Anda di halaman 1dari 12

LAPANGAN TERBANG

ANALISA ANGIN
Oleh :
AZT RI YULI KURNIA

FAKULTAS TEKNIK JURUSAN


TEKNIK SIPIL
UNIVERSITAS SRIWIJAYA
2015

ANALISA ANGIN

Analisa angin merupakan dasar bagi perencanaan bandara terkait


dengan arah bangunan runway
Runway harus searah dengan prevailing wind (arah angin
dominan) dengan seminimal mungkin hembusan angin samping
(cross wind)
Besar cross wind yang diijinkan tergantung pada ukuran pesawat,
konfigurasi sayap, dan kondisi perkerasan runway
FAA mensyaratkan runway harus mengarah sehingga pesawat
dapat mendarat pada 95% dari waktu dengan komponen cross
wind maksimal 13 knots (15 mph)
Note: 1 knot = 1.852 km/hour

ANALISA ANGIN
Syarat ICAO menyebutkan pesawat dapat take off atau
landing pada 95% dari waktu dengan komponen cross wind
tidak lebih dari:
37 km/jam (20 knots) dengan ARFL > 1.500 m
24 km jam (13 knots) dengan ARFL 1.200 m 1.499 m
19 km/jam (10 Knots) dengan ARFL < 1.200 m

ANALISA ANGIN
Setelah menentukan cross wind maksimum, arah
runway ditentukan dengan memperhitungkan dari
karakter angin dan kondisi jarak penglihatan dari
kondisi dibawah ini :
Seluruh liputan angin, mengabaikan pengaruh jarak
pandang atau tingginya awan
Kondisi angin ketika tinggi awan 200 ft dan 1000 ft,
atau jarak pandang - 3 mil

Analisa angin
Pengaruh pertama adalah keadaan jarak penglihatan
mulai dari sangat baik sampai dengan sangat buruk,
berikutnya harus diperhatikan tingkat kejelekan dari
penglihatan yang membutuhkan instrumen untuk
pendaratan
Umumnya bila jarak penglihatan untuk approach mil
dan tinggi awan (ceiling) sekitar 200 ft, akan bertiup
angin lemah.

Analisa angin

Arah landasan bisa dihitung berdasarkan pada data arah


angin.

Analisa angin
Langkah-langkah pembuatan Wind rose dan menentukan orientasi
runway :
Setelah memperoleh data yang diperlukan, buat lingkaran luar
untuk menunjukkan arah angina yaitu North (00), east (900),
south (1800), west (2700), dan 3600 kembali pada arah North. Lalu
bagi lingkaran tersebut menjadi 36 bagian (setiap bagian 100)
Buat Lingkaran kedua didalam lingkaran sebelumnya dengan jarijari sebesar kecepatan angin yang terbesar yang diperoleh dari
data dan digambar dalam satuan meter atau centimeter. Sebagai
contoh kecepatan angin yang terbesar dari data 47 mph, lalu
digambar lingkaran dengan jari-jari yang diskalakan dengan
kecepatan tersebut.

Analisa angin

Buat lingkaran selanjutnya didalam lingkaran tadi dengan jari-jari yang


menunjukkan kecepatan kedua terbesar, ketiga, dan yang paling kecil.
Setelah semua lingkaran dalam tersebut tergambar, bagi lingkara tersebut
menjadi 16 bagian kecuali lingkaran terdalam yang masing-masing
bagiannya menunjukkan arah-arah mata angin, yaitu N, NNE, NE, ENE,
E, ESE dan seterusnya. Akhirnya kita mendapatkan 48 daerah ditambah
satu lingkaran kecil di pusat gambar.
Lalu tulis dalam ke-49 daerah tersebut persentase distribusi anginnya
masing-masing. Sebagai contoh, menurut data, arah North pada interval
31-47 mph, persentase anginnya sebesar 0.1 % , arah North North East
pada interval tersebut 0.0 %, dan seterusnya.
letakkan runway dengan center line-nya melalui titik pusat lingkaran wind
rose dan ujung-ujungnya mengarah pada 00 dan 1800. Keadaan ini disebut
orientasi 0-18.

Analisa angin

o
o
o
o

Lalu dalam keadaan ini dihitung berapa bagian dari ke seluruh


bagian dalam wind rose yang termasuk dalam daerah runway. Jika
ada bagian yang terpotong, hitung persentase bagian yang termasuk
daerah runway dari bagian total. Lalu kalikan persentase tersebut
dengan persentase distribusi angin pada daerah yang bersangkutan.
Perhitungan seperti ini juga dilakukan pada orientasi-orientasi arah
runway yang lain sehingga 0diperoleh hasil yang paling besar yang
dijadikan orientasi arah runway rencana
Arah N S = S N
Arah NE SW = SW NE
Arah E W = W E
Arah SE NW = NW SE

ANALISA ANGIN

Analisa angin
Dari daerah yg diarsir lihat 3 garis paralel, satu sumbu
melalui pusat lingkaran, dua batas kanan kiri
Garis melalui pusat lingkaran adalah sumbu landasan
yang direncanakan
Garis batas kanan kiri menunjukkan batas kecepatan 15
mph (13 knots)

SEKIAN
&
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai