Anda di halaman 1dari 29

Pencatatan dan

Pelaporan
PRACTICAL APPROACH TO LUNG
HEALTH
(PAL)

Subdit Tuberkulosis
Deskrispsi Singkat
Pelaksanaan PAL memerlukan
pencatatan dan pelaporan untuk
memantau dan menilai kemajuan
pengobatan pasien
Fungsi RR untuk memantau
pelaksanaan PAL
Pencatatan dan pelaporan
menggunakan kartu dan formulir yang
baku
Tujuan Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Umum
(TPU)
Setelah menyelesaikan materi ini, peserta
mampu melakukan pencatatan dan
pelaporan PAL di fasyankes sesuai
petunjuk teknis.
Tujuan Pembelajaran Khusus
(TPK)
Setelah menyelesaikan materi ini peserta mampu
a. Melakukan pencatatan pada kartu pengobatan
pasien dengan gangguan pernapasan
b. Melakukan pencatatan pada kartu identitas
pasien
c. Mengisi register harian PAL Puskesmas
d. Mengisi formulir rujukan pasien
e. Mengisi formulir rekapitulasi rujukan ke
Puskesmas Rujukan
f. Mengisi laporan bulanan penemuan kasus
Pokok Bahasan dan Sub Pokok
Bahasan
1. Kartu pengobatan pasien dengan gangguan
pernapasan (PAL 01)
2. Kartu identitas pasien (PAL 02)
3. Register harian PAL Puskesmas (PAL 03)
4. Formulir rujukan pasien (PAL 04)
5. Formulir rekapitulasi pasien rujukan (PAL
06)
6. Laporan bulanan penemuan kasus
gangguan pernafasan PAL menurut umur
(PAL 05)
Kartu Pengobatan Pasien dengan
Gangguan Pernafasan (PAL 01) ...
Berisi data klinis :
Identitas pasien
(nama, umur, kelamin, alamat, pekerjaan dst).
Penilaian keadaan pasien saat ini, riwayat
kontak dengan unggas, riwayat penyakit
terdahulu, kebiasaan merokok dan riwayat
penyakit keluarga.
Pemeriksaan fisik dengan penekanan pada
gejala dan tanda penyakit gangguan
pernapasan.
Kartu Pengobatan Pasien dengan
Gangguan Pernafasan (PAL 01)
Klasifikasi penyakit berdasarkan diagnosis
kerja (ICD-10).
Tindakan yang dilakukan.
Lembar pencatatan hasil pemeriksaan
pada saat pasien PAL melakukan
kunjungan ulang (klinis, APE, spirometri,
ACT, laboratorium dan pemeriksaan lain)
PAL 01 (Depan)
PAL 01 (Belakang)
Kartu Identitas Pasien (PAL 02)

Diberikan kepada pasien gangguan


pernapasan yang berkunjung ke
Puskesmas.
Berisi :
Nomor rekam medik.
Nomor register PAL.
Identitas pasien.
Jadwal kontrol/ periksa ulang.
PAL 02
Register PAL Harian Puskesmas untuk Pasien
dengan Gangguan Pernapasan (PAL 03) ...

Digunakan :
Mencatat semua kasus penyakit gangguan
pernapasan yang terdaftar di bagian rawat
jalan/ inap.
PAL 03 dilaporkan setiap awal bulan ke
koordinator PAL Kabupaten.
Data yang dicatat adalah:
Nama dan lokasi Puskesmas
Bulan dan tahun pencatatan
Nomor rekam medik dan
Register PAL Harian Puskesmas untuk Pasien
dengan Gangguan Pernapasan (PAL 03)

Nomor register PAL (Kunjungan baru atau


kunjungan ulang)
Identitas pasien
Diagnosis dan derajat penyakit
Kode ICD-10
Pengobatan (antibiotika, inhalasi)
Tindak Lanjut
PAL 03
Surat Rujukan Pasien (PAL 04)

Terdiri atas 2 bagian :


Bagian yang diisi oleh Puskesmas pengirim
Bagian yang diisi oleh Puskesmas penerima.

Surat rujukan ini digunakan bila akan


merujuk pasien dari pengelola PAL ke unit
terkait pada Puskesmas yang sama
maupun ke Rumah Sakit.
PAL 04
Formulir Rekapitulasi Pasien
Rujukan (PAL 06)
Berisi data tentang pasien gangguan
pernapasan yang dirujuk maupun diterima
dari Fasyankes lain.
digunakan untuk menilai jejaring eksternal
antara Puskesmas dan Rumah Sakit.
Pengisian formulir ini dilakukan oleh
koordinator Puskesmas dan dikirimkan ke
Koordinator Kabupaten/ Kota setiap awal
bulan.
PAL 06
Laporan Bulanan Penemuan Penyakit
Gangguan Pernapasan PAL Menurut Umur
(PAL 05)
Rekapitulasi hasil pelaksanaan kegiatan
PAL di Puskesmas.
Laporan bulanan ini berisi
Jumlah kunjungan pasien dengan gangguan
pernapasan PAL menurut kelompok umur dan
jenis kelamin.
Laporan bulanan ini dibuat oleh
koordinator tingkat Puskesmas,
berdasarkan data dari format :
PAL 01,
PAL 03 dan
LB.01.
Laporan Bulanan Penemuan Penyakit
Gangguan Pernapasan PAL Menurut Umur
(PAL 05A) Tingkat Fasyankes
Dilaporkan setiap awal bulan ke
koordinator PAL Kabupaten.
Harus dikoordinasikan dengan pengelola
Program TB, Pneumonia, Asma, PPOK, dan
Petugas SP3 Puskesmas.
Laporan Bulanan Penemuan Penyakit
Gangguan Pernapasan PAL Menurut Umur
(PAL 05B) Tingkat Kabupaten/Kota
Dilaporkan setiap Triwulan ke koordinator
PAL Provinsi.
Laporan Bulanan Penemuan Penyakit
Gangguan Pernapasan PAL Menurut Umur
(PAL 05C) Tingkat Provinsi
Dilaporkan setiap Triwulan ke Pusat.
PAL 05
Jejaring Internal PAL
Jejaring antara Poli PAL dan Poli DOTS

Salah satu tujuan dari PAL adalah


meningkatkan angka penemuan kasus TB
Poli PAL merupakan salah satu pintu untuk
menemukan kasus TB
Apabila ada pasien yang memiliki kriteria
sebagai terduga TB, maka akan dirujuk ke
Poli DOTS
Pencatatan terduga dan pasien TB
dilakukan menggunakan SITT
Aplikasi PAL Elektronik
Aplikasi PAL Elektronik merupakan aplikasi
sederhana untuk membantu pencatatan
dan pelaporan poli PAL
Penggunaan aplikasi ini diharuskan
memahami konsep PAL terlebih dahulu
Cara penggunaan aplikasi dijelaskan pada
file yang berbeda
Aplikasi PAL Elektronik
Aplikasi ini menawarkan
Rekap laporan Otomatis
Pembuatan indikator otomatis
Penggabungan laporan hingga tingkat
Provinsi
Pembuatan laporan (tercetak) yang
tersusun rapi
Terima Kasih
Sulistyo
0815 873 63 72
021 428 04154
sulistyopalu@yahoo.co
m

Anda mungkin juga menyukai