Anda di halaman 1dari 12

"Serat Optik"

oleh:
Laila Khusnul Unsa
Ummi Habibah
Muhammad Husein

5213414065
5213414069
5213414087

apa itu serat optik?

definisi
Serat optik merupakan media transmisi yang
menggunakan media cahaya sebagai penyalur
informasi (data) dimana menawarkan kecepatan
data yang lebih besar sepanjang jarak yang
lebih jauh.

struktur serat optik


Bagian yang paling utama dinamakan inti (core)
Bagian kedua dinamakan lapisan selimut /
selubung (cladding)
Bagian ketiga dinamakan jacket(coating)

gambar struktur serat optik

Prinsip dasar sistem serat optik


Pengiriman sinyal informasi dalam bentuk sinyal
cahaya.
Pemancar, kabel serat optik dan penerima
merupakan komponen dasar yang digunakan
dalam sistem komunikasi serat optik.

gambar prinsip kerja serat optik

Jenis Serat Optik


berdasarkan indeks bias dan mode gelombang:
1. Multimode fibers
2. Single Mode fibers

single mode fibers

multimode fibers

kelebihan

Redaman transmisi yang kecil


Bidang frekuensi yang lebar
Ukurannya kecil dan ringan
Tidak ada interferensi
tidak akan terjadi hubungan api pada saat
kontak atau terputusnya serat optik

kekurangan
harga yang relatif mahal dalam hal
penyambungan, karena memerlukan alat
khusus dan memerlukan keahlian dan ketelitian
dalam penyambungan kabel fiber optik

Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai