Anda di halaman 1dari 36

PENYULUHAN KESEHATAN

BAHAYA
NARKOTIKA, PSIKOTROPIKA
DAN BAHAN ADIKTIF

W A H Y U N D I, AMd.Kep
apa sih
NARKOBA
itu?
?
NARKOBA

NARKOTIKA

PSIKOTROPIKA
Shabu

BAHAN ADIKTIF
LAINNYA
NAPZA ( Mrt UU RI No.
22/1997 ) adalah zat atau obat
yang berasal dari tanaman atau
bukan tanaman baik sintesis
maupun semi sintesis yang
dapat menyebabkan penurunan
kesadaran , hilang rasa ,
ketergantungan dan
berpengaruh terhadap kerja
otak
,demikian pula fungsi vital
organ
tubuh lain
Jadi, macam2
Narkoba apa
saja ya?
NARKOBA TERDIRI DARI BEBERAPA
MACAM YAITU
1. GANJA / KANABIS

Tanaman semak yang tumbuh di


hutan dimana bunga dan daunnya
berfungsi sebagai relaksan namun
sering salah penggunaannya .

Dicampur didlm rokok dan di hisap.

Efeknya
: mabuk dgn mata merah,
senang & bahagia, nafsu makan
meningkat dll, tapiiii.
2
2. Amphetamin (Shabu, Ekstasi, dll)

Shabu : Golongan methamphetamin


berbentuk kristal seperti gula dan
tidak berbau.
EKSTASI

Ekstasi adalah zat sintetik


amfetamin yg dibuat dalam
bentuk pil.

Ekstasi berarti sukacita yang


melimpah, berlebihan,
meluap
Pil ini bekerja merangsang
syaraf pusat otonom.
Pemakai menjadi gembira
dan sangat percaya diri .

Di Indonesia ekstasi dikenal


dengan berbagai sebutan
seperti inex, enak, cui iin,
flash, dolar, pliper, hammer,
dll.
:
2
Efek dari shabu dan ekstasi

Shabu : Hilang rasa sakit, gembira berlebih,


rasa PD meningkat, hilang lapar, paranoid .

Ekstasi : Gembira berlebih, susah tidur,


sulit berkonsentrasi, cepat lupa, gigi
pingin bergesekan terus menerus
DAMPAK PENYALAHGUNAAN NARKOB

Pada Otak
~ Timbulkan prasangka
Pada Otak buruk ( paranoid )
~ Tidak peduli lingkungan ~ Rasa sedih dan was-2
~ Struktur syaraf rusak ~ Sulit tidur
~ Pemimpi ~ Gaduh
~ Apatis ~ Gelisah
~ Depresi ~ Kematian pada
over dosis

Pada Mata
~ Mata merah
Pada Jantung
~ Tekanan darah tinggi
~ Kematian akibat
serangan jantung
Pada Rongga
~ Mulut kering
~ Haus

Pada Ginjal
~ Cuci darah akibat
Kerusakan ginjal Pada Pencernaan
Kerusakan akut pada
Ginjal dan hati
Pada pencernaan
Kerusakan hati (lever)
Pada Otak
~ Mudah panik
~ Mengubah
kepribadian secara
permanen
~ Selalu ketakutan
( paranoid
~ Mimpi buruk
tak pernah berhenti

Pada Mata
~ Melihat yang
menakutkan

Pada Pencernaan
~ Sering mual
~ Pendarahan lambung
~ Gangguan lever
DAN MASIH
BANYAK LAGI
Sebenarnya,apa
yang membuat
mereka
terjerumus ke
dalam narkoba?
Perpecahan unit
keluarga
Pengaruh iklan/media
GAYA
IKUT IKUTAN
Trus, dampak
NARKOBA itu
apa saja??
DI BENCI OLEH
BANYAK ORANG
DEPRESI

GILA
BAHKAN KEMATIAN !!!
Tubuh Pemakai Narkoba
Jadi,bagaimana
cara mengatasi
NARKOBA??
SAY NO TO DRUGS,
NARKOBA NO.
PRESTASI YES.
SEKALI KAMU MEMAKAI
NARKOBA BERARTI KAMU
TELAH MEMBELI TIKET KE
:
* PENJARA
* RUMAH SAKIT JIWA
* ATAU KE NERAKA
Dengan menjauhi narkoba!!!
HIDUP HARMONIS DAN BAHAGIA
BERPRESTASI
DISAYANG TEMAN
SUKSES
BAHAGIA
HIDUP NORMAL
& SEJAHTERA
sekian

Anda mungkin juga menyukai