Anda di halaman 1dari 27

Asuhan Keperawatan

Trimester 2
Kelompok 6
Dosen Pembimbing:
Ns. Winarianti, S.Kep

Anggota Kelompok 6

Cornelita Dumaria Sihombing I31112059


Dayang Desy Nindy Putri
I31112021
Elsa Pernanda Utari
I31112093
Finaninda
I31112067
Ronaldo Adi Putra
I31112026
Surya Andika
I31112025
Vivi Meliana Sitinjak
I31112100

Definisi Kehamilan Trimester 2


Kehamilan Trimester II adalah kehamilan dihitung
dari bulan ke 4 sampai 6 bulan. Kehamilan
trimester II adalah kehamilan dimana usia kandungan
memasuki 14 26 minggu.

Perubahan Fisiologi Ibu Hamil


Sistem Reproduksi
Terjadi pembesaran uterus dengan berat meningkat
20 kali, kapasitas meningkat 500 kali yang disebabkan
oleh pertumbuhan serabut otot dan jaringan yang
berhubungan, termasuk jaringan fibroelastik, darah dan
saraf akibat adanya hormon estrogen
Sistem Perkemihan
Pada trimester kedua, kandung kemih tertarik keatas
dan keluar dari panggul sejati ke arah abdomen. Pada
saat yang sama, pembesaran uterus menekan kandung
kemih, menimbulkan rasa ingin berkemih walaupun
kandung kemih hanya berisi sedikit urine

Sistem Integumen
Pada trimester ke-2 terjadi perubahan warna kulit
lebih gelap yang disebabkan adanya melanosit.
Sistem Neurologi
Terjadi perubahan postur pada kehamilan dapat
menyebabkan acrodysesthesia
Sistem Endokrin
Pada kehamilan trimester ke 2, hormon paratiroid,
prolaktin serum, estrogen dan progesteron secara
progresif mengalami peningkatan.

Sistem Kardiovaskuler
Pada kehamilan trimester ke 2 terjadi perubahan
tekanan darah dan volume curah jantung.
Sistem Pencernaan
Pada trimester kedua, nausea dan vomitus lebih
jarang dan nafsu makan ini memenuhi kebutuhan untuk
pertumbuhan janin.

Sistem Pernapasan
Terjadi perubahan kebutuhan oksigen, ekspansi
rongga dada, diafragma, dan vaskularisasi pada traktus
pernapasan.
Sistem Muskuloskeletal
Terjadi perubahan postur dan cara berjalan serta
perubahan tonus otot abdomen.

Fisiologi Perkembangan Janin Pada


Trimester 2
Bayi dalam kandungan usia
kehamilan 14 minggu
Panjang Janin sekitar 80-113
mm (3,2 4,5 inci)
Berat badan sekitar 25 gram
(0,9 ons)
Hidung akan lebih menonjol
dan Telinga sudah
sepenuhnya terbentuk.
Tulang pipi telah terlihat, dan
Rambut pertama tumbuh.

Bayi dalam kandungan usia


kehamilan 15 minggu
Bayi sekarang panjangnya
sekitar 93-103 mm (3,7 4,1
inci), dan berat sekitar 50
gram (1,75 ons).
Kuku-kukunya mulai tumbuh.
Alis dan rambut tumbuh
semakin banyak dan bila
memiliki gen rambut hitam
maka akan timbul pigmen
kehitaman pada rambut.

Bayi dalam kandungan usia


kehamilan 16 minggu
Ukuran janin sekitar 108 116 mm
(4,3 4,6 inci)
Berat Janin sekitar 80 gram (2,8
ons).
Otot-otot wajah telah berkembang
sehingga dapat memperlihatkan
beberapa raut wajah yang
berbeda.
Mampu mengedipkan mata,
membuka mulut, dan mengerutkan
dahi.
Bayi sudah bisa mendengar suarasuara dari luar, tidur dan mimpi.

Bayi dalam kandungan usia


kehamilan 17 minggu
Panjang janin sekitar 11 12
cm (4,4 4,8 inci).
Berat badan janin adalah
sekitar 100 gram (3,5 ons).
Retina mata sudah sensitif
terhadap cahaya.
Tinja pertama (meconium)
kini mulai menumpuk.

Bayi dalam kandungan usia kehamilan


18 minggu
Janin sekarang panjangnya 12,5 14
cm (5 5,6 inci).
Berat badan janin sekitar 150 gram
(5,25 ons).
Janin sudah bisa mendengar suara dan
bisa terkejut (kaget) oleh suara keras.
Dapat memberikan reaksi berupa
tendangan dan dorongan.
Telah dapat mendengar karena tulangtulang pendengarannya mulai mengeras
dan bagian otak yang menerima impuls
serta memproses sinyal saraf dari
telinga telah berkembang.

Bayi dalam kandungan usia


kehamilan 19 minggu
Panjang janin sekitar 13 15
cm (5,2 6 inci )
Berat badan sekitar 200 gram
(7 ons).
Alat kelamin bayi jelas dan
dikenali.
Bakal gigi permanen bayi telah
muncul di sela-sela gigi
susunya .

Bayi dalam kandungan usia


kehamilan 20 minggu
Panjang bayi sekitar 14 16 cm
(5,6 6,4 inci)
Berat bayi sekitar 260 gram (9 ons)
Sang ibu mungkin sudah akan
mulai merasakan gerakan janin
pertama.
Kuku kaki dan kuku sudah tumbuh.
Jantung sekarang sudah dapat
didengar dengan stetoskop

Bayi dalam kandungan usia


kehamilan 21 minggu
Panjang janin sekitar 18 cm
(7,2 inci)
Berat badan sekitar 300
gram (10,5 ons)
Sumsum tulang sudah mulai
memproduksi sel-sel darah.

Bayi dalam kandungan usia


kehamilan 22 minggu
Panjang janin 19 cm (7,6
inci)
Berat janin sekitar 350 gram
(12,25 ons )
Gerakan ibu sudah bisa
membangunkan bayinya.

Bayi dalam kandungan usia


kehamilan 23 minggu
Panjang bayi lebih dari 20
cm ( 8 inci)
dan beratnya sampai
dengan 450 gram (hamper 1
pon)
Tulang yang terletak di
tengah telinga sudah
mengeras

Bayi dalam kandungan usia


kehamilan 24 minggu
Berat bayi sekitar 530 gram
( 1 pon 5 ons)
Panjang bayi sekitar 21 cm
(8,4 inci)
Kelopak mata sudah terlihat
sangat jelas.

Bayi dalam kandungan usia


kehamilan 25 minggu
Ukuran panjang Bayi sekitar
22 cm (8,8 inci) dan beratnya
700 gram (1 pon 8 ons)
Tulang sudah menjadi padat,
dan tangan sekarang sudah
sepenuhnya dibentuk.
Otak telah berkembang
pesat, dan sel-sel otak mulai
matang.
Organ seksual sepenuhnya
sudah dibentuk.

Bayi dalam kandungan usia


kehamilan 26 minggu
Bayi berukuran panjang 23
cm (9,2 inci) dan berat
lebih dari 850 gram (hampir
2 pon).
Panjang Kaki 2 inci (5cm),
dan Tangan sangat aktif.
Struktur alis, mata, kelopak
mata, dan jari tangan yang
sempurna walaupun
berukuran kecil dan masih
bertumbuh.

Psikologi Ibu Hamil Pada Trimester 2


Secara umum perubahan psikologi trimester kedua
dikelompokkan menjadi dua fase yakni:
pre quickening (sebelum ada pergerakan janin yang
dirasakan ibu)

post quickening (setelah ada


pergerakan janin yang dirasakan ibu).

Fase Pre Quickening


Disini ibu menganalisa dan mengevaluasi kembali
segala hubungan interpersonal yang terjadi dan
menjadikannya
sebagai
dasar-dasar
dalam
mengembangkan interaksi sosial dengan bayi yang
akan dilahirkannya.
Proses yang terjadi dalam masa pengevaluasian
kembali ini adalah perubahan identitas dari
penerima kasih sayang (dari ibunya) pemberi kasih
sayang (persiapan menjadi seorang ibu).

Fase Post Quickening


Setelah ibu hamil merasakan quickening, maka
identitas keibuan semakin jelas. Ibu akan fokus
pada kehamilannya dan mempersiapkan diri untuk
menghadapi peran baru sebagai seorang ibu.

Bentuk-bentuk Reaksi Psikologis pada Ibu


Perubahan Emosional
Keinginan untuk Berhubungan Seksual

Asuhan Keperawatan Ibu Hamil Pada


Trimester 2
Pada trimester kedua, kehamilan biasanya telah
didiagnosis dengan pasti.
Wanita dan keluarganya telah melewati waktu
untuk menyesuaikan diri dengan kehamilan dan
kunjungan pertama dan kedua telah dilakukan.
Banyak wanita, rasa tidak nyaman yang umumnya
pada trimester pertama akan mereda, namun
masih terlalu dini untuk memusatkan perhatian
pada persalinan.

Penatalaksanaan Keperawatan
A. Pengkajian
1. Pengkajian Maternal
. Wawancara
. Pemeriksaan Fisik
. Uji Laboratorium
2. Pengkajian Janin
. Tinggi Fundus
. Usia Gestasi
. Status Kesehatan

Diagnosa Keperawatan
Ketidakefektifan pola pernapasan b.d pergeseran diafragma
karena pembesaran uterus.
Gangguan citra tubuh b.d persepsi perubahan biofisik, respons
orang lain.
Kurang Pengetahuan [Kebutuhan Belajar], mengenai kemajuan
alamiah dari kehamilan
Resiko Tinggi Cedera Terhadap janin
Resiko Tinggi Curah Jantung terhadap dekompensasi
Kelebihan Volume Cairan
Resiko Tinggi Tidak Efektif Koping Individual
Perubahan Pola Seksualitas

Anda mungkin juga menyukai