Anda di halaman 1dari 24

ALKOHOL DAN

ROKOK
Katharina Alisia
Djoka
DISUSUN Aulia Rizki Anjani
Aulia Husniah
OLEH
KELOMPOK Tiara Elyana
3
Anggraeni
Rizki Masharikul
Anwar

Alkohol
Alkohol adalah cairan yang mudah
menguap,mudah terbakar dan tidak
berwarna.alkohol sering dipakai untuk
menyebut etanol yang digunakan sebagai
bahan dasar pada minuman keras

Alkohol di bagi menjadi 3 golongan,yaitu:

1.Golonga
nA
Golongan A adalah
minuman dengan
kadar etanol 15%.Jenis minuman ini
banyak dijual di
super market. aneka
bir adalah yang
termasuk di jenis ini.
Biasanya, pada kadar
1-5% seseorang
belum mengalami
mabuk tetapi
memiliki efek kurang
baik bagi tubuh.

2.Golongan
B
Golongan B

adalah minuman
dengan kadar
etanol 5-20%.
Jenis minuman ini
adalah aneka
jenis anggur dan
wine. Alkohol
pada kadar ini
sudah cukup
tinggi dan dapat
mabuk terutama
bila di minum
dalam jumlah
yang banyak dan
bagi yang tidak
terbiasa

Gangguan
kehamilan dan
janin
Merokok saat
hamil berarti
membiarkan
janin beresiko
untuk terpapar
beribu ribu
bahan kimia
berbahaya

Berdasark
an filter

Rokok filter,rokok yang


pada bagian
pangkalnya terdapat
gabus
Rokok non filter,rokok
yang pada bagian
pangkalnya tidak
terdapat gabus

D.Gejala akibat merokok


Kulit kusam

Kulit perokok cenderung lebih kusam dibanding non


perokok

Cepat lemas

Hal ini disebabkan karena rokok menyebabkan energi


paru paru menurun dan menyebabkan tidak dapat
memompa secara maksimal

Kehilangan
indra perasa

Seorang perokok mempunyai kemungkinan


kehiangan indra perasa

Jam tidur
berantakan
Mudah terkena
penyakit
Masalah
psikologis

Nikotin adalah awal mulanya yang mengacau pola


tidur yang normal

Perokok cenderung lebih mudah terkena


penyakit,karena kekacauan sel kekebalan tubuh

Perokok muda cenderung lebih memiliki lebih banyak


masalah psikologis dibanding non perokok

Anda mungkin juga menyukai