Anda di halaman 1dari 13

Sodium Hyaluronate

(Hyaluronic Acid)
Promotes Migration of
Human Corneal Epithelial
Cells in Vitro
AJENG ARYUNINGTYAS DEWANTI // 11.2016.069

PENULIS
J A P Gomes, R Amankwah, A Powell-Richards, HS
Dua

SUMBER
Br J Ophthalmol 2004;88:821825. doi:
10.1136/bjo.2003.027573

LATAR BELAKANG

EPITEL KORNEA

PROTEKSI DAN
REGENERASI
EPITEL KORNEA

LIGAND
CD44

SODIUM
HIALURONA
T

- MIGRASI
- PROLIFERAS
I
- ADHESI
RE-EPITELISASI, TEORI BELUM PASTI

GLIKOSAMINOGLIKAN
ALAMI PADA MATRIKS
EXTRASELULAR //

PERKEMBANGAN
SEL
PENYEMBUHAN
LUKA
INFLAMASI

TUJUAN
Mencari tahu manfaat sodium hialuronat pada sel epitel kornea
manusia terhadap proses migrasi, proliferasi dan ekspresi
reseptor CD44 dalam kaitan adhesi/perlengketan

METODE

Study Experimental
Besar sampel : 32 orang pendonor (lapisan sklero korneal)

METODOLOGI

DISENTRIFUSE DENGAN CYTOSPIN, 10 MINUTES, 1000 RP

MIGRASI DIHITUNG PADA HARI KE4,8,12,16

KULTUR
SEL
EPITEL
KORNEA
Cell Adhesion Molecule
Cell proliferation marker

3 MEDIA
MEDIA PERTUMBUHAN STANDAR
(SM)
SM + SODIUM HIALURONAT (SH)
Healon 0,6 mg/mL
SM + HIDROKSIPROPILMETILSELULOSA (HPMC)
Ocuccoat 2,5 mg/mL

STANDAR ALKALIN FOSFATASI ANTIALKALIN FOSFATASE (CD44)


NUCLEAR ANTIGEN Ki67 (rabbit) MONOCLONAL ANTIBODY

KRITERIA

ADA 32 DONOR LAPISAN SKLERO KORNEAL


INKLUSI : DONOR LAPISAN SKLEROKORNEAL
EKSKLUSI : LAPISAN SKELOKORNEAL YANG RUSAK PADA CYTOCENTRIFUGE (SEBANYAK 16
ORANG)

HASIL
MIGRAS
I
HARI 12

HARI 16

HMPC (P = 0,007)
SM (P = 0,025)
SH >
SH v SM: p=0.001
SH v HPMC: p=0.003
HPMC v SM: p = 0.010

HASIL

Ki67

CD44

TIDAK SIGNIFIKAN
PADA KETIGA
KELOMPOK
PERCOBAAN

TIDAK SIGNIFIKAN
PADA KETIGA
KELOMPOK
PERCOBAAN

SM v HPMC p = 0.267;
SM v SH p=0.149;
HPMC v SH p=0.197

(p = 0.819)

KESIMPULAN
Sodium hialuronat mendorong migrasi tetapi tidak terbukti untuk
proliferasi sel atau ekpresi CD44 (adhesi) pada sel epitel kornea
manusia secara in vitro. Keuntungan dari Sodium Hialuronat
dalam penyembuhan luka kornea dapat terjadi karena terjadi
migrasi sel dengan cepat dan mengarah ke penutupan luka. Hal
ini juga dimungkinkan oleh adhesi CD44 pada sel dan asam
hialuronic yang melapisi permukaan sel epitel kornea. JADI pada
migrasi bermakna namun pada adhesi dan proliferasi tidak
bermakna

RANGKUMAN DAN HASIL


PEMBELAJARAN

Lapisan epitel kornea berfungsi untuk proteksi dan fungsi regenerasi.


Penyembuhan luka epitel kornea pada permukaan lapisannya meliputi migrasi
(sentipetal /sirkumferensi), proliferasi sel basal dan adhesi dengan jaringan dibawahnya.
Sodium hialuronat glikosaminoglikan alami yang berperan dalam perkembangan,
penyembuhan luka, dan proses inflamasi sel. Dan merupakan molekul yang berikatan
pada CD44. Di permukaan sel, SH adhesi pada reseptor CD44.
Penelitian eksperimental pada 32 donor menunjukan adanya migrasi sel pada media
kultur pada hari ke 12 dan 16 yang bermakna.

TERIMA
KASIH!

Anda mungkin juga menyukai