Anda di halaman 1dari 14

PPG

Photoplethysmography

SISTEM MEDIS BERBASIS KOMPUTER - D

Sistem Tubuh Yang Dianalisis (Jantung)


Sistem kerja
jantung :
Jantung bertugas memompa darah ke
seluruh tubuh serta menampungnya lagi
setelah dibersihkan oleh paru - paru.

Pembuluh darah

Zat yang ada di


peredaran aliran darah
manusia:
1.Sel darah merah 99
%
2.Trombosit 0,6 1,0%
3.Sel darah putih 0,2
%

Photoplethysmography (PPG)
PPG adalah sensor yang dapat menggambarkan tingkat
kesehatan pembulu darah.
PPG

ECG

Bagaimana aktifitas jantung diukur ?

Aktifitas jantung diukur melalui aliran


darah pada pembuluh darah

Aktifitas jantung diukur melalui potensial


listrik yang dihasilkan oleh kontraksi
jantung

Yang paling akurat ?

PPG masih menggunakan ECG sebagai


referensi dalam mengukur denyut
jantung.

ECG masih ditetapkan sebagai standar


dalam mengamati kesehatan jantung
oleh penyedia layanan kesehatan

Dapatkah detak jantung diukur ?

Dapat diukur, tetapi melalui aliran darah

Detak jantung dapat diukur dengan


akurat

Berapa lama waktu yang dibutuhkan


untuk melakukan pembacaan ?

Pembacaan dapat diperoleh setelah


fotodetector menerima inframerah yang
dipancarkan ke pembulu darah dan
biasanya relatif cukup lama

Pembacaan dapat diperoleh tak lama


setelah start-up

Cara kerja Photoplethysmography (PPG)


-suatu teknik optik
pendekteksi
gelombang pulsa
kardiovaskuler
dari ujung jari.
-menggunakan sumber
cahaya
infra merah untuk menyinari jari di
satu sisi dan
sebuah fotodetector di sisi lain
untuk mengukur perubahan intensitas cahaya yang
dikirimkan oleh infra merah.

Cara kerja Photoplethysmography (PPG)


Perubahan sinyal pada fotodetector berkaitan dengan
perubahan jumlah volume darah pada jaringan pembuluh.
Sinyal PPG menunjukkan
perubahan nilai
tegangan (heart rate)
terhadap waktu.

Bentuk sinyal normal ppg

a) sinyal ppg pada ujung jari

b) turunan pertama sinyal ppg

c) turunan kedua sinyal ppg

Penjelasan bentuk sinyal


a) Bentuk gelombang ppg pada bagian ini
adalah yang paling sederhana. Bentuk
ini belum dapat dianalisis karena
kesulitan dalam mendeteksi perubahan
fase bentuk infleksi.
b) Agar dapat menginterpretasikan bentuk
sinyal ppg di atas, Ozawa,
memperkenalkan turunan pertama (b)
dan turunan kedua (c) dari sinyal ppg
tersebut.Hasilnya, bentuk sinyal ppg
terlihat lebih akurat dalam mendeteksi
perubahan fase bentuk infleks.
c) Kita dapat mengetahui saat terjadinya
rangsangan otot jantung (depolarisasi)

Cara mengambil data


Berikut cara pemasangan sensor ppg
(photoplethysmography) pada tubuh manusia :

1. Jari tangan
telinga

2. Pergelangan tangan

3. Daun

Cara mendapatkan perhitungan ppg

Gangguan Penyakit yang bisa dideteksi


Kita dapat mengetahui jika ada kelainan pada detak
jantung (paling umum terjadi gejala Atrial Fibrillation).
Atrial Fibrillation (AF) adalah gangguan kecepatan atau
irama jantung.
AF dapat disebabkan oleh diabetes, operasi jantung,
umurnya yang sudah lebih dari 65 tahun, darah tinggi,
dan mengkonsumsi alkohol berlebihan.

Ahmad Mustafidul Ibad


135150301111008
Ahmad Yazid Bastomi
135150307111022
Dimas Guntoro
135150301111144
Fitrahadi Surya Dharma
135150307111036
Ibnu Dwi Darmawan
135150301111094

Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai