Anda di halaman 1dari 10

ENTREPRENEURSHIP

SIKAP MENTAL
ORANG CHINA
DALAM BERBISNIS

NERSIUS
SABEBEGET
Kisah Sukses

Billy Boen Top 5 Indonesia Youngsters 2010


Lahir : 13 Agustus 1978
Posisi :
CEO Jakarta International Management
CEO Jakarta International Consulting
Director Rooling Stone Indonesia

Profile :
Billy mengaku sebagai anak gaul, suka pesta dan bersenang-
senang dan katanya agak jauh dari buku pelajaran Im so far
from that, Im a party person Tetapi Billy adalah typical anak
muda pekerja keras karena dalam usianya yang belum genap
32 tahun dia sudah menduduki posisi puncak di tiga entitas
bisnis. Billy Boen pernah menjadi GM termuda di Hard Rock
Cafe se-Asia Pacific.
Menerapkan Sikap Mental
Bisnis Orang China

Falsafah Bisnis China:


Untuk mencapai sukses orang China harus
berdagang. Bekerja keras dan berani
membuka peluang usaha baru merupakan
kunci keberhasilan, dan hasil usaha berupa
keberhasilan dan kegagalan ditentukan oleh
sikap, usaha dan keyakinan.
Berdagang dapat dijadikan sebagai hobi
tetapi bukan untuk mengisi waktu luang.
Berdagang adalah pekerjaan yang serius dan
bukan pekerjaan ikut-ikutan.
Budaya Bisnis China

Budaya Bisnis China:


Orang China rela bangun pagi dan terus bekerja
sampai malam hari untuk mencapai keberhasilan, jadi
tidak ada alasan bagi orang China untuk tidak sukses
jika mereka tekun.
Apabila orang China mengatakan akan berdagang,
mereka biasanya tidak akan berpikir panjang untuk
melakukannya. Pengalaman dan kemahiran tidak
penting karena dapat dipelajari
Kegagalan pertama tidak dapat melunturkan
semangat. Sebaliknya, akan membuat lebih gigih.
Kegagalan yang kedua dijadikan pelajaran. Kegagalan
ketiga menjadikannya lebih bijak. Kegagalan yang
berikutnya menguji kesabaran dan ketabahannya
Sistem Bisnis China

Sistem Bisnis China:


Orang China mengijinkan pelanggannya membuat pilihan
sendiri tanpa ada tekanan dari pemilik.
Sukses bisnis tidak menggunakan jalan pintas.
Pelanggan lama diberikan kebebasan dan pelayanan yang
istimewa sedangkan pelanggan baru diiming-imingi dengan
potongan harga dan kemudahan kredit.
Pekerja dalam sistem bisnis China adalah bagian yang tidak
terpisahkan dari entitas bisnis itu.
Seni Bisnis China

Seni Bisnis China:


Berbisnis memerlukan kecermatan atau ketelitian yang tinggi dan
bersikap fleksibel.
Seni berdagang China mengutamakan win-win solution.
Pebisnis harus rajin bekerja, ramah, dan menjadikan pelanggan
mereka sebagai saudara atau sahabat dekat.
Pebisnis harus memiliki daya tahan, mental dan jiwa yang kuat.
Rahasia Keberhasilan Bisnis China

Rahasia Keberhasilan Bisnis China:


Beberapa faktor yang mendorong keberhasilan orang China adalah
banyaknya kemiskinan, perasaan kurang aman di tempat orang lain,
kemampuan bertahan hidup ditempat orang lain, tidak adanya pilihan lain
dan ajaran falsasah hidup konfusuisme.
Dalam sistem sosial orang China, anak laki-laki adalah ahli waris
keturunan. Salah satu cara menunjukkan penghormatan kepada orang tua
dan mengangkat derajat keluarga adalah menjadi kaya. Satu-satunya cara
menjadi kaya adalah melalui kegiatan perdagangan.
Uang jangan pernah dijadikan sebagai penghalang. Asal ada kemauan,
disitu pasti ada jalan, yang terpenting harus tabah dan sanggup untuk hidup
susah.
Etika Bisnis China

Etika Bisnis China:


Melarang penggunaan cara-cara kotor untuk
menjatuhkan orang lain, karena cara tersebut
dianggap perbuatan yang terkutuk.
Pedagang dilarang mengganggu dan menjelek-
jelekan kegiatan perdagangan orang lain.
Persaingan dibenarkan menurut nilai moral dan
pertimbangan kemanusiaan.
Pedagang tidak boleh terlalu kaku, namun
sebaliknya perlu memperbolehkan proses tawar
menawar.
Cara Bisnis China

Cara Bisnis China:


1. Untuk dapat menjadi pedagang sukses, harus mendapatkan
keyakinan dari pelanggan.
2. Tidak boleh pelit mengeluarkan biaya tambahan untuk memikat
hati pelanggan.
3. Bekerja minimal 18 jam sehari
4. Harus fleksibel dan beradaptasi dengan kondisi yang ada
5. Tempat usaha harus mudah dikunjungi, dihubungi dan dicari,
warna cerah dan mudah parkir.
6. Tidak boleh semata-mata mengikuti pola pikirnya, tetapi
mengikuti perilaku, minat dan kehendak orang banyak.
7. Bekerja sendiri supaya dapat mandiri, memiliki daya juang dan
semangat tinggi serta pantang menyerah.
Thank You

Anda mungkin juga menyukai