Anda di halaman 1dari 25

Ichwanu

ddin
Uji
Statistik
Parametr
>2 Klpik
Sampel =
Anova

Eating Right Every
Day
JENIS UJI BEDA MEAN UNTUK
LEBIH DARI 2 KELOMPOK SAMPEL

( Analysis of Variance)

ADALAH SUATU TEKNIK UNTUK MENGETAHUI


PERBEDAAN/PERBANDINGAN 3 ATAU LEBIH
OBSERVASI DENGAN MEMBANDINGKAN 3 ATAU LEBIH
MEAN ( x )
Kalau uji 2 mean Z, t test
Kalau > 2 mean uji Z atau t tidak efektif
lagi, karena harus dilakukan berulang kali
hal ini akan menyebabkan error tipe I ( )
akan menjadi besar (inflasi)
Uji berdasarkan ratio varian
SYARAT/ASUMSI :
Masing-masing sampel
independen
Distribusi populasi Normal
Varian populasi sama
Random Sampling
CONTOH
MACAM-MACAM UJI ANOVA
SATU ARAH (One way Anova)
MELIHAT BERMACAM-MACAM JENIS DIET RENDAH
KALORI TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN
(SAMPEL)
DUA ARAH (Two way Anova)
SAMA SEPERTI One way Anova, HANYA MANUSIA
(SAMPEL) DIBAGI/DIBEDAKAN MENURUT JENIS
KELAMIN LAKI DAN WANITA
MULTI ARAH (Manova)
MASING-MASING JENIS DIET RENDAH KALORI DIBAGI
LAGI ATAS BEBERAPA JENIS KOMPOSISI PROTEIN
SAMPEL LAKI MAUPUN WANITA DIBEDAKAN LAGI
DALAM BEBERAPA KELOMPOK UMUR
KONSEP UJI ANOVA
MELIHAT PERBANDINGAN/PERBEDAAN
BEBERAPA MEAN DENGAN PERBANDINGAN
VARIAN
APAKAH MEAN-MEAN TERSEBUT BERASAL DARI
SATU POPULASI, KALAU BERASAL DARI SATU
POPULASI,BERARTI TIDAK ADA PERBEDAAN
DIANTARA MEAN TERSEBUT
KALAU DALAM Ho DINYATAKAN BAHWA MEAN-
MEAN TERSEBUT BERASAL DARI SATU
POPULASI, MAKA :
VARIAN POPULASI 2
VARIAN SAMPEL S2
VARIAN DISTRIBUSI SAMPEL SE2 = 2/n
ADA 2 SUMBER VARIAN SEBAGAI
1. BetweenGroups
ESTIMASI 2
n = Jml sampel klp ke-i
i

ss = (ni x ) - (
i
2
( x) /N
2
xi = Mean sampel klp ke-i
x = Total sampel
N = Banyak sampel (total)

df = k-1 k = Jml kelompok


df = degree of freedom
2. Within Groups pooled variance

ss = (ni - 1) S
i
2
ni = Jml sampel klp ke-i
Si = Standar deviasi klp ke-i

N = Total sampel
df = N - k k = Jml kelompok
df = degree of freedom
Total-SS

x = Total sampel
ss = x2 - (x)2/N x2 = Total sampel kuadrat
N = Banyak sampel (total)

N = Total sampel
df = N - 1 k = Jml kelompok
df = degree of freedom
Nilai F ratio
F = SS/df.(b) / SS/df.(w)
KALAU TIDAK ADA PERBEDAAN ANTARA
MEAN-MEAN TERSEBUT TENTU RATIO
TERSEBUT AKAN SAMA DENGAN SATU
KALAU Ho BENAR DAN ASUMSI
DIPENUHI MAKA DIHARAPKAN :
X1 = X2 = Xn = X grand mean =
Tabel Anova
DISTRIBUSI F Lih
Tab at
(Fisher) el-
F

Distribusi F dipengaruhi oleh 2


macam derajat bebas (df) :
df pembilang (numerator) adalah
jumlah kelompok kurang satu (k-
1)
df penyebut (denominator)
Kalau masing-masing kelompok n
sama, maka df=k(n-1)
n1=n2=n3=nk
Kalau masing-masing kelompok n
03/25/17 Prepared by Ichwanuddin 16
LANGKAH-LANGKAH UJI ANOVA
Tentukan Hipotesis
Ho : 1= 2= 3 k
Ha : 1 2 3 k
(paling kurang sepasang berbeda)
Tentukan batas kritis =
Hitung nilai N, k, x, x2, SS (b)-df, SS(w)-df, Total SS
Masukkan dalam tabel Anova
Tentukan statistik uji F (Fisher) : SS/df.(b) / SS/df.
(w)
Bandingkan nilai F hitung dengan F tabel
Keputusan uji Tolak Ho apabila p-value
(F hitung > F tabel)
Interpretasi
Kesimpulan
Setelah menolak, akan ditentukan
yang mana diantara pasangan mean
tersebut yang berbeda.
Ada beberapa cara untuk menentukan
pasangan mana yang berbeda,
disebut dengan perbandingan ganda
(Multiple comparisons)
MULTIPLE COMPARISONS
Bila jumlah n kelompok sama, digunakan
tes :
Tukeys Honestly Significant
Difference
Newman-Keuls
Duncans (multiple range test)
Bila jumlah kelompok tidak sama
digunakan tes :
Bonferroni
Gabriels test
Bonferroni test
(xi xj)
tiJ = df = N-k
SS/df(w) [(1/ni)+(1/nj)]

Dengan level of significance () :



*=
(k2)
CONTOH
SOAL
PENYELESAIA
N:

LATIHAN
SOAL.1
18 orang kelebihan berat badan (kegemukan) mengikuti program
penurunan berat badan. Subjek dibagi 3 kelompok dengan cara
randomisasi. Setiap kelompok mendapat metode program yang
berbeda. Pada akhir program, penurunan berat badan (kg)
dicatat dan hasilnya sbb :

A B C Ujilah dengan =10%, apakah


6,2 7,2 8,0 ada perbedaan penurunan
8,4 6,7 9,5 berat badan diantara 3
5,5 5,6 9,9 metode tsb ?
4,5 6,6 8,7 Bila ada perbedaan, pada
5,5 7,0 9,8 kelompok mana saja yang
6,0 5,5 10,8 berbeda ?
LATIHAN
SOAL.2
Suatu penelitian ingin mengetahui hubungan kondisi sosial
ekonomi keluarga dengan berat badan bayi lahir. Penelitian
dilakukan dengan menimbang berat badan bayi (kg) pada 23 ibu
yang melahirkan yang terbagi dalam kelompok sosial ekonomi
rendah, sedang dan tinggi, adapun hasilnya adalah sbb,
R S T
2,4 3,0 3,1 Ujilah dengan =5%, apakah
3,0 3,1 2,4 ada perbedaan berat badan
2,1 2,7 3,5 bayi lahir diantara 3 tingkat
3,0 2,6 2,9 sosek tsb ?
3,4 3,1 3,4 Bila ada perbedaan, pada
2,3 2,9 4,0 kelompok mana saja yang
2,3 2,9 3,4 berbeda ?
2,5 3,9
Ka s i h
r i m a
Te

Anda mungkin juga menyukai