2 Internet Dan World Wide Web

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 33

PENGANTAR TEKNOLOGI

INFORMASI
Internet dan World Wide Web

Apa itu Internet ?

Internet

Internet sebenarnya merupakan


contoh sebuah jaringan. Jaringan ini
menghubungkan jutaan komputer
yang tersebar di seluruh dunia.

Dampak Positif Internet


Kemudahan dalam memperoleh
informasi.
Mendukung transaksi dan operasi
bisnis atau e-business.
Berbagai aktivitas baru yag dapat
ditangani oleh internet :
E-learning, transfer uang, pencarian
lowongan kerja, dll

Dampak Negatif Internet


Kemudahan orang untuk menjilplak
karya orang lain.
Kejahatan penggunaan kartu kredit.
Perusakan sistem melalui virus.
Penayangan pornografi.
Kemudahan dalam melakukan
agitasi.

Terhubung Dengan Internet


Narrowband: saluran komunikasi data pita sempit. Modem dial-up
dengan bandwith rendah (koneksi internet melalui saluran telepon).
Broadband: saluran komunikasi data pita lebar. Koneksi dengan
bandwith cepat, mencakup sejumlah varian koneksi kabel (misal:
coaxial dan serat optik), DSL (Digital Subcriber Line), satelit, dan
koneksi nirkabel.

Koneksi Nirkabel:
Satelit Komunikasi stasiun luar angkasa yang mentransmisikan microwave dari stasiun yang
berada di bumi.
Wi-Fi (Wireless Fidelity) rumpun standar 802.11 yang dibuat oleh IEEE (institute of Electrical
and Electronic Engineers).
3G & 4G teknologi nirkabel berkecepatan tinggi yang tidak membutuhkan access point (stasiun
yang mengirim dan menerima data dari dan ke jaringan wi-fi) karena menggunakan sistem
ponsel.

3 Macam Penyedia Akses Internet


Penyedia Jasa Internet (ISP; Internet Service Provider) yaitu
perusahaan yang melayani koneksi ke internet. Contoh ISP di
Indonesia : INDO.NET, Indosat net, Wasantara net.
Jasa Online Komersial adalah perusahaan berbasis keanggotaan
yang tidak hanya menyediakan akses internet, tetapi juga konten
khusus lainnya (berita, game, data finansial, dll). Cth; AOL dan MSN.
Penyedia Jasa Internet Nirkabel.

How The Internet Works


Server
Lazada.com

Backbone
Internet

Internet
Connection

Indonesia
Congress

Backbone
Internet

High-speed line
1

Local call (dial-up


connection/cable)

User

Internet
Connection

ISP

PC
User

Point Of
Presence
(POP) from
local ISP

PC

University
Mainframe

Network
Access
Point
(NAP)

2
Network
Access
Point
(NAP)

Backbone
Internet

Modem in
Computer

Point of Presence (POP) ISP memberikan POP yaitu access point lokal ke
internet berupa sekumpulan modem dan peralatan lain pada sebuah area lokal.
POP bertindak sebagai gateway lokal ke jaringan ISP.

Network Access Point ISP terhubung ke NAP, sebuah komputer routing pada
satu titik di internet tempat berlangsungnya beberapa koneksi.

Backbone Internet Jalur transmisi berkecepatan tinggi dan berkapasitas besar


yang menggunakan teknologi komunikasi.

E-mail

Newsgroup

Archie

World Wide Web

Mailing List

Sumber Daya Di Internet

Telnet

FTP (File Transfer


Protocol)

IRC (Internet
Relay Chat)

Apa itu World Wide Web


(www) ?

Dasar World Wide Web


Web menggunakan protokol yang disebut HTTP yang berjalan pada
TCP/IP.
Dokumen web ditulis dalam format HTML.
Dokumen diletakkan dalam Web server.
Web dapat diakses melalui perangkat lunak yang disebut Web
browser.

URL (Uniform Resource Location)


http://www.indonesia.travel/experience/index.html

Protokol

Domain Name
(Web Server Name)

Name of
Directory Path

File Name With


Extention

FTP (File Transfer Protocol)


Klien dapat mengirimkan berkas ke server FTP atau mengambil berkas
dari server FTP, tergantung hak akses.
Server FTP

Upload

Download

Klien

E-mail
Top Level Domain
(Domain Type)

rani_puspita@yahoo.co.id

Username

Domain

Country

E-mail
Perbedaan Program email dengan email berbasis web
Program Email

Email berbasis web

Disebut perangkat lunak klien email

Disebut webmail

Mengirim dan menerima email dengan cara


menjalankan perangkat lunak email pada
komputer

Mengirim dan menerima email dengan


berinteraksi ke sebuah situs web melalui
browser

Contoh program: Microsoft outlook Express,


Netscape Mail, Apple Mail, QualComm
Eudora,

Contoh webmail: gmail, ymail,

Apa itu Cloud Computing ?

Cloud Computing

Sifat Cloud Computing


Komunitas
Cloud

Public Cloud

Privat Cloud

Hibrida Cloud

Keuntungan Cloud Computing


Memungkinkan suatu organisasi mengurangi biaya investasi dan
operasional dalam penggunaan SI/TI.
Membuat organisasi berkonsentrasi pada proyek-proyek strategik tanpa
perlu memikirkan pengelolaan pusat data.
Pengelolaan pusat data dikelola oleh penyedia layanan cloud.
Biaya pengadaan perangkat keras dapat dikurangi.
Ketersediaan sistem lebih terjaga.
Sistem cloud dapat diakses dimana saja.

Kelemahan Cloud Computing


Menciptakan ketergantungan yang sangat tinggi kepada penyedia
layanan cloud, jika layanan bermasalah maka perusahaan yang
menyediakan layanan akan terkena dampak.
Masalah keamanan data (untuk data yang bersifat rahasia masih
diragukan keamanannya).
Contoh kasus :
Kejadian seperti masalah kemanan dan ketergantungan terhadap cloud
pernah dialami oleh para pelanggan Amazon ketika layanan cloud Amazon
tidak berfungsi pada Desember 2009 (Laudon and Laudon 2012).

Apa itu Web Service ?

Contoh Web Service


Amazon Web Service (AWS) menyediakan layanan web yang berbayar
untuk mendukung cloud computing.

Elemen Web Service


Berikut ini merupakan beberapa elemen didalam Web Service :
WSDL (Web Service Definition Language) adalah bahasa berbasis
XML yang menjelaskan layanan-layanan web dan cara untuk
mengaksesnya.
SOAP (Simple Object Access Protocol) adalah protokol berbasis
XML yang memungkinkan pertukaran informasi melalui HTTP.
UDDI (Universal Description Discovery and Integration) adalah suatu
kerangka yang ditujukan untuk menyimpan informasi mengenai
layanan-layanan web.

Proses Dalam Web Service


Menggunakan direktori
layanan web UDDI untuk
mendapatkan layanan web
yang dikehendaki.
Layanan web
diterjemahkan ke
dalam XML

Aplikasi
Klien

Layanan web
disampaikan ke
klien dlm format XML

Komponen layanan
web berkomunikasi melalui SOAP

Perlindungan Dari Internet


Snooping: aksi penyadapan dengan mengintip (snoop) email.
Spam: email tak diundang atau email sampah.
Spoofing: pemalsuan nama pengirim email sehingga terkesan pesan tersebut
seolah-olah berasa dari orang yang asli.
Phising: mengirim email palsu yang kemudian mengarahkan penerima email
untuk berkunjung ke tiruan halaman web sebenarnya, dan semuanya seolaholah milik organisasi yang sah.
Pharming: mengarahkan user (korban) ke halaman web tipuan.
Cookies: file teks kecil misalnya nama login, password, dan preferensi yang
ditinggalkan di harddisk user oleh beberapa situs web yang user kunjungi. Situs
web akan mengambil data tersebut ketika user kembali berkunjung kesana.
Spyware: perangkat lunak yang merekam aktivitas huruf-huruf yang user ketik,
password, alamat email, dan sejarah kunjungan user ke situs web.

Any questions?

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai