Anda di halaman 1dari 11

INSTALASI WINDOWS 7

OLEH: RANGGA NURRAKHMAN


1102415078
KURIKULUM DAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN

PENGENALAN WINDOWS 7

Windows 7 diluncurkan pada tanggal 22 Oktober 2009.

Windows 7 (sebelumnya berkodekan Blackcomb atau Vienna)


merupakan versi dari Microsoft Windows yang akan menggantikan
Windows Vista.

Windows ini memiliki kernel NT 6.1.

Windows 7, sistem operasi pengganti Vista sekaligus sistem operasi


pertama yang teknologi multitouch screen dari Microsoft's Surface
tabletop computer.

SPESIFIKASI HARDWARE WINDOWS 7


Spesifikasi minimal Windows 7 (yang disarankan)
Arsitektur

32-bit

64-bit

Kecepatan unit pengolah pusa


t

1 GHz 32-bit CPU

1 GHz 64-bit CPU

Memori Akses Acak(RAM)

1 GB RAM

2 GB RAM

Unit Pengolah Grafis

Cakram Keras(HDD)
Cakram optik

Dukungan DirectX 9 prosesor grafis dengan WDDM Driver Model 1.0


(Untuk Windows Aero)
Kapasitas Minimum 16 GB

Kapasitas Minimum 20 GB

DVD drive (untuk instalasi dari media DVD)

PROSES INSTALASI WINDOWS 7

Sediakan komputer yang memenuhi syarat untuk bisa di install windows


seven (7) kalo mau nyaman minimal dual core dengan memory 1GB

DVD instalasi Windows Seven (7)

Atur agar komputer booting dari dvd, pengaturan dilakukan lewat bios,
bisanya tekan delete atau f2 ketika komputer baru dinyalakan pilih
setingan booting kemudian pilih dvd rom menjadi urutan pertama.
simpan konfigurasi bios dengan cara menekan f10.

Masukkan DVD Instalasi

Pencet sembarang tombol jika sudah ada pertanyaan apakan ingin boot
dari cd or dvd

Muncul tampilan seperti dibawah

Selanjutnya muncul tampilan seperti di bawah, langsung saja klik Next

Pada User Lecense Agreement beri centang I Agree pilih Next

Selanjutnya akan muncul 2 Opsi, yaitu Upgrade dan Custom. Karena kita
baru menginstall Windows 7 Jadi kita pilih Custom.

Pilih partisi yang akan dipakai untuk menginstal windows seven (7),
contoh di bawah hardisk belum di bagi2 kedalam beberapa partisi, jika
ingin membagi kedalam beberapa partisi sebelum proses instalasi pilih
Drive options (advanced).

Kita buat partisi dengan memilih New Partition

Pilih size yang akan di buat partisi, Pilih Apply untuk memulai instalasi

Tunggu sampai proses instalasi selesai. Lama waktu instalasi tergantung


spek computer yang ada.

Windows 7 siap untuk digunakan

Anda mungkin juga menyukai