/2000 BAB II PASAL 3 AYAT 5 BUTIR 2A DAN 2B : DAERAH DIBERIKAN
KEWENANGAN ATAS EKSPLORASI SAMPAI PEMANFAATAN SUMBERDAYA
DARAT DAB LAUT

ILUSTRASI BATAS 4 DAN 12 MIL LAUT,


KABUPATEN DAN PROPINSI

4 Mil

12 Mil

ILUSTRASI BATAS WILAYAH LAUT 4 MIL DAN


12 MIL DAERAH JAWA BARAT DAN DKI

ILUSTRASI BATAS 4 DAN 12 MIL TERHADAP KEBERADAAN SDM


DI KAWASAN PESISIR DAN LEPAS PANTAI JAWA BARAT DAN DKI

MAGNETIT
ZIRKON
MONASIT
ILMENIT

RUTIL
EMAS&PERAK

4 MIL
12 MIL

SEJARAH PERKEMBANGAN LAUTAN


Lebar lautan 5000 - 10000 km, rekahan 1-5 cm/thn; 10-50 km/jtthn,
umur rata-rata 500 juta thn.
MESOZOIC - CENOZOIC
Didominasi oleh Wegners Pangea, Atlantik dan Hindia terbuka,
Wegners Pangea terbentuk 500 juta thn yg lalu ditandai dengan
tumbukan kontinen, 100 juta tahun kemudian pangea pecah

DIKETEMUKANNYA DASAR LAUT


Seperti apakah bentuk dasar laut????
Struktur utama apa yang dijumpai di dasar laut?????
Bagaimana struktur bawah laut itu, apakah seluruhnya
sama dan bagaimana implikasinya terhadap tektonik
lempeng

200 JUTA THN YANG LALU

REKONSTRUKSI PERGERAKAN
LEMPENG SELAMA 200 JUTA TAHUN.

100 JUTA THN YANG LALU

KONDISI SAAT INI

LAURASIA DAN GONDWANA ADALAH


NAMA YANG DIBERIKAN TERHADAP
BAGIAN SELATAN DAN UTARA
PANGAEA

ENDAPAN GLASIAL DI
SEBELAH SELATAN
BENUA, ARAH PANAH
MERUPAKAN ARAH
PERGERAKAN ES

MORFOLOGI DASAR LAUT


HIPSOMETRI:Perubahan elevasi antara daratan dan kedalaman laut
ditampilkan oleh kurva HIPSOGRAFIK
SECARA UMUM
DI MUKA BUMI
TERDAPAT 3 SAMUDRA
BESAR:ATLANTIK, PASIFIK DAN HINDIA Dimana bagian terdalam adalah
Palung Mariana (11,04 Km)
SAMUDRA PASIFIK: Luas 181 Km2, kedalaman rata-rata 3940 m,
menempati 30% permukaan bumi, dikelilingi oleh sistim pematang berbentuk
linier, paritan dan busur kepulauan, tepian benua yang sempit, sistim gunung
api yang melimpah (Indonesia, Pilipina, Australia timur)
SAMUDRA ATLANTIK: Luas 94 Km2, kedalaman rata-rata 2540 m,cekungan
berbentuk S, jalur air dingin, jalur gunung api relatif jarang, pengendapan
air tawar (Amazon,Konggo, Missisipi,St.Laurence,Niger dan Parana
SAMUDRA HINDIA: Luas 74 Km2, umumnya terletak di selatan Katulistiwa,
batas dengan Atlantik yaitu bagian selatan Afrika dan dengan Pasifik adalah
Kep.Indonesia, Australia timur dan selatan serta Tasmania dan Antartika

KURVA HIPSOGRAFIK, MEMPERLIHATKAN PERSENTASE LUAS


PERMUKAAN BUMI DI ATAS DAN DI BAWAH PERMUKAAN LAUT
(Sumber Sverdrup et all ,1966 dalam Marine Geology,James Kennett,1982)

PENAMPANG BATAS KONTINEN (B.Heezen and others,1959, in


Marine Geology, James Kennett, 1982)

MID OCEANIC RIDGE

PEMBAGIAN MORFOLOGI DASAR LAUT


CONTINENTAL MARGIN
(TEPIAN BENUA):
Continental shelf, Continental slope,
Continental rise.

Continental shelf: Terbentuk ke arah


lautan, kemiringan bertambah ke arah
lautan, kedalaman rata-rata 3000 -6000
m, lebar 200 - 300 km
Continental slope: Pada tepian paparan kedalaman bertambah secara tiba-tiba,
100, 200 m
1500,3500 m, kemiringan terjal, terdapat gawir sesar
Continental rise: Terletak antara slope (lereng) dan Ocean basin, kemiringan
tidak terjal, relief rendah, terbentuk akibat akumulasi sedimen, berasosiasi
dengan lantai samudra dalam
Abysal plain: Diketemukan oleh ekspedisi MAR (1947), berbentuk dataran bawah
laut

Oceanic ridge : terdiri dari pematang, dan rekahan, menyebar hampir di seluruh
samudra, total panjang 80.000km, kedalaman rata-rata 2500m, terbentuk di
bagian tengah lautan, topografi kasar, lembah sejajar dengan sumbu kadangkadang terpotong oleh zona rekahan, tinggi 1000-3000km, lebar 1000m,
sedimentasi berkembang jauh di bawah puncak
Ocean basin floor: terdiri dari abyssal floor (lantai tubir), oceanic rise (tonjolan
dasar laut dan sea mount (gunung api dasar laut)
Rekahan: Berbentuk linier, berbenmtuk gawir, seamount, melebar dan memotong

Abyssal hill : berbentuk


relatif sempit dan tajam,
tingginya tidak lebih 1000m.
Dimensi bervariasi antara 115km, kemiringan 1-15
derajat, terbentuk secara
mengelompok , bentuk
tergantung batuan dasar

Sea mount:Tingginya mencapai lebih kurang 1000m, tersebar pada dasar laut
dalam secara terpencar, kemiringan berkisar antara 5 sampai 15 derajat dan
berbentuk kerucut
Marginal trench: Berbentuk sempit dan sejajar dengan tepian benua, pada
umumnya tersebar di samudra pasifik, kerak dibawahnya bersifat continental,
kedalaman rumpang paparan rata-rata 130 m, lebar 400 km(rata-rata 78km),
kadang-kadang berbentuk teras, dipengaruhi oleh proses erosi dan sedimentasi

MORFOLOGI DASAR LAUT SEPANJANG PENAMPANG


MEMOTONG ATLANTIK UTARA ANTARA AMERIKA UTARA
DAN AFRIKA (Sumber Holcombe,1977; dalam Marine Geology,
James Kennett, 1982)

MORFOLOGI DASAR LAUT SEPANJANG PENAMPANG MEMOTONG


PASIFIK UTARA ANTARA JEPANG DAN CALIFORNIA (Sumber
Holcombe,1977; dalam Marine Geologi, James Kennett, 1982)

GLOBAL MORPHOLOGY

MORFOLOGI DASAR LAUT

HAWAII

200 JUTA THN YANG LALU

KEPULAUAN HAWAII DAN


GUGUSAN GUNUNG API
DALAM PERUBAHAN HOT
SPOT.

100 JUTA THN YANG LALU

KONDISI SAAT INI

PERGERAKAN LEMPENG
PASIFIK TELAH MEMBAWA
GUNUNG API TUA JAUH
DARI HOT SPOT DAN SAAT
INI MERUPAKAN GUNUNG
API AKTIF

FRACTURE ZONES

GULF GALIF

HIMALAYA

MID ATLANTIC RIDGE AT 31 O S


9EQUATORIAL ATLANTIC

MID ATLANTIC RIDGE

MARIANAS

PASSIVE MARGIN OF THE NORTHEASTERN NORTH AMERICA


( CONTINUITY FROM SHELF TO SLOPE TO ABYSAL PLAIN, CONTRAST
WITH ACTIVE MARGINS)

SEA

SPAC

WEST US

Citra Landsat Wilayah Indonesia

Anda mungkin juga menyukai