Anda di halaman 1dari 13

DISAKARIDA

6
CH2OH
5
O
H H
OH
6
4
1
CH2OH
H
OH
1
H
5
O
HOCH
2 O
H
H
H
3
2
H
OH
H
4
5
H
OH
H
OH
O
6
O
2
1
OH
CH2OH
CH2OH

glukosa

6
2
4
3
3
O
OH H
OH
H
OH 5

H
1-4
glukosa
1
4
fruktosa
H
H OH
H
2
sukrosa
3
OH
H

STRUKTUR MOLEKUL

galaktosa

laktosa

DISAKARIDA
Sukrosa : gabungan glukosa dan fruktosa
Laktosa : gabungan glukosa dan galaktosa
Maltosa : gabungan glukosa dan glukosa
Isomaltosa : gabungan glukosa dan glukosa
Sellobiosa: gabungan glukosa dan glukosa

MALTOSA
Adalah hasil penguraian pati oleh enzim
-1,4-glukan 4-glukanohidrolase yang
terdapat dalam air liur

SUKROSA
CH2OH
O
H H
OH H
OH
H

H HOH2C
1

O 2

OH

glukosa

H
OH

CH2OH

OH H
fruktosa

sukrosa

Ikatan glikosida menghubungkan C ketal


yang posisinya dari fruktosa dan
asetal yang posisinya dari glukosa

LAKTOSA
H
4

CH2OH
O
OH H
H OH H

CH2OH
O
H
OH H

O H

OH
1 /

OH
glukosa

H
OH
galaktosa

laktosa
4-O-(-D-galaktopiranosil)-D-glukopiranosa

Dikenal sebagai gula susu

CH2OH
O
H H
H
1
OH H
OH

H
OH
glukosa

H
4

CH2OH
O
H
OH H
H

OH
1 /

OH
glukosa

maltosa
4-O-(-D-glukopiranosil)-D-glukopiranosa
CH2OH
O
CH2OH
H
H H
O
1
H H
OH H
OH
OH
4
2 O
OH H
1 /
H
OH
2
glukosa
6 CH2
CH2OH O H
OH
O
O
H H

H H
glukosa
OH
4
1
OH H
1 /
OH H H
OH
OH
H

OH
glukosa

isomaltosa
6-O-(-D-glukopiranosil)-D-glukopiranosa

H
OH
glukosa

selobiosa

4-O-(-D-glukopiranosil)-D-glukopiranosa

POLISAKARIDA
Adalah senyawa yang molekulnya
mengandung banyak satuan
monosakarida yang dipersatukan
dengan ikatan glukosida.
Contohnya : selulosa, pati, kitin

Hidrolisis lengkap akan


mengubah suatu polisakarida
menjadi monosakarida.

SELULOSA
Polimer lurus 1,4--D-glukosa

Selulosa murni dapat digunakan


untuk pemurnian dalam analisis
kimia dan biokimia.
Tidak mempunyai karbon hemiasetal.
Tidak dapat mengalami mutarotasi
atau dioksidasi oleh pereaksi, seperti
pereaksi Tollens

SUMBER POLISAKARIDA
1. PATI ; 2.GLIKOGEN
Pencernaan pati, dimulai dari mulut. Saliva
mengandung -amilase, di lambung, pati
dipotong menjadi senyawa-senyawa yang
lebih pendek. Pencernaan pati dilanjutkan di
dalam usus kecil (intestin) oleh -amilase
pankreas, menjadi campuran disakarida
(maltosa), trisakarida (maltotriosa) dan
oligosakarida (dekstrin- dihidrolisa menjadi
monosakarida oleh enzim) -glukosidase
dalam mukosa usus halus.

PATI - GLIKOGEN
Pati: Dipisahkan menjadi 2 fraksi utama
berdasarkan kelarutan bila dibubur (triturasi)
dengan air panas; sekitar 20% pati adalah
amilosa (larut, ikatan 1,4--D-glukosa) dan 80%
sisanya ialah amilopektin (tidak larut, 1,4--Dglukosa 25 satuan dan percabangan 1,6 --Dglukosa )

Glikogen, polisakarida seperti amilopektin


tetapi jumlah satuan glukosanya lebih
sedikit; digunakan sebagai tempat
penyimpanan glukosa dalam sistem
hewan (terutama dalam hati dan otot)

GLIKOSAMINOGLIKAN
1. Asam hialuronat
2. Kondroitin sulfat
3. Heparin
Glikoprotein : yaitu protein yang
mengandung karbohidrat dengan
jumlah beragam dan melekat
sebagai rantai tak bercabang
atau bercabang (pendek atau
panjang hingga 15 unit).

Anda mungkin juga menyukai