Anda di halaman 1dari 18

Ca prostat

Metha Dharma
406138004
DEFINISI
Keganasan : penyakit / kelainan pada tubuh
sebagai akibat dari sel-sel tubuh yg tumbuh dan
berkembang abnormal. Keadaan kanker terjadi
jika sel-sel normal berubah dengan
pertumbuhan yg sangat cepat, sehingga tidak
dapat dikendalikan oleh tubuh.
INSIDENS
Data National Cancer Institute (2000-
2004) yg diambil dari 17 daerah di
Amerika ditemukan insidens :
kanker tertinggi pada orang berusia
diatas 65 tahun adalah kanker prostat (
165.055 kasus)
Etiologi
predisposisi genetik
pengaruh hormonal
diet
pengaruh lingkungan
infeksi
Penyebaran
Penyebaran secara limfogen melalui
kelenjar limfe di daerah pelvis menuju
kelenjar limfe retroperitoneal
Penyebaran secara hematogen melalui
vena vertebralis menuju tulang-tulang
pelvis, femur proksimalis, vertebra
lumbalis, costae, paru, hepar, dan otak
Keganasan pada prostat
- Stadium awal tanpa gejala.
- Sulit memulai buang air kecil
dan buang air kecil tidak lancar.
- Frekuensi buang air kecil meningkat.
- Pada urine ditemukan adanya darah.
- Nyeri tulang (bila metastase ke tulang).
Gambaran klinis
Pada stadium dini tidak menunjukkan tanda dan
gejala klinis.
Karsinoma prostat stadium dini biasanya diketemukan
pada saat pemeriksaan colok dubur berupa nodul yang
keras pada prostat atau ditemukan peningkatan kadar
penanda tumor PSA pada saat pemeriksaan
laboratorium secara kebetulan.
Kurang lebih 10% pasien yang datang berobat ke dokter
mengeluh adanya gangguan saluran kemih berupa
kesulitan miksi, nyeri kencing, atau hematuria yang
menandakan bahwa kanker telah menekan uretra
Bila kanker sudah mengalami metastasis ke
tulang, muncul keluhan nyeri tulang, fraktur pada
tempat metastasis, atau kelainan neurologis jika
metastasis pada tulang vertebra.
Pemeriksaan fisik yang penting adalah
melakukan pemeriksaan colok dubur. Pada
stadium dini seringkali sulit untuk mendeteksi
kanker prostat, sehingga harus dibantu dengan
pemeriksaan ultrasonografi transrektal (TRUS).
Jika dicurigai ada daerah hipoekoik, selanjutnya
akan dilakukan biopsi transrektal dengan
bantuan TRUS.
Pemeriksaan penunjang
DRE (digital rectal examination)
PSA (prostate specific antigen) Normal
< 4 ng/mL
Biopsi
Jarum dimasukkan melalui rektum dan
skrotum, beberapa sampel jaringan diambil
dan diperiksa di bawah mikroskop
Cara terbaik u/ mendeteksi dan memprediksi
pertumbuhan ca
Skor biopsi gleason
Nilai ini membantu menentukan
kemungkinan kanker menyebar dan
membantu menunjukkan jenis pengobatan
yg akan direkomendasikan dokter
Tahapan ca prostat
Stadium I : kanker kecil dan masih dalam prostat
Stadium II : kanker lebih besar tetapi masih
terbatas pada prostat
Stadium III : kanker telah menyebar ke bagian
luar prostat dan vesikula seminalis
Stadium IV : kanker telah menyebar ke kelenjar
getah bening, organ terdekat, atau jaringan
seperti kandung kemih, rektum, tulang, atau
paru-paru
DRE:
Gejala:
- Pembesaran prostat
-BAK tidak puas
- ireguler
- hematuria
LAB -Fluktuasi (-)
-Retensi urin
- Konsistensi keras
- nyeri tulang

USG

Suspek ca prostat

Biopsi
TERAPI
RADIOTERAPI
BEDAH
RADIOLOGI INTERVENSI
Kemo-embolisasi
Radio-embolisasi
Radiofrekunsi ablasi
Krio-ablasi
KEMOTERAPI
TERAPI SUPORTIF
TERAPI SIMPTOMATIK
Terapi radiasi
Terapi sinar ekternal u/ membunuh sel
kanker dapat digunakan sbg pengobatan
pertama atau setelah operasi ca prostat
Dpt meredakan nyeri tulang dari
penyebaran ca
ES: mggg fs ereksi, fatigue, diare
Terapi hormon
Terapi hormon dpt mengecilkan/
memperlambat pertumbuhan ca
Mk: mblok produksi testoteron dan
androgen
ES: hot flashes, pertumbuhan jar
payudara, mnaikkan BB, impotensi
Kemoterapi
Membunuh sel2 ca yg jg berada di luar
prostat shg digunakan u/ mengobati ca yg
lbh parah dan tdk dpt disembuhkan mll
terapi hormon
Scr i.v selama 3-6 bln
ES mual, muntal, kelelahan, rambut
rontok, sariawan
Cryotherapy
Membekukan dan membunuh sel2 ca
Jrg digunakan sdkt yg diketahui dari es
jangka panjang
Krg invasif dari operasi
Krn kerusakan srf beku 80% impoten
Es sementara nyeri, sensasi terbakar di
VU dan usus
Vaksin
Dirancang u/ mengobati bkn u/ mencegah

Anda mungkin juga menyukai