Anda di halaman 1dari 8

IR. H.

ABDUL KHOLIK HIDAYAH, MP


NIP. 19680116.199303.1.001
PEMBINA UTAMA MUDA / IV.c
LEKTOR KEPALA (700)
BREBES, 16 JANUARI 1969
JL. WIRAGUNA 62 RT 08 SIDODADI SAMARINDA
08125853865/081254186338/0541-737542
FAKULTAS PERTANIAN
SOSIAL EKONOMI KEHUTANAN
PEMBANTU REKTOR I

PENGANTAR ILMU KEALAMAN DASAR


A. Hakekat dan Ruang Lingkup IAD
Hakekat :
merupakan MK dasar termasuk dalam MKDU (MK
dasar umum). Berdasarkan SK Dirjen Dikti
Departemen Pendidikan Nasional dibagi
dalam dua bidang yaitu MPK (MK
Pengembangan Kepribadian) Nomor :
43/DIKTI/Kep/2006 tanggal 2 Juni 2006, dan
MBB (MK Berkehidupan Bermasyarakat)
Nomor : 44/DIKTI/Kep/2006 tanggal 2 Juni
2006.

MKDU :
I. MPK
1. Agama > bertaqwa kepada TYME dan berbudi
luhur
2. Pancasila > jiwa pancasilais > butir-butir
pancasila
3. Kewiraan > jiwa kepemimpinan yang tangguh
4. B. Indonesia > bahasa persatuan

A. Pendidikan Agama : ilmuan dan profesional yg


beriman dan bertaqwa terhadap TYME, akhlak
mulia, etos kerja dan menjunjung tinggi nilai-nilai
kemanusiaan dan kehidupan

B. Pendidikan Kewarganegaraan : ilmuan


dan profesional yang memiliki rasa
kebangsaan dan cinta tanah air,
demokrasi yang beradab, daya saing,
disiplin, dan partisipasi aktif dalam
membangun kehidupan yang damai
berdasarkan sistim nilai pancasila.
C. Bahasa Indonesia : ilmuan dan
profesional yang memiliki pengetahuan
dan sikap positif terhadap B Indonesia
sebagai B negara dan nasional dan
mampu menggunakannya secara baik
dan benar untuk berbagai keperluan

II. MBB :
1. ISD > manusia sebagai mahluk sosial >
interaksi kerena keterbatasannya.
2. IBD > manusia sebagai mahluk yang
berbudaya > filsafat, sejarah, teologi dan
seni.
3. IAD > wawasan IPA dan Lingkungan
Hidup

A. Ilmu Sosial dan Budaya Dasar (ISBD) : ilmuan


dan profesional yang berpikir kritis, kreatif,
sistemik dan ilmiah, kepekaan dan empati
sosial, demokratis, berkeadaban, serta
berperan aktif mencari solusi pemecahan
masalah sosial dan budaya secara arif.
B. Ilmu Kealaman Dasar (IAD) : ilmuan dan
profesional yang berpikir kritis, kreatif, sistemik
dan ilmiah, memiliki kepedulian terhadap SDA
dan lingkungan hidup, wawasan
perkembangan Ilmu pengetahuan dan
teknologi serta ikut berperan mencari solusi
pemecahan masalah lingkungan hidup secara
arif.

Ruang Lingkup IAD


1. mempelajari gejala-gejala kebendaan atau alam
2. mempelajari asal usul alam semesta dan
makhluk hidup beserta kehidupan dan
penyebarannya
3. mempelajari kemajuan dan perkembangan IPA
dan teknologi
4. mempelajari Pemanfaatan dan pelestarian SDA
5. mempelajari Isu ling lokal, regional dan global
6. mempelajari manfaat IPA bagi perkembangan
dan peradaban manusia

B. Tujuan Pembelajaran IAD


1. Menjadikan Mahasiswa terutama pada
program studi ilmu-ilmu sosial untuk
lebih berpikir secara rasional dalam
memecahkan masalah-masalah
kehidupannya.
2. Menjadikan mahasiswa memiliki
wawasan terhadap Perkembangan Ilmu
pengetahuan dan teknologi serta
memiliki kepedulian terhadap lingkungan
hidup dan sosial secara lebih arif.

Anda mungkin juga menyukai