Anda di halaman 1dari 22

PERAN APOTEKER

DALAM PENGOBATAN
KANKER SERVIKS
MAKASSAR, 3 APRIL 2015

OVERVIEW
Sistem Reproduksi
Wanita

Adapted from: Martini & Nath, 2012, Fundamentals of Anatomy & Physiology, 9 th ed.

OVERVIEW
Sistem Reproduksi
Wanita

Adapted from: Martini & Nath, 2012, Fundamentals of Anatomy & Physiology, 9 th ed.

OVERVIEW
Kanker??
Suatu kondisi keganasan, tumor pada sel,
berhubungan dengan pembelahan sel yang
tidak terkontrol.

Dorlands, 2009, Medical Dictionary

OVERVIEW
Cervical Cancer??
Kanker pada Cervix Uteri, salah satu tandanya adalah
pendarahan vagina antara periode menstruasi, setelah
senggama, atau pada saat seseorang telah mengalami
menopause.
Dorlands, 2009, Medical Dictionary

EPIDEMIOLOGY
Ranking II setelah Ca. Mammae (YKI,
2010)
Urutan 117 dari 192 angka mortalitas (4
dari 100.000 pasien) dunia. (
http://www.worldlifeexpectancy.com/cause
-of-death/cervical-cancer/by-country/
)
Paling banyak pada wanita usia >40
tahun (YKI, 2010)

CAUSES

Human papillomavirus (HPV)


Sumber infeksi:
Penularan secara sexual (oral,
vaginal, anal) dari orang yang
memiliki HPV.

STAGING
Based on:TNM and FIGO
classifications

STAGING
FIGO classifications
Stage 0 (not FIGO)
Sel yang abnormal hanya terdapat pada
permukaan serviks.

FIGO
classifications
Stage I (IA &IB)
Kanker hanya terdapat pada serviks.

Stage IA1
Kedalaman kanker <3
millimeter dan lebar <7
millimeter.

Stage IA2
Kedalaman kanker
antara 3 -5 millimeter,
dan lebar <7
millimeter.

FIGO
classifications
Stage I (IA &IB)
Kanker hanya terdapat pada serviks.

Stage IB1
Kedalaman kanker >5
millimeter dan lebar
7-40 millimeter.

Stage IB2
Kanker dapat terlihat
dengan mata dan
memiliki area > 4
centimeter.

FIGO
classifications
Stage II (IIA1, IIA2 &
Kanker telah menyebar ke bagian luar serviks tapi belum
IIB)

sampai ke dinding pelvis (jaringan yang menghubungkan antara


badan dan pinggul).

Stage IIA1

Tumor dapat terlihat


dan melebar sejauh
<4 centimeter.

Stage IIA2

Lebar > 4 cm.

Stage IIB
Kanker telah meebar menuju
uterus

FIGO
classifications
Stage III (IIIA & IIIB)
kanker telah menyebar ke organ bagian bawah dan/atau
dinding pelvis, dan/atau mempengaruhi ginjal

Stage IIIA
Kanker telah
menyebar ke vagina
tetapi belum sampai
ke dinding pelvis

Stage IIIB

Kanker telah
menyebar ke dinding
pelvis atau tumor
telah membesar dan
memblok ureter

FIGO
classifications
Stage IV (IVA & IVB)
Kanker telah menyebar hingga Ke ginjal, rectum, or Bagian
tubuh yang lain.

Stage IVA
Kanker telah
menyebar ke
organ-organ
yang berada
di dekatnya
seperti rectum
dan ginjal

FIGO
classifications
Stage IV (IVA & IVB)
cancer has spread to the bladder, rectum, or other parts of the
body.

Stage IVB
Cancer telah
menyebar
hingga ke
bagian yang
jauh dari
serviks (hati,
saluran
pencernaan,
paru-paru,
atau tulang)

PERAN APOTEKER
Kanker Serviks

APOTEKER

Dokter

Pencegahan
Terapi
Edukasi

Kesehata
n
Masyara
kat

Perawat
Tenaga
Kesehata
n
Lainnya

Berkolaborasi dengan
seluruh tenaga kesehatan

PERAN APOTEKER
PENCEGAHAN

1. Vaksin HPV

Menghindari
HPV

Tiga kali pemberian selama 6 bulan


Usia ideal 11 dan 12 tahun untuk laki-laki dan perempuan.
maksimal usia laki-laki adalah 21 tahun dan perempuan 26
tahun.
Untuk orang yang terinfeksi HIV (immunocompromised)

2. Screening HPV
Perempuan usia 21 65 tahun

PERAN APOTEKER
PENCEGAHAN

1. Vaksin HPV

Tugas dan Fungsi


Apoteker

Pemilihan jenis regimen


Pemberian informasi terkait efek samping dari regimen
Melihat potensi interaksi obat yang merugikan,
Berkomunikasi dengan dokter mengenai pasien yang
kontraindikasi dengan vaksin

PERAN APOTEKER
PENGOBATAN
KANKER
SERVIKS

Prinsip Terapi

Kemoterapi

Menghambat pembelahan sel yang


tidak normal
Harapan

Realita

Selek
tif

Non
Sel-sel
normal
-Selektif

ikut terhambat
(E.S Obat)

PERAN APOTEKER
PENGOBATAN
KANKER
SERVIKS

Jenis Kemoterapi

Tatalaksana :
Nccn.org

Cisplatin/paclitaxel/bavacizumab
Cisplatin/paclitaxel
Cisplatin/topotecan

Sitotoksik!!!!

PERAN APOTEKER
PENGOBATAN
KANKER
Kewajiban
SERVIKS
1.
2.
3.
4.
5.

apoteker

Penentuan dosis
Memantau E.S obat
Memantau Efek Terapi Obat
Melakukan penyiapan regimen kemoterapi
Memberikan edukasi terkait obat kepada
pasien

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai