Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
fisiologi sistem
perkemihan
DI SUSUN OLEH KELOMPOK II
PENGERTIAN
Sistem perkemihan merupakan suatu sistem dimana terjdinya proses penyaringan
darah sehingga darah bebas dari zat-zat yang yang tidak dipergunakan oleh tubuh
dan menyerap zat-zat yang masih dipergunakan oleh tubuh. Zat-zat yang tidak
dipergunakan lagi oleh tubuh larut dlam air dan dikeluarkan berupa urin (air
kemih).
Sistem urinaria terdiri dari :
Ginjal
ureter
Kandung kemih
uretra
2.
3.
).
URETER
This is ureter
Persarafan ureter
Persarafan ureter merupakan cabang
dari pleksus mesenterikus inferior
,pleksus spermatikus,dan pleksus
pelvis,seperti dari nervus vagusrantai
eferens dan nervus torakalis ke 11
dan ke 12,nervus lumbalis ke 1dan
nervus vagus mempunyai rantai
aferen untuk ureter.
Korpus yaitu
bagian antara
verteks dan
fundus
Bagian vesika
urinaria terdiri
dari :
Verteks,bagian yang
mancung ke arah muka
dan berhubungan dengan
ligamentum vesika
umbilikalis.
Uretra pria
pada laki laki uretra terdiri
dari
uretra prostatia
Uretra membranosa
Uretra kavernosa
lapisan uretra laki laki terdiri
dari lapisan mukosa atau lapisan
yang paling dalam dan lapisan
submukosa.
This is uretra
Uretra wanita
uretra pada wanita terletak di belakang simfisis pubis
yang berjalan miring sedikit ke arah atas ,panjangnya
3- 4 cm dan lapisan uretra wanita terdiri dari tunika
muskularis ( sebelah luar )lapisan spongeosa merupakan
pleksus dari vena vena dan lapisan mukosa ( sebelah
dalam)
Sifat fisiologi
urine.
URINE
Bau khas air kemih
dan bila di biarkan
akan berbau
amoniak
Berat
jenis
1,0151,020
Bagaimana urine
terbentuk
Proses reabsorpsi
proses ini terjadi penyerapan kembali sebagian besar
glukosa ,natrium,klorida,fosfat dan ion bikarbonat,proses
terjadi secara pasif yang dikenal obligator reabsorpsi terjadi
pada tubulus atas .sedangkan pada tubulus ginjal bagian
bawah terjadi kembali penyerapan natriun dan ion
bikarbonat.
3. Proses sekresi
dalam proses ini terjadi penyerapan urine
kembali yang terjadi pada tubulus dan
diteruskan ke piala ginjal selanjutnya diteruskan
ke ureter dan masuk ke vesika urinaria.
Apa sich
fungsi ginjal
itu ??
mikturisi
Mikturisi ialah proses pengosongan kandung kemih setelah
terisi dengan urine.
Mikturisi melibatkan 2 tahap utama
1.
2.