Anda di halaman 1dari 13

Congestive Heart Failure

Congestive Heart Failure


HF: Keadaan
Patofisiologis ketika
jantung sebagai pompa
tidak mampu memenuhi
kebutuhan darah untuk
metabolisme jaringan
CHF: Terjadinya
bendungan sirkulasi
akibat gagal jantung.

Epidemiology
Di Eropa kejadian gagal jantung berkisar
0,4-2 % dan meningkat pada usia yang
lebih lanjut, dengan rata-rata 74 tahun.

Etiology

Peningkatan
Preload
Regurgitasi
Aorta
VSD

Peningkatan
Afterload
Hipertensi
Stenosis
Aorta

Penurunan
Kontraktilitas
Infark
Miokard
Kardiomiopati

Lain-lain
Stenosis
Katup AV
Tamponade
Jantung

Gejala Klinis

Patofisiologi

Anamnesis
Keluhan: Sesak nafas, Ortopnea, Dipnea paroksismal,
elelahan, Edema perifer khususnya pada kaki, asites.
Riwayat penyakit dahulu: Riwayat nyeri dada/penyakit
jantung (MI, Angina, Penyakit katup jantung,
kardiomiopati) diabetes, hipertensi.
Riwayat sosial: Gaya hidup (makan, rokok, alkohol)

Pemeriksaan Fisik

TTV
Inspeksi

Takipneu, Takikardi, Pulsasi Lemah,


Akral Dingin.
Sesak, Edema Perifer

Palpasi

Ictus Cordis, Ascites, Hepatomegali

Perkusi

Batas Jantung

Auskultasi

Gallop (S3,S4), Murmur, Ronkhi

Pemeriksaan Penunjang

Darah lengkap,
Elektolit,
Fungsi Ginjal,
Fungsi Hati

Q,ST T
Hipertrofi ventrikel
Aritmia.

Pembesaran jantung
Edema paru

Tes
Lab

Foto
Thoraks

EKG

Echo
Ruang jantung
Fungsi jantung
Penyakit katup

Tatalaksana
Beta Bloker

ACEI/ARB

Diuretik

First Line Th
Captopril,
Enalapril, Losartan

Ada retensi cairan


Tiazid, Loop,
Spironolakton

Digitalis
Digoksin

Bisoprolol,
Karvedilol,
Metoprolol

Vasodilator
Kombinasi
HidralazinIsosorbidinitrat

Pencegaha
n
Kurangi
Faktor
Rasiko
Obati
Penyebab

Prognosis
Mortalitas 1
tahun
sekitar 30%

Thank you

Anda mungkin juga menyukai