Anda di halaman 1dari 4

Apa saja factor penyebab terjadinya fraktur mandibula dan atau

fraktur zygomatikum?

a. Factor traumatic (benturan), diantaranya:


o Kecelakaan
o Pukulan
o Jatuh

b. Factor patologis (penyakit), diantaranya:


o Osteoporosis
o Osteomielitis
o Osteogenesis imperfekta
o Kista
o Tumor tulang
o Nekrosis,
o Dll

c. Kontraksi otot yang berlebihan


Apa saja tanda atau gejala yang ditimbulkan dari
adanya fraktur mandibula dan atau fraktur zygomatikum?

Dislokasi, yaitu pergeseran mandibula dari posisinya,


sehingga rahang bawah terihat miring.
Numbness, yaitu mati rasa pada bibir bawah karena
rusaknya nervus mandibularis.
Krepitasi, yaitu adanya suara retakan pada saat kedua
rahang dikatupkan.
Diskolorisasi, yaitu adanya perubahan warna pada
sisi yang fraktur.
Disability, yaitu gangguan fungsional yang
menyebabkan sulit membuka mulut.
Hipersalivasi, yaitu kelebihan sekresi saliva.
Halitosis, yaitu timbulnya bau mulut.
Nyeri, bengkak, dan gigi yang menancap ke gingival
longgar
Apa saja klasifikasi dari fraktur mandibula dan atau fraktur zygomatikum?
Berdasarkan arahnya:
Vertical
Horizontal
Berdasarkan keparahannya:
Simple atau tertutup patah tulang tidak menembus kulit.
Terbuka kulit di sisi luar fraktur sobek.
Berdasarkan ada tidaknya gigi dalam rahang:
Dentulous fraktur mandibula yang giginya masih utuh.
Partially dentulous fraktur mandibula yang sebagian giginya tidak ada.
Edentulous fraktur mandibula yang seluruhnya giginya tidak ada.
Berdasarkan penyebabnya:
Traumatic (benturan)
Fatik/stress
Patologis
Kontraksi otot berlebihan
Berdasarkan bentuk fraktur:
Fraktur kominuta tulang hancur menjadi potongan-potongan kecil.
Fraktur greenstick tulang retak kecil.
Bagaimana penatalaksanann dari korban frakur
mandibula dan atau fraktur zygomatikum?

Membatasi gerakan bagian yang fraktur untuk


menghindari terjadinya komplikasi dan
pendarahan.
Reduksi (perbaikan) sisi fraktur sesuai bentuk
anatomi yang benar.
Restorasi oklusi yang salah.
Restorasi fungsi seoptimal dan sedini mungkin.
Menggunakan kawat gigi untukmendukung dan
menahan mandibula atau zygomatikum.

Anda mungkin juga menyukai