Anda di halaman 1dari 15

Pada bayi istilah mouth to mouth/nose

tidak ada, yang ada adalah mouth to


mouth and nose
Circulation
Untuk mengetahui apakah pasien
ada sirkulasi atau tidak dengan cara
meraba pulsasi arteri carotis (pada
orang dewasa) dan pulsasi arteri
brachialis pada bayi.
Bila tidak teraba pulsasi arteri
carotis, berarti pasien henti
jantung (Cardiac-Arrest), dalam
hal ini lakukanlah masage
jantung luar (kompresi jantung
luar).
Henti jantung atau cardiac
arrest adalah gambaran klinik
berhentinya seluruh sirkulasi
secara mendadak/tiba-tiba pada
seorang yang tidak diduga mati
pada saat itu, yang meliputi
gejala :
Tidak sadar
Tidak teraba denyut pada arteri
carotis.
Henti napas atau apnea atau
gasping.
Terlihat seperti mati.
Warna kulit pucat kelabu.
Penyebab henti jantung

Primer : Fibrilasi ventrikel, asistol


primer, electromechanical
dissosiation (EMD)

Sekunder : Anoksia alveolar,


asfiksia, perdarahan, hipoksemia,
syok, sepsis, gagal jantung, emboli
paru masif.
Cara kompresi jantung
luar
Menentukan lokasi lengan pada
Sternum, 2 jari diatas processus
xyphoidus.
Cara meletakkan tangan.
Menentukan kedalaman kompresi.
Komplikasi Massage
jantung luar
Fraktur iga karena tekanan jari
tangan yang berlebihan.
Regurgitasi, ruptur hepar, ruptur
lien, karena kompresi dilakukan
dibawah processus xiphoideus.
Fraktur sternum karena kompresi
yang berlebihan.
Cardiac thumb adalah tindakan
melakukan pukulan pada sternum
pada penderita yang kita lihat
mengalami henti jantung (cardiac
arrest).

Anda mungkin juga menyukai