Anda di halaman 1dari 2

Metabolisme

Katabolisme

Anabolisme

Fotosintesis

Monosakarida

Asam piruvat

Asam
mevalonat

Terpenoid

Metabolit

Jalur asetat
mevalonat

Jalur asetil
melanoat

Metabolisme adalah proses yang menghasilkan


metabolit.
Metabolisme meliputi proses sintesis (anabolisme)
dan penguraian (katabolisme) senyawa atau
komponen dalam sel hidup.
Didalam anabolisme terdapat proses fotosintesis.
Dimana fotosintesis merupakan proses pembentukan
molekul-molekul makanan yang kompleks dan
berenergi tinggi dari komponen-komponen yang lebih
sederhana oleh tumbuhan hijau dan organisme
autotrofik lainya dengan keberadaan cahaya matahari.
Metabolit terdidi dari metabolit primer dan sekunder
Faktor yang mempengaruhi metabolit
o External : cahaya, suhu, tanah, air
o Internal : gen, DNA

Anda mungkin juga menyukai