Anda di halaman 1dari 24

PENDIDIKAN DAN

PELATIHAN DOKCIL
(KADER TIWISADA)

PUSKESMAS GANTRUNG
KEBONSARI MADIUN
SENIN , 27,28 MARET 2016 PUSKESMAS GANTRUNG
USAHA KESEHATAN

SEKOLAH (UKS)
PENGERTIAN : UPAYA
TERPADU LINTAS PROGRAM &
LINTAS SEKTORAL UNTUK
MENINGKATKAN KEMAMPUAN
HIDUP SEHAT & TERBENTUK
PHBS BAGI ANAK DIDIK, WARGA
SEKOLAH,& WARGA MASY.
MULAI SD/ MI ,SLTP, SLTA.
PUSKESMAS GANTRUNG
UNTUK APA UKS ITU ???

@ U K S merupakan prasyarat utam agar


pendidikan berhasil

@ Kwalitas SDM ditentukan oleh 2 faktor :


PENDIDIKAN DAN KESEHATAN

@ Pendidikan dan Keehatan merupakan 2


sisi mata uang , keduanya tak bisa
dipisahkan
PUSKESMAS GANTRUNG
LOGO UKS & ARTI
Segitiga sama sisi melambangkan lingkaran yang
mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan seorang
anak yaitu lingkungan keluarga,sekolah dan masyarakat.
Disamping itu segitiga juga sekaligus melambangkan Trias
UKS yaitu pendidikan kesehatan,Pelayanan kesehatan dan
Pembinaan lingkungan kehidupan sekolah sehat. Lingkaran
yang terdapat didalam segitiga melambangkanketerpaduan
dan kegotong royongan dalam melaksanakan program
Usaha Kesehatan Sekolah (UKS)
Singkatan UKS, yaitu mendatar dan vertical
melambangkan bahwa Pembinaan Usaha Kesehatan Sekolah
(UKS) adalah usaha yang berkesinambungan yang tiada
henti-hentinya,diberikan kepada semua jenis tingkat
pendidikan, mulai dari taman kanak-kanak (TK) Sampai
ketingkat Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA).
PUSKESMAS GANTRUNG
UKS MILIK / TANGGUNG JAWAB SIAPA
??

1. Departemen Dalam Negeri


2. Departemen Pendidikan Nasional
3. Departemen Agama
4. Departemen Kesehatan

PUSKESMAS GANTRUNG
PEMBINAAN &
PENGEMBANGA N UKS
OLEH TIM UKS
1. Tim Pembina UKS Pusat
2. Tim Pembina UKS Propinsi
3. Tim Pembina UKS Kabupaten/Kota
4. Tim Pembina UKS Kecamatan
5. Tim Pelaksana UKS di Sekolah

PUSKESMAS GANTRUNG
SUSUNAN TIM
PELAKSANA
UKS di : Sekolah
PEMBINA KEPALA DESA
KETUA : KEPALA SEKOLAH/ MADRASAH
SEKRETARIS I : GURU PEMBINA UKS
SEKRETARIS II : KETUA KOMITE SEKOLAH /
MADRASAH
ANGGOTA : 1. UNSUR KOMITE SEKOLAH
2. PETUGAS UKS PUSKESMAS
3. UNSUR GURU
4. UNSUR SISWA

PUSKESMAS GANTRUNG
TUGAS TIM PELAKSANA UKS
1. Melaksanakan 3 Program Pokok UKS ; TRIAS
UKS
2. Menjalin kerja sama denga ORTU, INSTANSI,&
MASYARAKAT
3. Menyusun Program, melaks. Evaluasi dan
laporaN kepada Tim Pembina UKS Kecamatan
4. Melaks. ketata usahaan Tim Pelaksana UKS
Sekolah

PUSKESMAS GANTRUNG
PROGRAM KERJA/
RUANG LINGKUP UKS
disebut TRIAS UKS
1. PENDIDIKAN KESEHATAN

2. PELAYANAN KESEHATAN

3. PEMBINAAN LINGKUNGAN
SEKOLAH SEHAT

PUSKESMAS GANTRUNG
LANJUTAN

@ PENDIDIKAN KESEHATAN
1. Penyuluhan NARKOBA / NAPZA
2. Penyuluhan HIV / AIDS
3. Penyuluhan KRR /KTD
4. Pembinaan KANTIN SEKOLAH /GIZI
5. Permbinaan P3K / P2M
6. Ekstrakulikuler PMR

PUSKESMAS GANTRUNG
lanjutan

@ PELAYANAN KESEHATAN
1. Pemeriksaan rutin ( skrening )
2. Pemeriksaan berkala ( BB & TB )
3. Pelayanan kesehatan secara
umum/khusus
@ PEMBINAAN LINGKUNGAN SEKOLAH SEHAT
1. Mengawasi kebersihan
2. Memeriksa jentik
3. Kerja bakti sosial
4. Lomba kebun, kebersihan dan kerapian kelas
SYARAT UTAMA UKS
1. ADA SK TP UKS SEKOLAH
2. ADA GURU UKS
Guru merp. Tonggak utama bagi
tercapainya pelaksanaan UKS di
Sekolah
3. ADA DOKCIL ( Kader Tiwisada ) 10
% juml. Murid
4. ADA RUANG UKS
PUSKESMAS GANTRUNG
KADER TIWISADA
(DOKTER KECIL)
Adalah : Siswa yang
memenuhi kriteria dan
telah dilatih untuk ikut
melaksanakan sebagian
usaha pemeliharaan &
peningkatan kesehatan
thd diri
sendiri,teman,keluarga
& lingkungannya
PUSKESMAS GANTRUNG
Tujuan diadakannya Dokter Kecil
atau Kader Tiwisada adalah:

Agar peserta didik dapat menolong dirinya


sendiri dan orang lain untuk hidup sehat.
Agar peserta didik dapat membina teman-
temannya dan berperan sebagai promotor dan
motivator dalam menjalankan usaha kesehatan
terhadap disi masing-masing.
Agar peserta didik dapat membantu guru,
keluarga, dan masyarakat di sekolah dan di
luar sekolah.
PUSKESMAS GANTRUNG
Kriteria Kader Tiwisada
( Dokter Kecil )
Telah menduduki kelas 4, 5 SD
dan sederajat.
Berprestasi baik di sekolah atau
kelas.
Berwatak pemimpin dan
bertanggung jawab.
Bersih dan berperilaku sehat.
Bermoral baik dan suka
menolong.
Bertempat tinggal di rumah
sehat. PUSKESMAS GANTRUNG
Diijinkan orang tua.
Tugas dan Kewajiban Kader
Tiwisada ( DokCil ) :
1. Selalu bersikap dan
berperilaku sehat
2. Dapat menggerakkan
sesama teman - teman siswa
untuk bersama-sama
menjalankan usaha kesehatan
terhadap dirinya masing-masing
3. Berusaha bagi
tercapainya kesehatan
lingkungan yang baik di sekolah
maupun di rumah

PUSKESMAS GANTRUNG
lanjutan

4. Membantu guru dan petugas


kesehatan pada waktu
pelaksanaan pelayanan kesehatan
di sekolah.
5. Berperan aktif dalam
rangka peningkatan kesehatan,
seperti jumat sehat, BIAS,
penimbangan BB & pengukuran
TB, pemeriksaan gigi, kuku, dan
pemeriksaan mata.

PUSKESMAS GANTRUNG
lanjutan

6. Mencatat dan melaporkan teman yang sakit,


menangani P3K teman yang sakit dan
melaporkannya kepada pembina UKS, Guru
piket.

PUSKESMAS GANTRUNG
KETERAMPILAN DOKCIL
Memberi penyuluhan ttg usaha kesehatan yg
praktis
Pengukuran TB, BB, dan menilainya
Pemeriksaan visus/ tajam penglihatan
Pertolongan pertama pd penyakit (P3P) dan
pertolongan pertama pd kecelakaan (P3K) secara
sederhana
Deteksi dini kelainan pd diri & teman
Membantu petugas kesehatan dlm pembinaan
lingkungan sekolah sehat
PUSKESMAS GANTRUNG
RUANG UKS

Berfungsi sebagai tempat untuk


penanganan dini peserta didik yang
mengalami gangguan kesehatan di
sekolah.

PUSKESMAS GANTRUNG
Perlengkapan ruang UKS

No Jenis Rasio
Perabot
1 Tempat tidur 1 set/ruang
2 Lemari 1 buah/ruang
3 Meja 1 buah/ruang
4 Kursi 2 buah/ruang

PUSKESMAS GANTRUNG
Perlengkaan lain
1 Catatan kesehatan 1 set/ruang
peserta didik
2 Perlengkapan p3k 1 set/ruang
3 Tandu 1 buah/ ruang
4 Selimut 1 buah/ ruang
5 Tensimeter 1 buah/ ruang
6 Termometer badan 1 buah/ ruang
7 Timbangan badan 1 buah/ ruang
8 Pengukur tinggi badan 1 buah/ ruang
9 Tempat sampah 1 buah/ ruang
10 Tempat cuci tangan 1 buah/ ruang
11 Jam dinding 1 buah/ ruang

PUSKESMAS GANTRUNG
Ingaat.
8 INDIKATOR PHBS SEKOLAH
o MENCUCI TANGAN DGN AIR BERSIH DAN MEMAKAI SABUN
o JAJANAN SEHAT DI KANTIN SEKOLAH
o MENGGUNAKAN JAMBAN BERSIH DAN SEHAT
o OLAH RAGA YANG TERATUR DAN TERUKUR
o MEMBERANTAS JENTIK SEKOLAH DAN RUMAH
o TIDAK MEROKOK
o MENIMBANG BB DAN MENGUKUR TB SETIAP 6 BULAN
o MEMBUANG SAMPAH PADA TEMPATNYA

PUSKESMAS GANTRUNG
TERIMA

KASIH PUSKESMAS GANTRUNG

Anda mungkin juga menyukai